Theo Walcott

Theo Walcott
Walcott playing for Arsenal in 2015
Informasi pribadi
Nama lengkap Theo James Walcott[1]
Tanggal lahir 16 Maret 1989 (umur 35)[2]
Tempat lahir Stanmore, England
Tinggi 577 kaki (176 m)[3]
Posisi bermain Forward
Karier junior
1999–2000 Newbury
2000 Swindon Town
2000–2005 Southampton
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2005–2006 Southampton 21 (4)
2006–2018 Arsenal 270 (65)
2018–2021 Everton 77 (10)
2020–2021Southampton (loan) 21 (3)
2021–2023 Southampton 29 (2)
Total 418 (84)
Tim nasional
2004–2005 England U16 4 (0)
2005–2006 England U17 14 (5)
2006 England U19 1 (1)
2006–2010 England U21 21 (6)
2006 England B 1 (0)
2006–2016 England 47 (8)
Prestasi
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik

Theo James Walcott (lahir 16 Maret 1989) adalah mantan pemain sepak bola profesional Inggris yang terakhir bermain untuk klub Southampton. Ia dapat bermain baik sebagai penyerang maupun gelandang sayap.

Namanya menarik perhatian media internasional setelah masuk dalam skuad Inggris pada putaran final Piala Dunia FIFA 2006.[4]

Karier klub

Southampton

Di musim 2004-2005 dia bermain untuk skuad Southampton Youth dan mengantar Southampton ke Final FA Youth menghadapi Ipswich Town. Dia menjadi pemain termuda yang bermain untuk tim cadangan Southampton pada saat berumur 15 tahun 175 hari. Dia kemudian juga menjadi pemain termuda di tim utama Southampton pada saat berumur 16 tahun 143 hari. Dia menjadi pemain cadangan saat Southampton bermain imbang 0-0 ketika menghadapi Wolverhampton Wanders di pertandingan Football League Championship. Ini adalah debut penuh pertamanya. Penampilannya yang memikat membuat para tim besar tertarik padanya seperti Arsenal, Chelsea, Liverpool, Manchester United, Tottenham Hotspur, Real Madrid, Juventus, Milan and Barcelona.

Arsenal

Pada 20 Januari 2006 Walcott bergabung dengan Arsenal dengan harga 5 juta pounds bahkan bisa sampai 12 juta pounds, tergantung penampilan bersama klub dan tim nasional. Yang membuat dia menjadi pemain 16 tahun termahal dalam sejarah Inggris.

7 Februari 2006, Walcott membuat debut bersama tim cadangan Arsenal menghadapi Portsmouth di Havant, dia mencetak gol namun Arsenal tetap kalah 3-2. Walcott juga menjadi cadangan ketika Arsenal menghadapi Real Madrid di babak ke 2 leg pertama Liga Champions.

Pada tanggal 16 Maret 2007 atau tepat pada ulang tahunnya ke-18 ia menandatangani kontrak profesional pertamanya.

Pada tanggal 19 Agustus 2006 ia melakukan debut di Liga Inggris.

Everton

Pada tanggal 17 Januari, Walcott bergabung dengan Everton dengan mahar £20,000,000 dengan durasi tiga setengah tahun kontrak.

20 Januari 2018, Walcott membuat debut bersama Everton kala menghadapi West Brom. Saat itu, Walcott mencetak 1 assist dan bermain selama 90 menit. Ia mencetak Assist di menit 70 untuk gol Niasse.

31 Januari 2018, Walcott mencetak dua gol kala hadapi Leicester City di Goodison Park.

Timnas Inggris

Walcott melakukan debut untuk timnas Inggris saat masuk pada babak kedua ketika Inggris menghadapi Belarusia. Pada 30 Mei 2006, ia memainkan pertandingan timnas Inggris secara penuh ketika menghadapi Hungaria di Old Trafford, saat beumur 17 tahun 75 hari. Inggris, menang 3-1. Walcott secara mengejutkan dipanggil pelatih timnas Inggris Senior, Sven-Göran Eriksson. Namun akhirnya ia tidak bermain di Piala Dunia 2006.

