Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Sekolah Pendeta HKBP

Sekolah Pendeta HKBP
Didirikan
  • 1883
  • 1947 (berdiri kembali)
  • 2006 (dibuka kembali)
DirekturPdt. Robert F.H. Silitonga, M.Th[1]
Jumlah mahasiswa15 (Angkatan 2020)

Sekolah Pendeta HKBP adalah sebuah perguruan tinggi swasta milik HKBP di Pematangsiantar, Sumatera Utara.

Sekolah Pendeta HKBP merupakan salah satu lembaga Pendidikan Teologi HKBP yang mendidik para calon-calon Hamba Tuhan atau Pendeta HKBP. Mereka adalah guru Huria atau guru Jemaat (Parhangir/voorhanger) yang sudah 10 hingga 15 tahun. Pendidikan ini berlansung selama 3 tahun secara periodik.

Sejarah Berdirinya Sekolah Pendeta HKBP

Pada tahun 1883 Sekolah Pendeta Pertama dibuka, dan 4 orang putera Batak pertama untuk Sekolah Pendeta, yaitu: Johannes Siregar, Markus Siregar, Petrus Nasution dan Johannes Sitompul. Tetapi, Johannes Sitompul wafat sebelum menyelesaikan studinya.

Pada tanggal 8 Januari 1890, dimulai Nona Hester Needham melayani anak-anak, kaum perempuan di Pansurnapitu, serta turut membimbing murid-murid Sekolah Pendeta di Seminari Pansurnapitu.

Sekolah Pendeta HKBP sempat lama vakum atau dinonaktifkan, dan pada tahun 1947 Sekolah Pendeta berdiri kembali di Seminarium Sipoholon, dan beberapa tahun kemudian kembali vakum, serta pada tahun 2006, Sekolah Pendeta HKBP dibuka kembali di Seminarium Sipoholon.

Sekolah Pendeta HKBP adalah Lembaga Pendidikan HKBP yang dikhususkan untuk melatih mempersiapkan Guru Huria menjadi Pendeta di HKBP. Sekolah Pendeta pada awalnya merupakan satu-satunya Lembaga pengadaan tenaga pendeta sebelum adanya pendidikan Teologi di HKBP, yakni: Sekolah Tinggi Teologi HKBP (sebelumnya Falkultas Theologi Univ. HKBP Nommensen) yang berkedudukan di Pematang Siantar, atau Sekolah Tinggi Teologi HKBP Pematangsiantar sekarang.

Setelah adanya Pendidikan Teologi HKBP, Sekolah pendeta dibuka secara periodik dengan tujuan yang sama, yaitu: menseleksi para guru huria yang dianggap terampil melayani di jemaat dan dipersiapkan menjadi pendeta melalui pendidikan Sekolah Pendeta.

Program Studi

Sekolah Pendeta HKBP diselenggarakan dan dikembangkan berdasarkan studi teologi terapan untuk menghasilkan pelayan yang terampil, kritis, kreatif dan berdedikasi. Untuk mencapai hal tersebut bidang studi yang diberikan pada Sekolah Pendeta antara lain: Bidang Biblika, Sistematik: Dogmatika dan Etika, Teologi Kristen dalam konteks global maupun local (kontekstualisasi dan teologi kontemporer), Teologi Agama-agama, Teologi Praktika menyangkut: Homiletika, Liturgi, Missiologi, Pastoral, Managemen, Penatalayanan dan Administrasi serta Sosiologi masyarakat dan issu-issu yang aktual di tengah-tengah gereja dan masyarakat pada era globalisasi.

Lama Pendidikan

Sekolah Pendeta HKBP dirancang selama tiga tahun dan dibagi dalam enam semester. Dalam tiga tahun perkuliahan diadakan evaluasi bertahap. Evaluasi bertahap dilaksanakan pada setiap akhir semester didasarkan pada evaluasi akademik, spritualitas, moral dan tata hidup berasrama; sedangkan evaluasi terakhir adalah pelulusan melalui evaluasi akademik, spiritual, karya tulis akhir, meja hijau (Judicium) dan dinyatakan lulus. Mahasiswa yang lulus akan ditempatkan oleh HKBP melayani sebagai Pendeta Praktik selama satu tahun dan kemudian ditahbiskan menjadi Pendeta oleh Ephorus HKBP setelah melalui LPP I dan II.

