Babakan, Ciwaringin, Cirebon

Babakan adalah sebuah desa yang terletak di Kecamatan Ciwaringin, Kabupaten Cirebon, Provinsi Jawa Barat, Indonesia.

Sejarah

Babakan
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Barat
KabupatenCirebon
KecamatanCiwaringin
Kode pos
45167
Kode Kemendagri32.09.26.2005 Edit nilai pada Wikidata
Luas±174,175 Ha
Jumlah penduduk± 4.748
Kepadatan-
Peta
PetaKoordinat: 6°41′10″S 108°22′7″E / 6.68611°S 108.36861°E / -6.68611; 108.36861


Babakan adalah nama sebuah pecantilan, yang pada waktu itu masyarakat mengenalnya dengan nama padukuan. Tempat kepemerintahannya berada di Desa Budur. Tetapi walaupun Babakan hanya sebuah padukuan, namanya lebih dikenal masyarakat luas dibandingkan dengan nama Budur yang menjadi desanya.

Seiring dengan berkembangnya jumlah penduduk padukuan, masyarakat padukuan merasa sudah cukup mampu untuk mengurus masalah kepemerintahannya sendiri, yang selama ini ada di bawah kepemerintahan Desa Budur.

Masyarakat Padukuan Babakan berkeinginan untuk memilih pemimpin padukuan dari putra daerahnya sendiri. Yang tujuannya yaitu agar supaya lebih mengupayakan perbaikan ekonomi, melindungi keamanan dan keadilan yang selama dalam pemerintahan Desa Budur terasa terabaikan.

Dengan tekad yang bulat, keinginan masyarakat Padukuan Babakan itu dikabulkan oleh Allah SWT. Orang yang pertama yang disetujui dan dipercaya oleh masyarakat untuk memimpin padukuan itu adalah Surmi. Dan selanjutnya Surmi bersama-sama dengan tokoh masyarakat, mengubah nama Padukuan Babakan menjadi Desa Babakan. Dan sekaligus Surmi adalah orang pertama yang menjadi Kuwu di Desa Babakan. Itu terjadi sekitar tahun 1773.

Kuwu Surmi yang diharapkan oleh masyarakat Desa Babakan tidak bisa berbuat banyak, karena kekuasaannya dibawah kendali pemerintah penjajah. Pada waktu itu masyarakat dilanda kelaparan, perampokan dan perampasan hakpun sering terjadi di dalam masyarakat. Semua itu terjadi demi untuk mempertahankan hidupnya masing-masing.

Enam puluh tiga tahun telah berlalu. Kuwu Surmi merasa tidak sanggup lagi menjalankan urusan kepemerintahan desa. Dan dia mengembalikan lagi kepercayaan yang diberikan kepadanya kepada masyarakat, untuk memilih calon pengganti dirinya yang sudah sangat tua. Dan akhirnya masyarakat Desa Babakan mengadakan pemilihan Kepala Desa untuk menggantikan Kuwu Surmi.

Dalam pemilihan kuwu kedua Desa Babakan, masyarakat Desa Babakan yang terpilih menjadi Kuwu Desa Babakan pada waktu itu adalah Retimah . Dia menjadi kuwu selam 32 tahun, yaitu mulai tahun 1830 sampai tahun 1879.

Sepeninggalnya Kuwu Retimah, masyarakat Desa babakan mengangkat Siban untuk menjadi kuwu Desa Babakan yang ketiga dengan cara pemilihan uwi-uwian (dengan cara banyak-banyakan orang yang berdiri di belakang calon), dan nama Kuwu Siban lebih dikenal dengan nama Kuwu Badak. Masa kepemerintahan Kuwu Badak mulai tahun 1879 sampai tahun 1911.

Setelah Kuwu Siban/ Kuwu Badak tidak sanggup lagi untuk menjalankan roda kepemerintahan desanya, masyarakat desa memilih lagi pengantinya. Dan dalam pemilihan Kepada Desa yang keempat itu, masyarakat Desa Babakan yang terpilih adalah Parta. Masa kepemerintahan kuwu Parta mulai tahun 1911 sampai tahun 1946.