Pada tanggal 15 Agustus 2006 Walcott menjadi pemain termuda yang mencetak gol untuk Inggris U-21 ketika menghadapi Moldova dengan hasil akhir 2-2. Yang juga penampilan pertamanya untuk timnas U-21 Inggris.

Prestasi

Klub

Southampton

Runner-up:

Arsenal

Juara:

Runner-up:

Internasional

England U-21

Runner-up:

Individu

Referensi

  1. ^ "Updated squads for 2017/18 Premier League confirmed". Premier League. 2 February 2018. Diakses tanggal 11 February 2018. 
  2. ^ "Theo Walcott". 11v11.com. AFS Enterprises. Diakses tanggal 18 August 2018. 
  3. ^ "Theo Walcott: Overview". Premier League. Diakses tanggal 5 September 2020. 
  4. ^ Hayward, Paul (2 June 2010). "Theo Walcott, England's World Cup flier, will remain forever grounded". The Guardian. Diakses tanggal 29 January 2011. 

Pranala luar

Read other articles:

Nemanja Pejčinović Informasi pribadiNama lengkap Nemanja PejčinovićTanggal lahir 4 November 1987 (umur 36)Tempat lahir Kragujevac, SFR YugoslaviaTinggi 1,85 m (6 ft 1 in)[1]Posisi bermain BekInformasi klubKlub saat ini OGC NiceNomor 4Karier junior0000–2005 RadKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2005–2007 Rad 20 (0)2007 OFK Beograd 16 (1)2008–2010 Rad 32 (1)2009 → Red Star Belgrade (pinjaman) 14 (0)2009–2010 → Hertha BSC (pinjaman) 16 (0)2010– Nic...

 

Ashraf Shah HotakEmir AfganistanBerkuasaKekaisaran Hotak: 1725–1729Penobatan1715 dan 1725PendahuluMahmud HotakPenerusHussain HotakKelahiranProvinsi KandaharKematian1730BalochistanNama lengkapAshraf Khan Hotak[1]AyahAbdul Aziz Hotak[2]AgamaIslam Sunni Shāh Ashraf Hotak, (bahasa Pashtun: شاہ أشرف هوتک), juga dikenal sebagai Shāh Ashraf Ghiljī (bahasa Pashtun: شاه اشرف غلجي) (meninggal 1730), adalah penguasa keempat dinasti Hotak. Ia merupakan a...

 

Arbei gunung Rubus rosifolius TaksonomiDivisiTracheophytaSubdivisiSpermatophytesKladAngiospermaeKladmesangiospermsKladeudicotsKladcore eudicotsKladSuperrosidaeKladrosidsKladfabidsOrdoRosalesFamiliRosaceaeSubfamiliRosoideaeGenusRubusSpesiesRubus rosifolius Sm., 1791 Tata namaSinonim takson Sinonim Rubus rosaefolius Sm. Rubus chinensis Ser. Rubus comintanus Blanco Rubus commersonii Poir. Rubus commersonii var. simpliciflorus Koidz. Rubus glandulosopunctatus Hayata Rubus hopingensis Y.C.Liu &...

Tien Shan vole Microtus ilaeus Status konservasiRisiko rendahIUCN13438 TaksonomiKerajaanAnimaliaFilumChordataKelasMammaliaOrdoRodentiaFamiliCricetidaeGenusMicrotusSpesiesMicrotus ilaeus Tata namaSinonim taksonMicrotus kirgisorum (Ognev, 1950)lbs Microtus ilaeus adalah sebuah spesies hewan pengerat dalam keluarga Cricetidae. Spesies tersebut ditemukan di Afganistan, Kazakhstan, Kirgizstan, Tajikistan, dan Turkmenistan. Referensi Baillie, J. 1996. Microtus kirgisorum. 2006 IUCN Red List of Thre...