LPP I adalah Latihan Pelayanan sebelum ditempatkan sebagai Pendeta Praktik dan LPP II adalah latihan Persiapan Pelayanan untuk mempersiapkan penahbisan.

Periode Pembelajaran

Angkatan 2015

Sekretaris Jenderal HKBP Pdt. David F. Sibuea, Ephorus HKBP Pdt. Dr. Darwin Lumbantobing, dan Direktur Sekolah Pendeta HKBP Pdt. Robert Silitonga pada acara wisuda Sekolah Pendeta HKBP tahun 2019.

Pada tahun 2015 HKBP mengumumkan akan melanjutkan program Sekolah Pendeta dengan membuka kembali pendaftaran, terdapat 23 orang Guru Huria yang lolos seleksi dan terdaftar sebagai mahasiswa di Sekolah Pendeta angkatan 2015, terdapat satu orang yang merupakan perempuan pertama sebagai mahasiswi di lembaga Sekolah Pendeta HKBP, yaitu Gr. Uli Soneta Sirait. Angkatan 2015 dipimpin oleh Plt (Pelaksana Tugas) Pendeta Robinson Butarbutar, pada tahun ini pula lokasi Sekolah Pendeta kembali mengalami perpindahan dari Kompleks Seminarium HKBP di desa Simanungkalit. Sipoholon ke Kompleks Sekolah Tinggi Teologi HKBP di Kota Pematangsiantar. Bangunan yang digunakan oleh Sekolah Pendeta HKBP yang berada di Kompleks Sekolah Tinggi Teologi HKBP merupakan bangunan baru yang disumbangkan oleh Devi Simatupang, istri dari Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Indonesia, Luhut Binsar Pandjaitan pada saat itu.

Pada akhir tahun 2016, pimpinan baru HKBP yang terpilih pada Sinode Godang HKBP ke-63 mengganti jabatan Plt Sekolah Pendeta dari Pendeta Robinson Butarbutar dan mengangkat Pendeta Robert Silitonga sebagai direktur tetap Sekolah Pendeta HKBP. Pada bulan Februari 2017, mahasiswa Sekolah Pendeta HKBP berkurang menjadi 22 orang dikarenakan salah satu mahasiswa yaitu Gr. Tumbur Parulian Silitonga meninggal dunia. Masa periode pembelajaran Sekolah Pendeta HKBP pada angkatan ini juga diperpanjang menjadi empat tahun dengan diadakannya program Kuliah Mandiri bagi para mahasiswa, yaitu kegiatan praktik pelayanan secara langsung di gereja-gereja yang berada di tiga distrik sekitar kota Pematangsiantar, yaitu: Distrik V Sumatera Timur, Distrik XIV Tebing Tinggi - Deli dan Distrik XXIV Tanah Jawa.

Pada tanggal 16 Februari 2019, Sekolah Pendeta HKBP melaksanakan wisuda bagi 22 mahasiswa yang teleh selesai menyelesaikan masa studi. Wisuda dipimpin oleh Direktur Sekolah Pendeta, Pendeta Robert Silitonga dan Ephorus HKBP Pendeta Darwin Lumbantobing, turut juga hadir keempat pimpinan HKBP lainnya pada acara wisuda, yaitu: Sekretaris Jenderal Pendeta David Farel Sibuea, Kepala Departemen Koinonia Pendeta Martongo Sitinjak, Kepala Departemen Marturia Pendeta Anna Vera Pangaribuan, dan Kepala Departemen Diakonia Pendeta Debora Sinaga.[2]

Setelah diwisuda, Kedua puluh dua mahasiswa kemudian menjalani masa praktik sebagai calon pendeta di berbagai gereja HKBP. Pada hari minggu tanggal 04 April 2021, Ephorus HKBP Pendeta Robinson Butarbutar memimpin ibadah dan melaksanakan penahbisan sebagai pendeta kepada 22 mahasiswa Sekolah Pendeta angkatan 2015. Diantara para pendeta yang ditahbiskan, pendeta Uli Soneta Sirait merupakan pendeta perempuan pertama yang ditahbiskan sebagai pendeta yang sebelumnya berasal dari Guru Huria dan Sekolah Pendeta HKBP.