Sepeninggalnya Kuwu Parta, masyarakat Desa Babakan mengadakan pemilihan Kepala Desa lagi dengan cara memasukkan biting/ lidi ke dalam bumbung/ kotak. Siapa yang mendapat biting/ lidi yang banyak, dialah yang menjadi Kuwu Desa Babakan. Pada waktu itu ada dua calon kuwu yaitu Asmari Bin Kuwu Parta dengan Asror/ Bapak Asral orang Karangsembung yang menjadi menantu Kiyai Ali Babakan. Dan pada pemilihan Kuwu Desa Babakan yang kelima itu dimenangkan oleh Asmari Bin Kuwu Parta dengan perolehan suara selisih tiga biting/ lidi. Masa kepemerintahan Kuwu Asmari mulai tahun 1946 sampai tahun 1949. Setelah Kuwu Asmari meninggal dunia pada tahun 1949 yang dibunuh oleh gerombolan, masyarakat Desa Babakan mengadakan pemilihan Kuwu untuk yang keenam kalinya. Dan pada pemilihan waktu itu dimenangkan oleh Murtaqim lebih dikenal dengan nama Kuwu Taklek, yang garis keluarganya sampai pada Kuwu Badak. Masa kepemerintahannya sampai dengan tahun 1962.

Pada tahun 1962, masyarakat Desa Babakan mengadakan pemilihan Kepala Desa yang ketujuh. Pada waktu itu Asmu’i Rofiqi yang didukung oleh kalangan pesantren mengalahkan Sukijah. Kuwu Asmu’I Rofiqi yang garis keluarganya sampai pada Kuwu Badak memegang tampuk kepemerintahnya sampai dengan tahun 1980. Setelah Kuwu Asmu’i Rofiqi meletakkan jabatannya sebagai Kepala Desa, karena pada waktu itu mulai diadakan pembatasan masa jabatan. Desa Babakan mengalami kekosongan Kepala Desa selama lima tahun. Untuk menjalankan roda kepemerintahan , posisi Kepala Desa sementara dijabat oleh Ismail Bin Madari selama tiga tahun, tepatnya mulai tahun 1980 sampai tahun 1983. Dan yang dua tahunnya dijabat oleh Markino, yaitu mulai tahun 1983 sampai tahun 1985. Pada tahun 1985, masyarakat Desa Babakan untuk yang kedelapan kalinya memilih Kepala Desa secara demokrasi. Dalam pemilihan pada waktu itu Murita terpilih menjadi Kuwu. Masa jabatannya mulai tahun 1985 sampai dengan tahun 1995, termasuk masa jabatan yang dibatasi selama sepuluh tahun. Kuwu Murita yang masih dari garis keturunan keluarga Kuwu Badak, Dan pada tahun 1995 dia mencalonkan lagi untuk dipilih kembali oleh masyarakat. Tetapi sayang impian Kuwu Murita itu tidak terwujud, karena dia dikalahkan oleh Syatori yang menjadi lawan dalam pemilihan Kepala Desa pada waktu itu. Syatori yang menjadi Kuwu Desa Babakan yang kesembilan adalah cucu tiri dari Kuwu Parta. Masa jabatannya mulai tahun 1995 sampai dengan 2003. Sehubungan dengan berakhirnya masa jabatan Kuwu Syatori, masyarakat Desa Babakan kembali mencari calon pemimpin . Pada tahun 2003, tim penjaring dan penyaring calon Kepala Desa Babakan akhirnya mendapatkan dua orang calon yang dianggap pantas untuk dijagokan dalam pemilihan Kepala Desa Babakan yang kesepuluh. Dalam pemilihan kali ini, Mohamad Qosim Bin H. Hanafie Bin H. Ilyas Bin Kuwu Parta mengalahkan Zaenuddin Bin Manan menantu dari KH. Haririe, dengan perolehan selisih suara yang cukup mutlak. Seiring berakhirnya jabatan Kuwu Syatori, maka pada tahun 2003 diadakan pemilihan kuwu untuk kesepuluh kalinya. Pada tahun ini, bersaing dua orang calon yaitu Moh. Qosim bin H. Hanafi yang merupakan cicit dari Kuwu Parta. Hasil pemilihan menempatkan Moh. Qosim sebagai pemenang. Beliau adalah kuwu pertama pasca reformasi. Bahkan karena aturan yang tercantum dalam Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon memberikan kesempatan kepadanya untuk memimpin selama 10 tahun di era reformasi. Karena setelah itu, berdasarkan undang-undang masa jabatan kuwu dibatasi hanya 6 tahun. Kuwu Qosim memerintah mulai tahun 2003 dan akan berakhir tahun 2013. Pada tahun 2013 diadakan pemilihan kuwu yang ke sebelas kalinya, pada tahun 2013 bersaing 4 calon yakni Lis Haryati, Makmuri, Ir. Nasrullah dan Syatori dan dimenangkan oleh Ir. Nasrullah. Seiring masa berakhirnya jabatan kuwu Ir.Nasrullah beliau meninggal dunia, untuk mengisi kekosongan jabatan kuwu di jabat oleh PJS Abas Sirojudin. Pada akhir pemerintahan tahun 2019 desa babakan kembali mengadakan pemilihan kuwu yang kedua belas kali dan bersainglah 4 calon kuwu yaitu Asep Saefudin, Senadi Hadiwijaya, Syatori, dan Sayidi. Dan pada pemilihan ini di menangkan oleh Syatori, yang berarti Syatori menjabat sebagai kuwu dua periode yakni pada tahun 1995 – 2003 dan 2019 sampai dengan sekarang. Harapan masyarakat pada Kuwu Desa Babakan yang ke dua belas ini sangat besar untuk perubahan desa babakan yang lebih baik maju. --> .http://babakanciwaringin.desa.cirebonkab.go.id

