Alfabet Rune ialah sekumpulan huruf yang dahulu digunakan untuk menuliskan bahasa Jermanik, khususnya di Skandinavia dan Kepulauan Britania sebelum datangnya Kristen. Variannya di Skandinavia biasa disebut sebagai Futhark (atau Fuþark) dan di Inggris kuno sering disebut sebagai Futhorc akibat perubahan suara. Namun, huruf A pertama pada Futhark dibunyikan lewat hidung, sehingga lebih mendekati huruf O.