Angkatan 2020

Pada tahun 2019 HKBP mengumumkan akan melanjutkan program Sekolah Pendeta dengan membuka kembali pendaftaran dan memulai masa perkuliahan pada tahun 2020. HKBP juga mengumumkan untuk pertama kalinya calon mahasiswa untuk periode pembelajaran ini tidak hanya berasal dari Guru Huria, namun juga dari Bibelvrouw dan Diakones. Terdapat 15 mahasiswa yang lolos seleksi di Sekolah Pendeta pada angkatan ini, yang terdiri dari 10 Guru Huria, 3 Bibelvrouw, dan 2 Diakones. Angkatan 2020 masih tetap dipimpin oleh Direktur Sekolah Pendeta Pdt. Robert Silitonga, dan masa pembelajaran diadakan dari awal tahun 2020 hingga akhir tahun 2022. Program Kuliah Mandiri, yaitu praktik pelayanan secara langsung di gereja-gereja bagi para mahasiswa juga diterapkan di angkatan ini, dimana program tersebut dilaksanakan di tiga distrik yang sama seperti angkatan sebelumnya.

Pada tanggal 07 Februari 2023, Sekolah Pendeta HKBP melaksanakan wisuda bagi 15 mahasiswa yang teleh selesai menyelesaikan masa studi. Wisuda dipimpin oleh Direktur Sekolah Pendeta, Pendeta Robert Silitonga dan Ephorus HKBP Pendeta Robinson Butarbutar, turut juga hadir keempat pimpinan HKBP lainnya pada acara wisuda, yaitu: Sekretaris Jenderal Pendeta Victor Tinambunan, Kepala Departemen Marturia Pendeta Daniel Taruli Asi Harahap, dan Kepala Departemen Diakonia Pendeta Debora Sinaga.[3]

Pengorganisasian

Kuratorium

Kuratorium adalah dewan kehormatan yang mengarahkan dan mengevaluasi tujuan Pendidikan Sekolah Pendeta. Dewan Kurator terdiri dari Pimpinan HKBP:

  1. Ephorus
  2. Sekretaris Jenderal
  3. Kepala Departemen Koinonia
  4. Kepala Departemen Marturia
  5. Kepala Departemen Diakonia
  6. Unsur Praeses yang terdiri dari: Praeses Distrik Silindung, Humbang, Toba, Sumatra Timur, Medan-Aceh, Sibolga.

Lihat pula

Referensi

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

Легка атлетика на Літній універсіаді 1967Загальна інформаціяМісто ТокіоРозігрується медалей 33 комплектиВідкриття 30 серпняЗакриття 4 вересняАрена Національний стадіон← 1965 Будапешт 1970 Турин → Змагання з легкої атлетики на Літній універсіаді 1967 проходили 30 серпня 

The Israel Film Archive, which operates as part of the Jerusalem Cinematheque, is a public archive entrusted with the task of preserving the country's audiovisual heritage through the ages. As it stands, it is Israel's single largest archive, housing upwards of 12,000 original copies of local documentary and narrative film footage, and over 32,000 reels of film screener copies from Israel and abroad. In total, the archive's various collections add up to over 4,000 hours’ worth of original Isra…

11th-century Hindu temple in Odisha, India Rajarani TempleReligionAffiliationHinduismDeityShivaLocationLocationBhubaneswarStateOdishaCountryIndiaGeographic coordinates20°14′36.4″N 85°50′36.68″E / 20.243444°N 85.8435222°E / 20.243444; 85.8435222ArchitectureTypeKalingan Pancharatha Style(Kalinga Architecture)Completed11th century Rajarani Temple is an 11th-century Hindu temple located in Bhubaneswar, the capital city of Odisha (Orissa previously), India. Overvie…

Rainer Leng bei Recherchearbeiten im Stadtarchiv Bad Neustadt an der Saale Rainer Leng (* 8. Mai 1966 in Weißenburg in Bayern) ist ein deutscher Mittelalterhistoriker. Inhaltsverzeichnis 1 Leben 2 Wirken 3 Schriften (Auswahl) 4 Literatur 5 Weblinks 6 Einzelnachweise Leben Leng absolvierte nach dem Abitur 1985 am Werner-von-Siemens-Gymnasium Weißenburg seinen Zivildienst am Antonius-Kinderheim Gersdorf und Caritas-Altenheim Weißenburg. Danach studierte er von 1987 bis 1993 Geschichte, Germanis…