Demografi

1. Letak Geografis

Desa Babakan terletak di kecamatan Ciwaringin, kabupaten Cirebon, provinsi Jawa Barat. Desa seluas sekitar ± 174,175 Ha dengan medan datar, dengan luas wilayah pemukiman penduduk sebesar 50 Ha ini, terletak di perbatasan Kabupaten Cirebon dan Kabupaten Majalengka, berjarak sekitar 30 km dari pusat kabupaten Cirebon.

Lahan desa Babakan Ciwaringin terbagi atas pemukiman penduduk, sawah dengan irigasi, pekarangan, tegalan, wilayah penggembalaan, kolam tambak dan wilayah kayu-kayuan.

hampir semua wilayah terhubung dengan jalan-jalan yang terawat baik. Desa Babakan Ciwaringin memiliki wilayah pemukiman yang cukup padat, sebagian wilayah dapat dicapai melalui gang-gang yang hanya dapat dilewati kendaraan roda dua. Di wilayah RW 02 dan 03 dimana sebagian besar pondok pesantren berdiri, rumah penduduk rapat berdiri berdampingan dengan bangunan-bangunan tinggi pesantren.

Desa Babakan yang berpenduduk ± 4.748,- jiwa dan luas ± 174,175 ha, yang terdiri dari 6 Rukun Warga (RW) dan 14 Rukun Tetangga (RT). Desa Babakan memiliki perbatasan sebagai berikut :

Sebelah Utara  : Desa Tangkil Kecamatan Susukan

Sebelah Barat  : Desa Budur Kec. Ciwaringin

Sebelah Selatan  : Desa Walahar Kecamatan Gempol

Sebalah Timur  : Desa Ciwaringin Kec. Ciwaringin/

2. Topologi

Wilayah desa Babakan Ciwaringin terbagi atas enam Rukun Warga (RW) - atau sering disebut sebagai blok oleh masyarakat setempat - dan empat belas Rukun Tetangga (RT). Ke 6 Rukun Warga tersebar dalam wilayah memanjang dari utara ke selatan dengan pemanfaatan wilayah, selain sebagai pemukiman, sebagai sawah dengan irigasi, pekarangan dan tegalan.

