Pantun Banjar

Pantun Banjar adalah pantun yang dilisankan atau dituliskan dalam bahasa Banjar. Bahasa Banjar dituturkan oleh suku Banjar yang umumnya digunakan di Kalimantan Selatan dan provinsi tetangganya serta daerah perantauan suku Banjar.

Definisi pantun Banjar menurut rumusan Tajuddin Noor Ganie (2006) adalah puisi rakyat anonim bertipe hiburan yang dilisankan atau dituliskan dalam bahasa Banjar dengan bentuk fisik dan bentuk mental tertentu sesuai dengan konvensi khusus yang berlaku dalam khasanah folklor Banjar.

Etimologi, Definisi, dan Bentuk Fisik

Pantun Banjar merupakan pengembangan lebih lanjut dari Peribahasa Banjar. Istilah pantun sendiri menurut Brensetter sebagaimana yang dikutipkan Winstead (dalam Usman, 1954) berasal dari akar kata tun yang kemudian berubah menjadi tuntun yang artinya teratur atau tersusun. Hampir mirip dengan tuntun adalah tonton dalam bahasa Tagalog artinya berbicara menurut aturan tertentu (dalam Semi, 1993:146-147).

Sesuai dengan asal usul etimologisnya yang demikian itu, maka pantun memang identik dengan seperangkat kosa-kata yang disusun sedemikian rupa dengan merujuk kepada sejumlah kriteria konvensional menyangkut bentuk fisik dan bentuk mental puisi rakyat anonim.

Setidak-tidaknya ada 6 kriteria konvensional yang harus dirujuk dalam hal bentuk fisik dan bentuk mental pantun ini, yakni:

  1. setiap barisnya dibentuk dengan jumlah kata minimal 4 buah
  2. jumlah baris dalam satu baitnya minimal 2 baris (pantun kilat) dan 4 baris (pantun biasa dan pantun berkait)
  3. pola formulaik persajakannya merujuk kepada sajak akhir vertikal dengan pola a/a (pantun kilat), a/a/a/a, a/a/b/b, dan a/b/a/b (pantun biasa dan pantun berkait)
  4. khusus untuk pantun kilat, baris 1 berstatus sampiran dan baris 2 berstatus isi,
  5. khusus untuk pantun biasa dan pantun berkait, baris 1-2 berstatus sampiran dan baris 3-4 berstatus isi
  6. lebih khusus lagi, pantun berkait ada juga yang semua barisnya berstatus isi, tidak ada yang berstatus sampiran.

Zaidan dkk (1994:143)mendefinisikan pantun sebagai jenis puisi lama yang terdiri atas 4 larik dengan rima akhir a/b/a/b. Setiap larik biasanya terdiri atas 4 kata, larik 1-2 merupakan sampiran, larik 3-4 merupakan isi. Berdasarkan ada tidaknya hubungan antara sampiran dan isi ini, pantun dapat dipilah-pilah menjadi 2 genre/jenis, yakni pantun mulia dan pantun tak mulia.

Disebut pantun mulia jika sampiran pada larik 1-2 berfungsi sebagai persiapan isi secara fonetis dan sekaligus juga berfungsi sebagai isyarat isi. Sementara, pantun tak mulia adalah pantun yang sampirannya (larik 1-2) berfungsi sebagai persiapan isi secara fonetis saja, tidak ada hubungan semantik apa-apa dengan isi pantun di larik 3-4.

Sementara Rani (1996:58) mendefinsikan pantun sebagai jenis puisi lama yang terdiri atas 4 baris dalam satu baitnya. Baris 1-2 adalah sampiran, sedang baris 3-4 adalah isi. Baris 1-3 dan 2-4 saling bersajak akhir vertikal dengan pola a/b/a/b.

Hampir semua suku bangsa di tanah air kita memiliki khasanah pantunnya masing-masing. Menurut Sunarti (1994:2), orang Jawa menyebutnya parikan, orang Sunda menyebutnya sisindiran atau susualan, orang Mandailing menyebutnya ende-ende, orang Aceh menyebutnya rejong atau boligoni, sementara orang Melayu, Minang, dan Banjar menyebutnya pantun. Dibandingkan dengan genre/jenis puisi rakyat lainnya, pantun merupakan puisi rakyat yang murni berasal dari kecerdasan linguistik local genius bangsa Indonesia sendiri.

Istilah pantun tidak ditemukan padanannya dalam bahasa Banjar, sehubungan dengan itu istilah ini langsung saja diadopsi untuk memberi nama fenomena yang sama yang ada dalam khasanah puisi rakyat anonim berbahasa Banjar (Folklor Banjar).