Ferrocarril de Bagdad circa 1900-1910. Ferrocarril de Bagdad El ferrocarril de Bagdad (en turco: Bağdat Demiryolu, en alemán: Bagdadbahn, en francés: Chemin de Fer Impérial Ottoman de Bagdad, en inglés: Baghdad Railway), se construyó de 1903 a 1940 para conectar Berlín con la ciudad del entonces Imperio Otomano, Bagdad, desde donde los alemanes querían acceder al puerto de Basora en el golfo Pérsico;[1]​ con una vía de 1600 km, desde Konya, continuando el ferrocarril de Anatolia …

This article does not cite any sources. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Holos Dity – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (May 2018) (Learn how and when to remove this template message) Ukrainian TV series or program Holos DityUkrainianHolos. DityГолос. Дiти GenreTalent showCreated byJohn de MolPresented by Andriy Domansʹkyy Katery…

Delta Mahakam, salah satu daerah di Indonesia yang telah menerapkan budidaya perikanan dengan sistem wanamina.[1] Wanamina atau Silvofishery adalah sistem pertambakan teknologi tradisional yang menggabungkan antara usaha perikanan dengan penanaman bakau, yang diikuti konsep pengenalan sistem pengelolaan dengan meminimalkan input dan mengurangi dampak terhadap lingkungan.[2] Latar belakang Di Asia Tenggara, penerapan sistem wanamina semakin giat untuk digalakkan, hal ini disebabka…

Jew who converted to Catholicism in Spain or Portugal This article includes a list of general references, but it lacks sufficient corresponding inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (August 2011) (Learn how and when to remove this template message) This article may lend undue weight to certain ideas, incidents, or controversies. Please help improve it by rewriting it in a balanced fashion that contextualizes different points of view. (Decemb…

Irish hurler This article relies largely or entirely on a single source. Relevant discussion may be found on the talk page. Please help improve this article by introducing citations to additional sources.Find sources: Denis Grimes – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (February 2013) Denis GrimesPersonal informationIrish name Donnchadha Ó GreacháinSport HurlingPosition GoalkeeperBorn August 7, 1864Kilfinane, County LimerickDied 1920(1920-00-00) …

一般道道 北海道道540号名寄停車場線 路線延長 1.0 km 制定年 1966年(昭和41年) 起点 北海道名寄市東1条南7丁目 終点 北海道名寄市西4条南10丁目 接続する主な道路(記法) 国道40号 ■テンプレート(■ノート ■使い方) ■PJ道路 北海道道540号名寄停車場線(ほっかいどうどう540ごう なよろていしゃじょうせん)は、北海道名寄市内を結ぶ一般道道(北海道道)である。 概…

Turkish traveler and writer (1611–1682) Evliya ÇelebiBornDerviş Mehmed Zillî(1611-03-25)25 March 1611Constantinople, Ottoman Empire(present-day Istanbul, Turkey)Died1682 (aged 70–71)Known forSeyahatnâme (The Travelogue) Derviş Mehmed Zillî (25 March 1611 – 1682), known as Evliya Çelebi (Ottoman Turkish: اوليا چلبى), was an Ottoman explorer who travelled through the territory of the Ottoman Empire and neighboring lands during the empire's cultural zenith.[1] He …

American magazine Sessue_Hayakawa on the cover of Exhibitors Herald The Motion Picture Herald was an American film industry trade paper published from 1931 to December 1972.[1][2][3] It was replaced by the QP Herald, which only lasted until May 1973.[4] It was established as the Exhibitors Herald in 1915. History June 1917 cover of Exhibitors Herald featuring actress Jackie Saunders The paper's origin was in 1915, when a Chicago printing company launched a film pu…

1991 single by Lenny Kravitz For the Fast Eddie Clarke album, see It Ain't Over till It's Over. It Ain't Over 'til It's OverSingle by Lenny Kravitzfrom the album Mama Said B-sideI'll Be AroundReleasedJune 3, 1991 (1991-06-03)Genre Philadelphia soul pop Length3:55LabelVirginSongwriter(s)Lenny KravitzProducer(s)Lenny KravitzLenny Kravitz singles chronology Always on the Run (1991) It Ain't Over 'til It's Over (1991) Fields of Joy (1992) Music videoIt Ain't Over 'til It's Over on You…