Desa Babakan merupakan desa yang berada dilingkup Kecamatan Ciwaringin Kabupaten Cirebon.

Desa Babakan termasuk desa dengan penghasil beras untuk kebutuhan masyarakat sekitar. Penduduk Desa Babakan hampir 85% berpenghasilan dari perdagangan dan Buru sebagian tani.

Luas dan Sebaran Penggunaan Lahan

Pada umumnya lahan yang terdapat di Desa Babakan bisa digunakan secara produktif, hanya sedikit saja wilayah pertanian yang tidak dipergunakan untuk produksi pertanian.

Tabel Lahan Menurut Jenis Penggunaan

Sawah (ha) Darat (ha)
Teknis Non Teknis Tadah Hujan Pemukiman Kuburan Perkantoran Lainnya
65.00 20.00 23,7 50.00 2.00 7,5 6,5

Keadaan Sosial

Kependudukan

Pemukiman penduduk terpadat terdapat di wilayah blok 2 dan blok 3 dimana sebagian besar pesantren terpusat, terutama di blok 2. Sawah, pekarangan dan tegalan lebih banyak terdapat di wilayah blok 5 dan 6, sementara di wilayah blok 1 lebih banyak terdapat industri rumahan jual beli besi dan pabrik pembuatan batu-bata dan genteng. Penyebaran wilayah ini terbentuk dari/dan membentuk karakteristik wilayah dan sumber penghidupan masyarakat yang berbeda-beda.

Read other articles:

اقتصاد كينزيالنظرية الكنزية في الاقتصادمعلومات عامةالاسم الأصل Keynesian economics (بالإنجليزية) سُمِّي باسم جون مينارد كينز يمارسها Keynesian economist (en) تعديل - تعديل مصدري - تعديل ويكي بيانات النظرية الكنزية في الاقتصاد (بالإنجليزية: Keynesian economics)‏ أسس هذه النظرية الاقتصادي البريطاني جو...

 

Bruno Bolchi Nazionalità  Italia Calcio Ruolo Allenatore (ex centrocampista) Termine carriera 1972 - giocatore2007 - allenatore Carriera Giovanili ?-1954Garibaldina1954-1956 Inter Squadre di club1 1956-1963 Inter109 (10)1963-1964 Verona19 (0)1964-1965 Atalanta25 (2)1965-1970 Torino89 (0)1970-1972 Pro Patria25 (0) Nazionale 1961 Italia4 (0) Carriera da allenatore 1971-1972 Pro Patria1972-1973 Pistoiese1973-1974 Unione Valdinievole1974-1975...

 

Top Gun: MaverickPoster teaserSutradaraJoseph KosinskiProduser Jerry Bruckheimer Tom Cruise[1] David Ellison Ditulis oleh Peter Craig Justin Marks Christopher McQuarrie Eric Warren Singer BerdasarkanKarakteroleh Jim CashJack Epps Jr.Pemeran Tom Cruise Miles Teller Jennifer Connelly Jon Hamm Glen Powell Lewis Pullman Ed Harris Penata musik Harold Faltermeyer Hans Zimmer SinematograferClaudio Miranda[2]PenyuntingChris Lebenzon[3]PerusahaanproduksiSkydance MediaJerr...

Об экономическом термине см. Первородный грех (экономика). ХристианствоБиблия Ветхий Завет Новый Завет Евангелие Десять заповедей Нагорная проповедь Апокрифы Бог, Троица Бог Отец Иисус Христос Святой Дух История христианства Апостолы Хронология христианства Ран�...

 

Rasio bendera: 1:2 Bendera Makedonia Utara diadopsi pada tahun 1995. Bendera ini berlatar belakang merah dengan sebuah matahari kuning di tengah-tengahnya yang memancarkan delapan garis sinar. Bendera historis Bendera Makedonia Merdeka 1944 Bendera Republik Rakyat Makedonia 1944-1963 Bendera Republik Sosialis Makedonia1963-1991 Bendera Makedonia 1992-1995 Lihat pula Lambang Makedonia Pranala luar Wikimedia Commons memiliki media mengenai Flags of North Macedonia. lbsBendera di duniaBendera n...