Pantun Banjar Masa Kini: Bernasib Buruk

Pada zaman sekarang ini, pantun, khususnya pantun Banjar, tidak lagi menjadi puisi rakyat yang fungsional di Kalsel. Sudah puluhan tahun tidak ada lagi forum Baturai Pantun yang digelar secara resmi sebagai ajang adu kreativitas bagi para Pamantunan yang tinggal di desa-desa di seluruh daerah Kalsel.

Pantun Banjar yang masih bertahan hanya pantun adat yang dibacakan pada kesempatan meminang atau mengantar pinengset (bahasa Banjar Patalian). Selebihnya, pantun Banjar cuma diselipkan sebagai sarana retorika bernuansa humor dalam pidato-pidato resmi para pejabat atau dalam naskah-naskah tausiah para ulama.

Syukurlah, seiring dengan maraknya otonomi daerah sejak tahun 2000 yang lalu, ada juga para pihak yang mulai peduli dan berusaha untuk menghidupkan kembali Pantun Banjar sebagai sarana retorika yang fungsional (bukan sekadar tempelan). Ada yang berinisiatif menggelar pertunjukan eksibisi Pantun Banjar di berbagai kesempatan formal dan informal, memperkenalkannya melalui publikasi di berbagai koran/majalah, melalui siaran khusus yang bersifat insidental di berbagai stasiun radio milik pemerintah atau swasta, dan ada pula yang berinisiatif mememasukannya sebagai bahan pengajaran muatan lokal di sekolah-sekolah yang ada di seantero daerah Kalsel. Tulisan saya di Wikipedia ini boleh jadi termasuk salah satu usaha itu.

Sekarang ini di Kalsel sudah beberapa puluh kali digelar kegiatan lomba tulis Pantun Banjar bagi para peserta di berbagai tingkatan usia. Tidak ketinggalan Stasiun TVRI Banjamasin juga sudah membuka acara Baturai Pantun yang digelar seminggu sekali oleh Bapak H. Adjim Arijadi dengan pembawa acara Jon Tralala, Rahmi Arijadi, dan kawan-kawan

Fungsi Sosial Pantun Banjar

Pada masa-masa Kerajaan Banjar masih jaya-jayanya (1526-1860), pantun tidak hanya difungsikan sebagai sarana hiburan rakyat semata, tetapi juga difungsikan sebagai sarana retorika yang sangat fungsional, sehingga para tokoh pimpinan masyarakat formal dan informal harus mempelajari dan menguasainya dengan baik, yakni piawai dalam mengolah kosa-katanya dan piawai pula dalam membacakannya.

Tidak hanya itu, di setiap desa juga harus ada orang-orang yang secara khusus menekuni karier sebagai tukang olah dan tukang baca pantun (bahasa Banjar Pamantunan). Uji publik kemampuan atas seorang Pamantunan yang handal dilakukan langsung di depan khalayak ramai dalam ajang adu pantun atau saling bertukar pantun yang dalam bahasa Banjar disebut Baturai Pantun. Para Pamantunan tidak boleh tampil sembarangan, karena yang dipertaruhkan dalam ajang Baturai Pantun ini tidak hanya kehormatan pribadinya semata, tetapi juga kehormatan warga desa yang diwakilinya.

Rujukan

  • Tajuddin Noor Ganie, 2006. Jatidiri Puisi Rakyat Etnis Banjar Berbentuk Peribahasa Berbentuk Puisi dalam Jatidiri Diri Puisi Rakyat Etnis Banjar di Kalsel, Penerbit Rumah Pustaka Folklor Banjar, Jalan Mayjen Soetoyo S, Gang Sepakat RT 13 Nomor 30, Banjarmasin, 70119

Lihat pula

Read other articles:

Slovene dialect spoken in southern White Carniola South White Carniolan dialectNative toSloveniaRegionSouthern part of White Carniola, southern from Dobliče and Griblje.EthnicitySlovenesLanguage familyIndo-European Balto-SlavicSlavicSouth SlavicWestern South SlavicSloveneLower Carniolan dialect groupSouth White Carniolan dialectEarly formsSoutheastern Slovene dialect Southern Slovene dialect Lower Carniolan dialect base Dialects Transitional microdialects (northern) Microdialects around...

 

 

Si ce bandeau n'est plus pertinent, retirez-le. Cliquez ici pour en savoir plus. Cet article ne cite pas suffisamment ses sources (mars 2021). Si vous disposez d'ouvrages ou d'articles de référence ou si vous connaissez des sites web de qualité traitant du thème abordé ici, merci de compléter l'article en donnant les références utiles à sa vérifiabilité et en les liant à la section « Notes et références ». En pratique : Quelles sources sont attendues ? Comm...

