Pisang tanduk

Pisang tanduk
Visualisasi pisang tanduk.
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
(tanpa takson):
(tanpa takson):
(tanpa takson):
Ordo:
Famili:
Genus:
Spesies:
Musa spp.

Pisang tanduk atau pisang agung merupakan salah satu kultivar pisang yang populer di Indonesia sebagai bahan dasar pembuatan pisang goreng. Di Pulau Jawa, pisang ini dikenal sebagai "Pisang Byar" karena jantungnya yang langsung habis tanpa menyisakan bunga (mandul). Di India, pisang ini biasa disebut pisang Changalikodan Nendran[1]. Sedangkan di Kolombia, pisang ini dinamai Dominico-Harton[2].

Pisang tanduk atau pisang tangkoon dalam bahasa Karo, termasuk dalam kelompok plantain atau pisang olah, yaitu pisang yang tidak dapat dimakan langsung tetapi digunakan untuk membuat olahan makanan ringan seperti keripik pisang dan lain sebagainya.

Manfaat

Beragam manfaat pisang tanduk bagi kesehatan, seperti menyehatkan liver, asupan penambah sel darah merah, dan mampu meredakan gejala asma. Pisang tanduk dapat menjadi sumber energi bagi tubuh sehingga dapat menjadi pengganti nasi (jika diperlukan). Selain itu, pisang tanduk juga mengandung vitamin A yang dapat menyehatkan otak serta melancarkan pencernaan. [3]

Karakteristik

Pohon pisang tanduk mempunyai tinggi batang 2,5–3m dengan warna merah kehijauan.[4] Daunnya berwarna hijau tua dengan panjang tandan mencapai 60–85 cm dan berat 7–10 kg[5].

Setiap tandan terdiri dari 2–3 sisir dan setiap sisirannya ada 8–10 buah.[4][6] Perawakan buah dari pisang ini putih, kekar, dan besar, panjangnya bisa mencapai 35 cm.[6] Rasanya manis legit agak asam, dan lunak.[4] Sementara itu, untuk kulit buah pisang tanduk biasanya agak tebal berwarna hijau kekuningan sampai kuning tua.[4]

Kondisi Pertumbuhan

Pisang tanduk yang berbuah
Pisang tanduk yang berbuah

Suhu merupakan faktor utama untuk pertumbuhan tanaman pisang tanduk. Suhu optimal untuk pertumbuhannya sekitar 27 °C dengan suhu maksimalnya 38 °C. Tanaman ini tumbuh di daerah tropis dan subtropis, pisang ini tidak dapat tumbuh di dataran tinggi seperti ketinggian di atas 1600 mdpl.

Kebanyakan pisang tumbuh baik di lahan terbuka, hanya saja terlalu banyak menerima paparan sinar matahari akan menyebabkan daun pisang tanduk terbakar-matahari (sunburn).[7] Tanaman ini juga sangat sensitif terhadap angin kencang karena dapat menyebabkan daun rusak, robek, hingga dapat merobohkan pohonnya. Untuk pertumbuhan yang optimal, curah hujan yang diperlukan sekitar 200–220 mm, dan kelembapan tanahnya tidak kurang dari 60–70% dari kapasitas lapangan.[7] Tanah yang paling baik untuk pertumbuhan pisang tanduk adalah tanah liat yang gembur dengan tingkat aerasi yang baik.[7] Tanaman ini toleran terhadap pH 4,5–7,5.[7]

Penyakit

Gambar pisang tanduk yang terkena penyakit
Gambar pisang tanduk yang terkena penyakit

Salah satu jenis penyakit yang kerap menyerang tanaman pisang tanduk adalah layu panama atau sering dikenal dengan nama layu fusarium. Penyakit ini membuat daun pisang menjadi layu dan mudah putus. Jamur penyebab penyakit ini adalah Fusarium oxysporum f.sp. cubense, yang mampu bertahan lama di dalam tanah sebagai klamidospora sehingga sulit untuk dikendalikan.[8] Sejumlah cara pengendaliannya telah diteliti, namun belum memberikan hasil yang memuaskan.[9] Contohnya adalah pengendalian hayati patogen yang ditularkan melalui tanah dan penggunaan jenis bakteri tertentu untuk mengendalikan patogen yang ditularkan melalui tanah tersebut.[9]