 

Russian-language edition of Wikipedia You can help expand this article with text translated from the corresponding article in Russian. (August 2011) Click [show] for important translation instructions. View a machine-translated version of the Russian article. Machine translation, like DeepL or Google Translate, is a useful starting point for translations, but translators must revise errors as necessary and confirm that the translation is accurate, rather than simply copy-pasting machine-...

 

Edvard Kardelj 7th Presidentof the Federal Assembly of the Socialist Federal Republic of YugoslaviaMasa jabatan29 Juni 1963 – 16 Mei 1967 PendahuluPetar StambolićPenggantiMilentije PopovićMenteri Luar Negeri Yugoslavia 2ndMasa jabatan31 Agustus 1948 – 15 Januari 1953 PendahuluStanoje SimićPenggantiKoča Popović1st Chairman of the League of Communists of SloveniaMasa jabatan1937–1943 PendahuluTidak adaPenggantiFranc Leskošek Informasi pribadiLahir(1910-01-27)27...

Oconee Fall Line Technical CollegeTypeCommunity Technical CollegeEstablishedJuly 1, 2011 (2011-July-01)PresidentErica G. Harden[1]LocationSandersville, Georgia, USA32°59′53″N 82°50′8″W / 32.99806°N 82.83556°W / 32.99806; -82.83556CampusMultiple campuses.ColorsGreen and Black   Websitehttp://www.oftc.edu/ Oconee Fall Line Technical College (OFTC) is a public community college with its main campuses in Sandersville and Dublin,...

 

This article relies excessively on references to primary sources. Please improve this article by adding secondary or tertiary sources. Find sources: Power Macintosh 8600 – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (April 2023) (Learn how and when to remove this template message) Power Macintosh 8600A Power Macintosh 8600/250Also known asKansasDeveloperApple ComputerProduct familyPower MacintoshRelease dateFebruary 17, 1997 (1997-02-17...

 

Commune and town in Constantine Province, AlgeriaZighoud YoucefCommune and townCountry AlgeriaProvinceConstantine ProvincePopulation (2008) • Total28,764Time zoneUTC+1 (CET) Zighoud Youcef (Arabic: زيغود يوسف) is a town and commune in Constantine Province, Algeria. According to the 2008 census it has a population of 28,764.[1] The town was formerly known as Smendou, and was renamed to its current name in honor of Youcef Zighoud, a guerrilla leader who wa...

Type of cake Sugee cakeA Sugee cake in SingaporeTypeDessertPlace of originMalacca, Malaysia[1]Region or stateSoutheast AsiaCreated byKristang peopleMain ingredientssemolina, butter, eggs, and brandySimilar dishesSanwin makin, sooji halwa Sugee cake is a cake made of semolina and almonds, creamed butter, eggs, and brandy, and optionally covered in marzipan and royal icing.[2][1] The cake is typically baked during festive occasions and holidays like Christmas,[3]...

 

Foto lempengan Botorrita I (kedua sisi) Lempengan Botorrita adalah empat lempengan perunggu yang ditemukan di Botorrita di dekat Zaragoza, Spanyol. Lempengan ini berasal dari abad ke-1 SM dan dikenal dengan nama Botorrita I, II, III dan IV. Botorrita II ditulis dalam bahasa Latin, tetapi lempengan Botorrita I, III dan IV ditulis dalam bahasa dan aksara Keltiberia. Botorrita I Botorrita I ditemukan pada tahun 1970. Inskripsi ini merupakan inskripsi bahasa Keltiberia terpanjang dan terdiri dari...

 

Permanent web hyperlink For permalinks in Wikipedia, see Help:Page history § Linking to a specific revision of a page and Help:Permanent link This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Permalink – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (July 2007) (Learn how and when to remove this message) A...

