Amir Ghafour (bahasa Persia: امیر غفور; lahir 6 Juni 1991) adalah seorang pemain bola voli asal Iran. Ia bermain untuk tim bola voli nasional putra Iran dan klub Iran Foolad Sepahan Isfahan.
Lua error in Modul:External_links at line 936: bad argument #1 to 'ipairs' (table expected, got nil).