 

 

Voce principale: Marina Militare (Italia). Corpo delle capitanerie di portoGuardia costieraEmblema della Guardia costiera italiana Descrizione generaleAttiva20 luglio 1865 - oggi Nazione Italia Italia Servizio Regia Marina Marina Militare TipoGuardia costiera RuoloRicerca e soccorsoPolizia marittimaPolizia giudiziariaPolizia militareAntiterrorismoPolizia tecnico-amministrativa marittimaPolizia ambientalePolizia di frontieraSicurezza della navigazioneProtezione Civile Dimens...

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Pagar AlamDewan Perwakilan RakyatKota Pagar Alam2019-2024JenisJenisUnikameral SejarahSesi baru dimulai26 Agustus 2019PimpinanKetuaJenni Shandiyah, S.E., M.H. (NasDem) sejak 30 September 2019 Wakil Ketua IHj. Dessy Siska, S.E. (Gerindra) sejak 30 September 2019 Wakil Ketua IIEfsi, S.E. (Golkar) sejak 30 September 2019 KomposisiAnggota25Partai & kursi  PDI-P (3)   NasDem (3)   PKB (2)   Hanura (2)  ...

 

 

Jenis sudut Sudut 2D Siku-siku Interior Eksterior Pasangan sudut 2D Damping Vertikal Sudut komplementer Sudut suplemen Transversal Sudut 3D Dihedral lbs Untuk kegunaan lain, lihat Sudut siku-siku (disambiguasi). Sudut siku-siku, ditandai dengan persegi di titik sudutnya Potongan garis AB yang membentuk sudut siku-siku terhadap garis CD. Sudut siku-siku adalah sudut yang besarnya 90° (derajat),[1] terhadap satu putaran.[2] Jika sinar garis diarahkan tegak lurus bidang datar, d...

 

 

Investigation of anomalous or paranormal phenomena Charles Fort, anomalistics pioneer Part of a series on theParanormal Main articles Astral projection Astrology Aura Bilocation Breatharianism Clairvoyance Close encounter Cold spot Crystal gazing Conjuration Cryptozoology Demonic possession Demonology Ectoplasm Electronic voice phenomenon Exorcism Extrasensory perception Forteana Fortune-telling Ghost hunting Magic Mediumship Miracle Occult Orb Ouija Paranormal fiction Paranormal television P...

v · mSénateurs de l'Aisne sous la Cinquième République 1959 à 1962 René Blondelle Jean Deguise Louis Roy 1962 à 1971 René Blondelle 1 Jean Deguise Louis Roy 2 1971 à 1980 Jacques Braconnier Gilbert Devèze Jacques Pelletier 3 1980 à 1989 Jacques Braconnier Paul Girod Jacques Pelletier 4 1989 à 1998 Jacques Braconnier Paul Girod Jacques Pelletier 4 1998 à 2008 Pierre André Paul Girod Jacques Pelletier 5 2008 à 2014 Pierre André Yves Daudigny Antoine Lefèvre 2014 à 2020 Y...

 

 

South Korean rapper (born 1987) Not to be confused with Benzino. In this Korean name, the family name is Lim. Some of this article's listed sources may not be reliable. Please help improve this article by looking for better, more reliable sources. Unreliable citations may be challenged and removed. (September 2018) (Learn how and when to remove this message) BeenzinoBeenzino in May 2019BornLim Sung-bin (1987-09-12) September 12, 1987 (age 36)South KoreaOccupationsRapperrecord producerSpo...

 

 

Yüksək Liqa 2022-2023 Competizione Yüksək Liqa Sport Pallavolo Edizione 31ª Organizzatore AVF Date dal 22 dicembre 2022al 18 aprile 2023 Luogo  Azerbaigian Partecipanti 4 Risultati Vincitore  Azərreyl(9º titolo) Secondo  Abşeron Terzo  Murov Statistiche Incontri disputati 34 Cronologia della competizione 2021-22 2023-24 Manuale La Yüksək Liqa 2022-2023, 31ª edizione della massima serie del campionato azero di pallavolo femminile si è svolta dal 22...

Underwater diving during the hours of darkness A canister style dive light Night diving is underwater diving done during the hours of darkness. It frequently refers specifically to recreational diving which takes place in darkness. The diver can experience a different underwater environment at night, because many marine animals are nocturnal.[1] There are additional hazards when diving in darkness, such as dive light failure. This can result in losing vertical visual references and be...

 

 

Danau Kaco Danau Kaco merupakan danau yang terletak di kabupaten Kerinci, Jambi.[1] Tepatnya di desa Lempur, kecamatan Gunung Raya.[1] Danau ini berada di kawasan Taman Nasional Kerinci Seblat (TNKS) yang merupakan situs warisan UNESCO.[1] Danau kaco memiliki luas sekitar 90 meter persegi dan memiliki kedalaman yang belum diketahui.[2] Secara geografis danau ini terletak di 101.540402 BT dan 2.330258 LS pada ketinggian 1229 mdpl. Danau kaco dapat memancarkan ca...