Selain penyakit layu panama, tanaman pisang tanduk juga dapat terkena penyakit Mycosphaerella Leaf Disease Complex (MLDC). Gejala-gejala yang ditimbulkan oleh penyakit ini adalah perkembangan tanaman yang buruk, daun-daun menjadi layu dengan cepat, jumlah daun-daun yang sehat semakin berkurang, timbulnya tandan yang buruk, buah-buah yang dihasilkan tidak baik, dan perkembangan buahnya menjadi prematur.[10]

Sedangkan, contoh penyakit-penyakit lain dari pisang tanduk diantaranya Yellow Sigatoka yang disebabkan oleh virus M. musicola dan Black Leaf Streak atau penyakit Black Sigatoka yang disebabkan virus M. fijiensis.[11]

Referensi

  1. ^ "Pisang Tanduk: Ciri, Manfaat dan Model Olahan". Teknolemper. 2022-12-23. Diakses tanggal 2022-09-09. 
  2. ^ "Pisang Tanduk: Ciri, Manfaat dan Model Olahan". Teknolemper. 2021-12-23. Diakses tanggal 2022-09-09. 
  3. ^ Khasiat (2017-01-06). "15 Manfaat dan Khasiat Pisang Tanduk untuk Kesehatan". Khasiat. Diakses tanggal 2020-01-21. 
  4. ^ a b c d BIOTROP. 2008. SEAMEO BIOTROP. [terhubung berkala]. http://www.biotrop.org. [17 Februari 2009].
  5. ^ PISANG Budi Daya, Pengolahan, dan Prospek Pasar. Niaga Swadaya. ISBN 978-979-002-236-2. 
  6. ^ a b "Kenali Perbedaan Pisang Tanduk dan Pisang Raja". images1.rri.co.id (dalam bahasa Indonesia). Diakses tanggal 2020-04-13. [pranala nonaktif permanen]
  7. ^ a b c d Prihatman K. 2000. Pisang (Musa spp.). [terhubung berkala]. http://www.aagos.ristek.go.id/pertanian/pisang.pdf Diarsipkan 2009-05-21 di Wayback Machine. [10 Feb 2009].
  8. ^ (Inggris) Carol A.A. et al. 1992. Uptake and metabolism of benzyladenin during shoot organogenesis in Petunia leaf explants. Plant Growth Regulation 11:105-114.
  9. ^ a b W idono S, Sumardiyono C, Hadisutrisno B. 2003. Pengimbasan ketahanan pisang terhadap penyakit layu fusarium dengan Burkholderia cepacia. Agrosains 5:72-79.
  10. ^ (Inggris) Soomary SD, Benimadhu SP. 1997. The Mycosphaerella leaf disease complex (MLDC) of banana in Mauritius. Food and Agricultural Research Council, Reduit, Mauritius.
  11. ^ (Inggris) Udugama S. 2002. Septoria leaf-spot disease of banana Mycosphaerella eumusae: a new record for Sri Lanka. Annals of the Sri Lanka Depart. of Agricul. 4: 337-343.


Read other articles:

Air Terjun GemawangAir terjun Gemawang memiliki dua undakan air terjunLokasiDesa Candirenggo, Kecamatan Ayah, Kabupaten Kebumen, Provinsi Jawa TengahPeta7°41′59″S 109°24′16″E / 7.699647°S 109.404439°E / -7.699647; 109.404439lbs Air Terjun Gemawang adalah air terjun atau curug yang berada di Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah. Air terjun Gemawang terdiri atas tiga undakan dengan ketinggian mencapai 25 meter lebih. Air Terjun ini berada tak jauh dari Objek Wisata...

 

 

Ajudan pengibar bendera FF. Ormskerk pada hari kemerdekaan Suriname (25 November 1975). Frederik Ferdinand Fred Ormskerk (26 April 1923 – 1 Mei 1980) adalah tokoh militer Suriname. Ia dianugerahi berbagai penghargaan militer atas jasa-jasanya di Indonesia dan Korea. Setelah pendidikan KNIL di Camp Casino, Australia, ia tiba di Batavia (kini Jakarta). Di sini, ia menjadi istimewa sebagai prajurit sejati di Korps Speciale Troepen (KST) pimpinan Kapiten Westerling yang baru diben...