 

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Januari 2023. Konferensi Lausanne adalah konferensi yang digelar di Lausanne, Swiss, pada tahun 1922 dan 1923. Tujuannya adalah menegosiasikan perjanjian baru untuk mengganti Perjanjian Sèvres, dimana dibawah pemerintahan baru Mustafa Kemal Atatürk, tidak diakui l...

VICO IndonesiaJenisPMAIndustriMinyak bumi dan Gas alamDidirikan1972KantorpusatMuara Badak, IndonesiaKaryawan4500IndukBP Indonesia dan ENI SpA VICO atau Virginia Indonesia Company, LLC adalah salah satu perusahaan Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) ditunjuk BPMIGAS untuk melakukan proses pengeboran minyak dan gas bumi Berdiri dengan nama awal HUFFCO Indonesia atau Huffington Company Indonesia yang didirikan oleh pengusaha minyak asal Texas, Roy Huffington dan pengusaha asal Virginia, General...

 

2012 single by Nicki Minaj For other uses, see Va Va Voom (disambiguation). Va Va VoomSingle by Nicki Minajfrom the album Pink Friday: Roman Reloaded ReleasedSeptember 12, 2012Recorded2011Genre Dance-pop electropop Length3:03Label Young Money Cash Money Universal Songwriter(s) Onika Maraj Lukasz Gottwald Allan Grigg Max Martin Henry Walter Producer(s) Dr. Luke Kool Kojak Cirkut Nicki Minaj singles chronology Out of My Mind (2012) Va Va Voom (2012) The Boys (2012) Music videoVa Va Voom (Explic...

 

Taiwanese defense ministry Not to be confused with Ministry of National Defense of the People's Republic of China. Ministry of National Defense中華民國國防部Zhōnghuá Mínguó Guófángbù (Mandarin)Flag of the Ministry of National DefenseAgency overviewFormed1912; 112 years ago (1912) (as Ministry of War)1946; 78 years ago (1946) (as Ministry of National Defence)JurisdictionGovernment of the Republic of ChinaHeadquartersZhongshan, Taipei, TaiwanAnn...

Ираклеониты — ученики гностика Ираклеона (II век). Упоминаются как особая секта Епифанием и Августином; при крещении и миропомазании они соблюдали обряд помазания елеем и при этом произносили воззвания на арамейском языке, которые должны были освободить душу от власт�...

 

President of Egypt since 2014 His ExcellencyAbdel Fattah el-Sisiعَبْد اَلْفَتَّاح اَلْسِیسِيOfficial portrait, 20176th President of EgyptIncumbentAssumed office 8 June 2014Prime MinisterIbrahim MahlabSherif IsmailMostafa MadboulyPreceded byMohamed MorsiAdly Mansour (interim)Deputy Prime Minister of EgyptIn office16 July 2013 – 26 March 2014Prime MinisterHazem al-BeblawiIbrahim Mahlab17th Chairperson of the African UnionIn office10 February 2019 �...

 

Este artículo o sección tiene referencias, pero necesita más para complementar su verificabilidad. Busca fuentes: «Exposición Universal» – noticias · libros · académico · imágenesEste aviso fue puesto el 6 de marzo de 2018. Para otros usos de este término, véase Exposición (desambiguación). La Exposición Universal de París de 1900. Imagen coloreada a mano. Exposición Universal es el nombre genérico de varias exposiciones de gran envergadura celebradas ...

Questa voce sull'argomento chimici tedeschi è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Carl Bosch Premio Nobel per la chimica 1931 Carl Bosch (Colonia, 27 agosto 1874[1] – Heidelberg, 26 aprile 1940[1]) è stato un chimico, ingegnere e imprenditore tedesco. Firma di Carl Bosch Con lo sviluppo del processo Haber-Bosch per la produzione di ammoniaca ha creato le basi per la produzione su larga scala di fertilizzanti azotati, c...