 

 

Royal Navy officer and baronet SirJohn HamiltonBtBorn21 February 1726Died24 January 1784 (aged 57)AllegianceKingdom of Great BritainService/branchRoyal NavyYears of service1740–1784RankCaptainCommands heldHMS CormorantHMS ZephyrHMS MerlinHMS ActiveHMS LizardHMS HectorHMS GraftonBattles/wars War of Jenkin's Ear Battle of Cartagena de Indias Invasion of Cuba Seven Years' War American Revolutionary War Siege of Quebec Battle of Ushant Spouse(s) Cassandra Agnes Chamberlayne ​ ...

Yaroslavl ЯрославльKota[1]Church of Elijah the Prophet in Yaroslavl BenderaLambang kebesaranPeta lokasi Yaroslavl YaroslavlLokasi YaroslavlTampilkan peta RusiaYaroslavlYaroslavl (Yaroslavl Oblast)Tampilkan peta Yaroslavl OblastKoordinat: 57°37′0″N 39°51′0″E / 57.61667°N 39.85000°E / 57.61667; 39.85000Koordinat: 57°37′0″N 39°51′0″E / 57.61667°N 39.85000°E / 57.61667; 39.85000NegaraRusiaSubjek federalYarosl...

 

 

Kehidupan di Malaysia Budaya Masakan Tionghoa Demografi Ekonomi Pendidikan Kelompok etnis Film Kesehatan Hari libur Hak asasi manusia India Bahasa Sastra Musik Politik Agama Kebebasan beragama Masyarakat Olahraga Transportasi Pariwisata Wanita lbs Bahasa asli di Malaysia masuk dalam keluarga Mon-Khmer dan Melayu-Polinesia. Bahasa nasional atau resminya adalah Melayu yang merupakan bahasa ibu kelompok etnis mayoritas Melayu. Kelompok etnis utama di Malaysia meliputi Melayu, Tionghoa dan India...

 

 

مطار بولونيا   إياتا: BLQ  – ايكاو: LIPE  موجز يخدم بولونيا[1]  البلد إيطاليا  الموقع بولونيا  الارتفاع 38 متر  إحداثيات 44°32′08″N 11°17′19″E / 44.535444444444°N 11.288666666667°E / 44.535444444444; 11.288666666667   [2] الموقع الرسمي الموقع الرسمي  الخريطة مدارج تعديل مص�...

Ukrainian footballer This article's lead section may be too short to adequately summarize the key points. Please consider expanding the lead to provide an accessible overview of all important aspects of the article. (January 2024) In this name that follows Eastern Slavic naming customs, the patronymic is Mykolayovych and the family name is Yarmolenko. Andriy Yarmolenko Yarmolenko with West Ham United in 2019Personal informationFull name Andriy Mykolayovych Yarmolenko[1]Date of bir...

 

 

يفتقر محتوى هذه المقالة إلى الاستشهاد بمصادر. فضلاً، ساهم في تطوير هذه المقالة من خلال إضافة مصادر موثوق بها. أي معلومات غير موثقة يمكن التشكيك بها وإزالتها. (ديسمبر 2018) 1901 في ألمانيامعلومات عامةالسنة 1901 1900 في ألمانيا 1902 في ألمانيا تعديل - تعديل مصدري - تعديل ويكي بيانات سنوا...

 

 

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Desember 2022. Majd MastouraNama asalمجد مستورةLahir30 April 1990 (umur 34)Menzel Abderrahmane, TunisiaKebangsaanTunisiaPekerjaanPemeranTahun aktif2014–kiniPenghargaanSilver Bear untuk Aktor Terbaik 2016 Majd Mastoura (bahasa Arab: مج...

ScheldaLa Schelda a PecqStati Francia Belgio Paesi Bassi Lunghezza350 km Portata media120 m³/s Bacino idrografico21 860 km² Altitudine sorgente95 m s.l.m. NasceGouy SfociaMare del Nord Modifica dati su Wikidata · Manuale La Schelda[1][2] (in olandese Schelde; in francese Escaut) è un fiume lungo 350 km la cui sorgente è nel nord della Francia. Tocca le città di Cambrai e Valenciennes, entra in Belgio, attraversa le città di Tournai, Oudenaa...

 

 

Artikel ini membahas mengenai bangunan, struktur, infrastruktur, atau kawasan terencana yang sedang dibangun atau akan segera selesai. Informasi di halaman ini bisa berubah setiap saat (tidak jarang perubahan yang besar) seiring dengan penyelesaiannya. Stadion Batakan Informasi stadionNama lengkapStadion BatakanPemilikPemerintah Kota BalikpapanLokasiLokasi Jalan Mulawarman, Manggar, Kota Balikpapan, Kalimantan TimurKonstruksiMulai pembangunan10 Juni 2010DibuatJuli 2017Dibuka9 September 2017Da...