Turki dalam Kontes Lagu Eurovision 1991

Kontes Lagu Eurovision 1991
NegaraTurki
Seleksi Nasional
Proses seleksiFinal Nasional
Tanggal seleksi9 Maret 1991
Artis Pemenangİzel -Reyhan-Can
Lagu Pemenangİki Dakika
Penampilan utama
Hasil finalke-12, 44 poin

Turki ikut serta dalam Kontes Lagu Eurovision 1991. Negara tersebut diwakili oleh trio yang terdiri dari İzel -Reyhan-Can dengan lagu “İki Dakika” yang ditulis oleh Aysel Gürel dan dikomposisikan oleh Şevket Uğurluel.

Pranala luar