 

 

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Desember 2022. Maya JamaJama di 2018LahirMaya Indea Jama14 Agustus 1994 (umur 29)[1][2]Bristol, InggrisPekerjaanPembawa acara televisi, presenter radioTahun aktif2012–sekarang Maya Indea Jama (/ˈmaɪə ˈdʒɑːmə/; lahir 14 Agustus 199...

Сионистская организация Америки Административный центр  США, Нью-Йорк, 633 Third Avenue, Suite 31-B Локация  США Тип организации Zionist organization[d], группа лоббирования[d] и некоммерческая организация Основание Дата основания 1897 Оборот ▼5,23 млн $ (2019)[1] Сайт zoa.org (англ.) &#...

 

 

New York City Subway station in Manhattan For other uses, see Spring Street. New York City Subway station in Manhattan, New York Spring Street ​ New York City Subway station (rapid transit)View of northbound platformStation statisticsAddressSpring Street & Lafayette StreetNew York, NY 10012BoroughManhattanLocaleLittle Italy, SoHoCoordinates40°43′20″N 73°59′50″W / 40.72222°N 73.99722°W / 40.72222; -73.99722DivisionA (IRT)[1]Line&#...

 

 

Un bus Strætó à Reykjavik. Arrêt de bus à Reykjavík. Le système des transports en commun islandais est relativement peu développé et certaines zones ne sont que très peu desservies par les transports en commun. L'Islande ne possède aucun service de transport public à l'échelle nationale. Quelques transports sont disponibles dans la plupart des zones urbanisées, par exemple, les bus Strætó bs. desservent Reykjavik, et Strætisvagnar Akureyrar au nord de la ville d'Akureyri. Dan...

Lambang CouseransBernard Roger (skt. 962 – skt. 1034) merupakan seorang Comte Couserans,di mana ia menjadi penguasa dari wilayah-wilayah Comminges dan Foix. Ia adalah putra dari Comte Roger I dari Carcassonne. Kakandanya, Raymond I dari Carcassonne menjadi ahli waris provinsi Carcassonne dan sisa bagian wilayah Comminges. Status Bernard Rogers dibuktikan di dalam daftar penyumbang Biara Saint-Hilaire, Aude pada tahun 1011. Ia merupakan pendiri Wangsa Foix yang memerintah provinsi tersebut s...

 

 

Sceaux 行政国 フランス地域圏 (Région) イル=ド=フランス地域圏県 (département) オー=ド=セーヌ県郡 (arrondissement) アントニー郡小郡 (canton) 小郡庁所在地INSEEコード 92071郵便番号 92330市長(任期) フィリップ・ローラン(2008年-2014年)自治体間連合 (fr) メトロポール・デュ・グラン・パリ人口動態人口 19,679人(2007年)人口密度 5466人/km2住民の呼称 Scéens地理座標 北緯48度4...

 

 

NGC 3630   الكوكبة الأسد[1]  رمز الفهرس NGC 3630 (الفهرس العام الجديد)MCG+01-29-031 (فهرس المجرات الموروفولوجي)PGC 34698 (فهرس المجرات الرئيسية)2MASX J11201698+0257510 (Two Micron All-Sky Survey, Extended source catalogue)UGC 6349 (فهرس أوبسالا العام)SDSS J112016.98+025751.8 (مسح سلووان الرقمي للسماء)UZC J112017.0+025752 (فهرس زفيكي المحدّث)Z ...

Railway line in Japan This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Kansai Main Line – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (May 2024) (Learn how and when to remove this message) Kansai Main Line KiHa 120 diesel car on a rural section in March 2007OverviewOther name(s)Yamatoji Line (Kamo - JR Namba)...

 

 

American political activist Monica Gail MooreheadBorn1952 (age 71–72)Tuscaloosa, Alabama, U.S.OccupationPolitical activist Monica Gail Moorehead (born 1952) is an American retired teacher, writer, and political activist. She was the presidential nominee of the Workers World Party (WWP) in 1996, 2000, and 2016. Biography A political activist since high school, Moorehead distributed newspapers for the Black Panther Party and subsequently joined the WWP in 1972. She rose to the nation...

 

 

† Большая гавайская древесница Научная классификация Домен:ЭукариотыЦарство:ЖивотныеПодцарство:ЭуметазоиБез ранга:Двусторонне-симметричныеБез ранга:ВторичноротыеТип:ХордовыеПодтип:ПозвоночныеИнфратип:ЧелюстноротыеНадкласс:ЧетвероногиеКлада:АмниотыКлада:За...