 

Jamaal BowmanJamaal Bowman Membro della Camera dei Rappresentanti - New York, distretto n.16Durata mandato3 gennaio 2021 - In carica PredecessoreEliot Engel Dati generaliPartito politicoDemocratico Jamaal Bowman (New York, 1º aprile 1976) è un politico statunitense[1], membro della Camera dei Rappresentanti per lo stato di New York dal 2021. Indice 1 Biografia 2 Note 3 Altri progetti 4 Collegamenti esterni Biografia Bowman è nato a Manhattan, New York City. Ha vissuto con...

 

1994 Flintstones Christmas special A Flintstones Christmas CarolDVD coverBased onA Christmas Carolby Charles DickensWritten byGlenn LeopoldDirected byJoanna RomersaVoices ofHenry CordenJean Vander PylFrank WelkerB.J. WardRussi TaylorDon MessickJohn StephensonHoward MorrisWill RyanMarsha ClarkJoan GerberMusic bySteven BernsteinCountry of originUnited StatesOriginal languageEnglishProductionExecutive producersWilliam HannaJoseph BarberaBuzz PotamkinRunning time70 minutes[1]Production co...

Infantry Brigade Combat Team of the United States Army 1st Brigade Combat Team, 10th Mountain DivisionInsignia of the 10th Mountain DivisionActive1985 – presentCountry United States of AmericaBranch United States ArmyTypeInfantry brigade combat teamRoleInfantry and combined arms warfare maneuveringSizeBrigadePart of 10th Mountain DivisionGarrison/HQFort Drum, New York, U.S.Nickname(s)WarriorMotto(s)Find a way or make oneEngagements Second World War Aleutian Islands Campaign I...

 

This is the list of governors of the Brazilian state of Amapá. Elected governors Amapá has held direct elections for governor since 1990. # Name Took office Left office Party Notes Photo 1 Annibal Barcellos January 1, 1991 December 31, 1994 PTB First elected governor of Amapá. none available 2 João Capiberibe January 1, 1995 December 31, 1998 PSB First re-elected governor of Amapá. Resigned before the end of his second term to run for another office.[1] January 1, 1999 April 1, ...

 

Questa voce o sezione sull'argomento centri abitati della Spagna non cita le fonti necessarie o quelle presenti sono insufficienti. Puoi migliorare questa voce aggiungendo citazioni da fonti attendibili secondo le linee guida sull'uso delle fonti. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. PozoamargocomunePozoamargo – Veduta LocalizzazioneStato Spagna Comunità autonoma Castiglia-La Mancia Provincia Cuenca TerritorioCoordinate39°22′00.12″N 2°12′00″W39°22...

Keuskupan Agung ShillongArchidioecesis Shillongensisशिलांग के सूबाKatedral Maria Penolong Umat KristenLokasiNegaraIndiaProvinsi gerejawiShillongStatistikLuas5.196 km2 (2.006 sq mi)Populasi- Total- Katolik(per 2012)1.155.000303,480 (26.3%)Imam169InformasiRitusRitus LatinKatedralKatedral Maria Penolong Umat Kristen di ShillongKepemimpinan kiniPausFransiskusUskup agungDominic Jala, S.D.B. Patung Maria Penolong Umat Kristen di bagian depa...

 

Railway station in West Bengal, India Habra Kolkata Suburban Railway stationHabra railway stationGeneral informationLocationHabra, North 24 Parganas district, West BengalIndiaCoordinates22°50′27″N 88°39′27″E / 22.840921°N 88.657491°E / 22.840921; 88.657491Elevation11 metres (36 ft)Owned byIndian RailwaysOperated byEastern RailwayLine(s)Sealdah–Hasnabad–Bangaon–Ranaghat line of Kolkata Suburban RailwayPlatforms3Tracks3ConstructionStructure typeAt ...