TakabonerateKecamatanTakaboneratePeta lokasi Kecamatan TakabonerateTampilkan peta Sulawesi SelatanTakabonerateTakabonerate (Sulawesi)Tampilkan peta SulawesiTakabonerateTakabonerate (Indonesia)Tampilkan peta IndonesiaKoordinat: 6°49′39″S 120°47′40″E / 6.827439784765567°S 120.79437850786961°E / -6.827439784765567; 120.79437850786961Koordinat: 6°49′39″S 120°47′40″E / 6.827439784765567°S 120.79437850786961°E / -6.827439784765...

 

Neighborhood in Shibuya-ku, Tokyo This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Yoyogi – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (January 2010) (Learn how and when to remove this message) NTT Docomo Yoyogi Building & JR Yoyogi Station Yoyogi (代々木) is a neighbourhood in the northern part of Sh...

 

Camar perak (Chroicocephalus novaehollandiae) adalah camar yang paling umum di Australia. Burung ini telah ditemukan di seluruh benua, tetapi terutama di atau dekat daerah pesisir. Ia lebih kecil dari camar Pasifik (Larus pacificus), yang juga hidup di Australia. Camar perak Dewasa Status konservasi Risiko Rendah  (IUCN 3.1)[1] Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Chordata Kelas: Aves Ordo: Charadriiformes Famili: Laridae Genus: Chroicocephalus Spesies: C. novaeholla...

Rhyd-yr-onen redirects here. For the railway station on the Talyllyn Railway, see Rhydyronen railway station. Human settlement in WalesBryncrugBryncrugBryncrugLocation within GwyneddPopulation622 (2011)OS grid referenceSH607032CommunityBryn-crugPrincipal areaGwyneddCountryWalesSovereign stateUnited KingdomPost townTYWYNPostcode districtLL36Dialling code01654PoliceNorth WalesFireNorth WalesAmbulanceWelsh UK ParliamentDwyfor MeirionnyddSenedd Cymru – We...

 

Balance sheet of the British government For the most recent British Budget, see 2024 United Kingdom budget.  () United Kingdom budgetWebsitewww.gov.uk ‹ March 2024 The Budget of His Majesty's Government is an annual budget set by HM Treasury for the following financial year, with the revenues to be gathered by HM Revenue and Customs and the expenditures of the public sector, in compliance with government policy.[1] The budget statement is one of two statements made by the ...

 

County in North Carolina, United States Cabarrus redirects here. For people with that name, see Cabarrus (surname). County in North CarolinaCabarrus CountyCountyOld Cabarrus County Courthouse FlagSealLogoMotto: America Thrives HereLocation within the U.S. state of North CarolinaNorth Carolina's location within the U.S.Coordinates: 35°23′N 80°33′W / 35.39°N 80.55°W / 35.39; -80.55Country United StatesState North CarolinaFounded1792Named forStephen...

Pour la commune, voir Billund (commune). Cet article est une ébauche concernant une localité danoise. Vous pouvez partager vos connaissances en l’améliorant (comment ?) selon les recommandations des projets correspondants. BillundNom officiel (da) BillundNom local (da) BillundGéographiePays  DanemarkRégion Danemark du SudCommune BillundAltitude 58 mCoordonnées 55° 43′ 51″ N, 9° 06′ 55″ EDémographiePopulation 6 194 hab....

 

Nicolò Barsanti Nicolò Barsanti, meglio conosciuto come Eugenio (Pietrasanta, 12 ottobre 1821 – Seraing, 18 aprile 1864), è stato un presbitero, ingegnere e inventore italiano, l'ideatore e costruttore del primo motore a combustione interna funzionante. Francobollo che ritrae Eugenio Barsanti e Felice Matteucci Indice 1 Biografia 2 Archivio 3 Note 4 Bibliografia 5 Altri progetti 6 Collegamenti esterni Biografia Nato nella parrocchia di San Martino in Pietrasanta come Gian Niccolò Barsan...