Artta Ivano |
---|
Lahir | Endang Wihartati 19 Maret 1982 (umur 42) Jakarta, Indonesia |
---|
Nama lain | Artta Ivano Artha Ivano |
---|
Pekerjaan | Aktris, Pengajar Yoga |
---|
Tahun aktif | 1999-sekarang |
---|
Suami/istri | |
---|
Anak | Mirueda Ivano Stroethoff |
---|
Orang tua | Komariah |
---|
|
|
Endang Wihartati, yang lebih dikenal dengan nama panggung Artta Ivano (lahir 19 Maret 1982), adalah aktris dan pengajar yoga berkebangsaan Indonesia.
Keluarga
Pada tanggal 10 Mei 2010 Artta melahirkan putri pertamanya yang bernama Mirueda Ivano Stroethoff di Rumah Sakit Bunda Depok, Jawa Barat.
Filmografi
Film
Sinetron
FTV
- Cinta Ini Untukmu (2013)
- Pacarku Ganteng Tukang Bubur Keliling (2016)
- Tanjidor Love Story (2017)
Acara Televisi
Referensi
Pranala luar