Abd as-Salam Arif

Infobox orangAbd as-Salam Arif

Edit nilai pada Wikidata
Nama dalam bahasa asli(ar) عبد السلام عارف Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran21 Maret 1921 Edit nilai pada Wikidata
Bagdad Edit nilai pada Wikidata
Kematian13 April 1966 Edit nilai pada Wikidata (45 tahun)
Sungai Shatt al-Arab, dekat Edit nilai pada Wikidata
Penyebab kematianHelicopter crash (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
2 Daftar Presiden Irak
8 Februari 1963 – 13 April 1966
← Muhammad Najib ar-Ruba'iAbdul Rahman Arif → Edit nilai pada Wikidata
Data pribadi
AgamaIslam Sunni Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Pekerjaanpolitikus, personel militer Edit nilai pada Wikidata
Partai politikPartai Ba'th Sosialis Arab – Wilayah Irak Edit nilai pada Wikidata
Cabang militerIraqi Army (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Pangkat militerjenderal Edit nilai pada Wikidata
KonflikPerang Arab–Israel 1948 dan Revolusi 14 Juli Edit nilai pada Wikidata
Keluarga
SaudaraAbdul Rahman Arif Edit nilai pada Wikidata
Tanda tangan
[[Berkas: Edit nilai pada Wikidata|220x250px|alt=]]


Abdul Salam Mohammed Arif Aljumaily (bahasa Arab: عبد السلام محمد عارف الجميلي`Abd as-Salām `Ārif Al-jumaili; 1921-13 April 1966) adalah Presiden Irak pertama. Ia terlibat serta dengan jenderal Ahmed Hassan al-Bakr untuk menggulingkan pemerintahan Abdul Karim Qassim. politiknya terpengaruh oleh Presiden Mesir Gamal Abdul Nasser, seperti Pemimpin Libya Muammar al-Gaddafi. Ia meninggal karena kecelakaan helikopter pada tanggal 13 April 1966. Ia tewas bersama dua menterinya dan digantikan oleh adiknya, Abdul Rahman Arif.

Jabatan politik
Didahului oleh:
Muhammad Najib ar-Ruba'i
Presiden Irak
8 Februari 1963 – 13 April 1966
Diteruskan oleh:
Abd ar-Rahman al-Bazzaz