Commune in Provence-Alpes-Côte d'Azur, France Commune in Provence-Alpes-Côte d'Azur, FranceLa Ciotat La Ciutat (Occitan)CommuneMarina in La Ciotat Coat of armsLocation of La Ciotat La CiotatShow map of FranceLa CiotatShow map of Provence-Alpes-Côte d'AzurCoordinates: 43°10′37″N 5°36′31″E / 43.1769°N 5.6086°E / 43.1769; 5.6086CountryFranceRegionProvence-Alpes-Côte d'AzurDepartmentBouches-du-RhôneArrondissementMarseilleCantonLa CiotatIntercommunalityAi…

Radio station in Fort McMurray, Alberta CKYX-FMFort McMurray, AlbertaBroadcast areaFort McMurrayFrequency97.9 MHzBranding97.9 RockProgrammingFormatActive rockOwnershipOwnerRogers Radio(Rogers Media, Inc.)Sister stationsCJOK-FMHistoryFirst air dateMarch 20, 1985Call sign meaningKYX (former branding)Technical informationClassBERP43,500 wattsHAAT123 meters (404 ft)LinksWebcastListen liveWebsite979rock.ca CKYX-FM (97.9 MHz) is a radio station serving Fort McMurray, Alberta with an active rock f…

Postclassic Maya social and political organisation The kuchkabalo'ob of Yucatán after The League of Mayapan / borders closely resemble those of the provinces that were there before / 2009 map / via Wikimedia Commons A kuchkabal (Mayan pronunciation: [ˈkutʃ.ka.bal], plural: kuchkabalo'ob, literal translation: 'province,' 'state,' 'polity') was a system of social and political organisation common to Maya polities of the Yucatán Peninsula, in the Maya Lowlands, during the Mesoamerican P…

British musician, singer and songwriter Howard JonesHoward Jones performing live at Let's Rock Liverpool, 31 July 2021Background informationBirth nameJohn Howard JonesBorn (1955-02-23) 23 February 1955 (age 68)Southampton, Hampshire, EnglandGenres Synth-pop[1] new wave[2] Occupation(s) Musician singer songwriter Instrument(s) Vocals keyboards drums Years active1982–presentLabels Elektra East West Websitewww.howardjones.comMusical artist John Howard Jones (born 23 February …

У Вікіпедії є статті про інших людей із прізвищем Чо. Чо Бьон Дик Особисті дані Народження 26 травня 1958(1958-05-26) (65 років)   Південна Корея Зріст 185 см Громадянство  Південна Корея Позиція воротар Юнацькі клуби 1979-1981 Університет Мьонджі Професіональні клуби* Роки Клуб І&#…

Hydrogen deuteride Names IUPAC name Hydrogen deuteride Systematic IUPAC name (2H)Dihydrogen[citation needed] Identifiers CAS Number 13983-20-5 Y 3D model (JSmol) Interactive image ChemSpider 146609 Y ECHA InfoCard 100.034.325 EC Number 237-773-0 PubChem CID 167583 UN number 1049 InChI InChI=1S/H2/h1H/i1+1 YKey: UFHFLCQGNIYNRP-OUBTZVSYSA-N YInChI=1/H2/h1H/i1+1Key: UFHFLCQGNIYNRP-OUBTZVSYED SMILES [2H][H] Properties Chemical formula HD Molar mass 3.02204…

Hindu theologian Manavala MamunigalStatue of the theologianPersonalBornAlagiya Manavalan1370 CETamilakamResting placeTamil Nadu, IndiaReligionHinduismDenominationSri VaishnavismOther namesVaravaramuniSowmyajamatrumuniRamyajamatra MuniSoumyopayanthrumuniSundarajamatrumuniPeriya JeerYathindra PravanarPhilosophyVishishtadvaita This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged …

Czech-Icelandic musician and actress Markéta IrglováIrglová performing in 2014Born (1988-02-28) 28 February 1988 (age 35)Valašské Meziříčí, CzechoslovakiaCitizenshipCzech RepublicIcelandSpouses Tim Iseler ​ ​(m. 2011; div. 2012)​ Sturla Míó Þórisson ​(m. 2019)​ PartnerGlen Hansard (2006–2009)Children3Musical careerGenresFolk rockfolkindie popacoustic rockOccupation(s)Singer-songwriteractressInstrumen…