Estrecho de Chongar Чонгарська протока Ubicación geográficaContinente EuropaOcéano Mar de SyvachCoordenadas 45°59′12″N 34°33′07″E / 45.98666667, 34.55194444Ubicación administrativaPaís Rusia Rusia[n. 1]​ Ucrania UcraniaDivisión Crimea Óblast de JersónPresaTipo NaturalCuerpo de aguaLongitud 0,3 kmAncho máximo 0,15 kmProfundidad Máxima: 3 mMapa de localización Localización en Crimea[editar datos en Wikidata] El Estrecho de C...

 

 

India-related events during the year 1945 This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: 1945 in India – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (May 2022) (Learn how and when to remove this message) ← 1944 1943 1942 1945 in India → 1946 1947 1948 Centuries: 18th 19th 20th 21st Decades: 1920...

 

 

American composer, pianist, and professor Michael DaughertyMichael Kevin DaughertyBackground informationBorn (1954-04-28) April 28, 1954 (age 70)Cedar Rapids, Iowa, U.S.GenresOrchestralContemporary ClassicalOccupation(s)ComposerWebsitewww.michaeldaugherty.netList of compositions by Michael DaughertyMusical artist Michael Kevin Daugherty (born April 28, 1954) is an American composer, pianist, and teacher. He is influenced by popular culture, Romanticism, and Postmodernism. Daugherty's not...

Voce principale: Associazione Sportiva Dilettantistica Acireale Calcio. Associazione Sportiva AcirealeStagione 2005-2006Sport calcio Squadra Acireale Allenatore Guido Ugolotti Serie C114º posto (retrocede in Serie C2) 2004-2005 2006-2007 Si invita a seguire il modello di voce Questa voce raccoglie le informazioni riguardanti l'Associazione Sportiva Acireale nelle competizioni ufficiali della stagione 2005-2006. Indice 1 Stagione 2 Rosa 3 Organigramma societario 4 Risultati 4.1 Serie C1...

 

 

Screen RantURLscreenrant.com TipeInfotainmentBersifat komersial?YaBahasaInggrisPemilikValnet Inc.Berdiri sejak2003; 21 tahun lalu (2003)Lokasi kantor pusatMontreal Peringkat Alexa1.520 (26 September 2021)2.232 (9 Agustus 2018) StatusActive Screen RantInformasi YouTubeTahun aktif2010–sekarangGenreReviewPelanggan8.52 million[1]Total tayang3.8 billion[2] Penghargaan Kreator 100.000 pelanggan 1.000.000 pelanggan Screen Rant adalah situs web hiburan yang menawarkan...

 

 

Maika MonroeMaika Monroe di acara penayangan perdana Independence Day: Resurgence pada bulan Juni 2016 di JepangLahirDillon Monroe Buckley29 Mei 1993 (umur 31)Santa Barbara, California, Amerika SerikatPekerjaanAktrisTahun aktif2011–sekarang Maika Monroe Buckley (lahir 29 Mei 1993), dikenal sebagai Maika Monroe, merupakan seorang aktris Amerika Serikat.[1] Ia dikenal sebagai aktris dalam film At Any Price (2012), Labor Day (2013), The Guest (2014), It Follows (2014) dan In...

Pour l’article ayant un titre homophone, voir Émile Reinaud. Pour les articles homonymes, voir Reynaud. Charles-Émile Reynaud Données clés Naissance 8 décembre 1844Montreuil, France Nationalité Français Décès 9 janvier 1918 (à 73 ans)Ivry-sur-Seine, France Profession Photographe Professeur de sciences Inventeur Réalisateur Films notables Pauvre Pierrot (1892), premier dessin animé, première projection de fiction animée sur grand écran Autour d'une cabine (1894) modifier...

 

 

海尔集团海尔位于青岛市的总部大楼公司類型集体所有制企业[1]ISINCNE1000031C1成立1984年4月28日,​40年前​(1984-04-28)代表人物张瑞敏(首席执行官)總部 中国山東省青岛市海尔工业园標語口號你的生活智慧 我的智慧生活产业综合企业產品家电、药品、通讯、数码产品、智能家居、软件、物流、金融保险、房地产、医疗设备營業額2419億人民幣(2017年)[2...