Some of this article's listed sources may not be reliable. Please help this article by looking for better, more reliable sources. Unreliable citations may be challenged or deleted. (October 2018) (Learn how and when to remove this template message) Tochi RainaRaina in January 2015Background informationBirth nameTarlochan Raina[1]Born (1971-09-02) 2 September 1971 (age 52)Darbhanga, Bihar, India[2]GenresSufi,[3] Filmi, Hindustani classical music, SufiOccupation(s)Sing…

1998 SANFL Grand Final Sturt Port Adelaide 9.12 (66) 11.9 (75) 1 2 3 4 STU 2.4 (16) 4.8 (32) 5.12 (42) 9.12 (66) PTA 2.2 (14) 4.4 (28) 7.7 (49) 11.9 (75) DateSunday, 4 October (2:40 pm)StadiumFootball ParkAttendance44,838UmpiresPfeiffer, Avon, Woodcock ← 1997 1999 → The 1998 SANFL Grand Final was an Australian rules football competition. Port Adelaide beat Sturt by 75 to 66.[1] References ^ Australian Football - SANFL Season 1998. Archived from the original on 2 Apr…

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Albatross Corrosion of Conformity song – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (April 2018) (Learn how and when to remove this template message) 1994 single by Corrosion of ConformityAlbatrossSingle by Corrosion of Conformityfrom the album Deliverance R…

Species of legume Acacia axillaris Conservation status Vulnerable (EPBC Act) Scientific classification Kingdom: Plantae Clade: Tracheophytes Clade: Angiosperms Clade: Eudicots Clade: Rosids Order: Fabales Family: Fabaceae Subfamily: Caesalpinioideae Clade: Mimosoid clade Genus: Acacia Species: A. axillaris Binomial name Acacia axillarisBenth. Occurrence data from AVH Acacia axillaris, commonly known as midlands mimosa or midlands wattle,[1] is a shrub belonging to the genus Aca…

Jessie Ware discographyWare performing in 2017Studio albums5Music videos31EPs4Singles33 English singer and songwriter Jessie Ware has released five studio albums, thirty-three singles, four extended plays and thirty-one music videos. Ware released her debut studio album Devotion in 2012, charting at number five on the UK Albums Chart. The album included the singles Running, 110% and Wildest Moments. The album was later certified Gold by the British Phonographic Industry for sales over 100,000 co…

American politician (1797–1857) Senator Turney redirects here. For other uses, see Senator Turney (disambiguation). Hopkins Lacy TurneyUnited States Senatorfrom TennesseeIn officeMarch 4, 1845 – March 3, 1851Preceded byEphraim H. FosterSucceeded byJames C. JonesMember of the U.S. House of Representativesfrom Tennessee's 5th districtIn officeMarch 4, 1837 – March 3, 1843Preceded byJohn B. ForesterSucceeded byGeorge W. JonesMember of the Tennessee House of Repre…

2001 song by David Usher Black Black HeartSingle by David Usherfrom the album Morning Orbit Released2001GenreAlternative rockpost-grungepop-rockLength3:26LabelEMI Music Canada (7243 550181 2 0)Songwriter(s)David UsherJeff PearceProducer(s)David UsherJeff PearceMark MakowayJeff MartinDavid Usher singles chronology Alone in the Universe (2001) Black Black Heart (2001) A Day in the Life (2001) Black Black Heart is a song written by David Usher and Jeff Pearce and released as the second single off U…

The Diary of a Cross-Stealer AuthorRaffiCountryArmeniaLanguageArmenianGenreNovelPublication date1890Media typePrintThis article relies largely or entirely on a single source. Relevant discussion may be found on the talk page. Please help improve this article by introducing citations to additional sources.Find sources: The Diary of a Cross-Stealer – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (June 2022) The Diary of a Cross-Stealer (Խաչագողի …

District in Anhui, People's Republic of ChinaLongzihu 龙子湖区DistrictCoordinates: 32°56′34.67″N 117°23′15.04″E / 32.9429639°N 117.3875111°E / 32.9429639; 117.3875111CountryPeople's Republic of ChinaProvinceAnhuiPrefecture-level cityBengbuArea • Total108 km2 (42 sq mi)Population (2018) • Total224,000Time zoneUTC+8 (China Standard)Postal code233000 Longzihu District (simplified Chinese: 龙子湖区; tradition…

Kembali kehalaman sebelumnya

Lokasi Pengunjung: 18.221.187.121