Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Olimpiade Musim Panas 2004

Olimpiade XXVIII
Tuan rumahAthena, Yunani
Moto
  • Welcome Home
  • (Yunani: Καλώς ήρθατε σπίτι, Kalós írthate spíti)
Jumlah negara201
Jumlah atlet10,625 (6,296 laki-laki, 4,329 perempuan)
Jumlah disiplin301 di 28 olahraga (40 disiplin)
Pembukaan13 Agustus 2004
Penutupan29 Agustus 2004
Dibuka oleh
Kaldron
StadionStadion Olimpiade Athena
Musim Panas
Sydney 2000 Beijing 2008
Musim Dingin
Salt Lake City 2002 Turin 2006

Olimpiade Musim Panas ke-28 (Greek: Θερινοί Ολυμπιακοί Αγώνες 2004, Therinoí Olympiakoí Agónes 2004) berlangsung selama 16 hari dari 13 Agustus hingga 29 Agustus 2004 di Athena, Yunani. Pihak penyelenggara memperkirakan 10.500 atlet dan 5.500 ofisial dari 202 negara hadir dalam ajang ini (pada akhirnya yang hadir ternyata 11.099 atlet). Sejumlah 301 medali diperebutkan dari 28 cabang olahraga.

Proses penawaran dan persiapan

Kota Athena terpilih sebagai kota penyelenggara Olimpiade Musim Panas 2004 pada tahun 1997.[2] Pada pemilihan sebelumnya, Kota Athena juga menawarkan diri sebagai tuan rumah Olimpiade Musim Panas 1996 yang dianggap penting karena merupakan tahun perayaan 100 tahun Olimpiade. Namun Kota Athena kalah dalam proses penawaran tersebut. Pada tahun 1997, Athena melakukan penawaran dengan mengaitkan mereka dengan sejarah Olimpiade — sebagai kota tempat di mana Olimpiade dimulai. Pada babak terakhir pemungutan suara, Athena mengalahkan Roma dengan 66 suara berbanding 41. Sebelumnya, Buenos Aires, Stockholm, Cape Town dan San Juan telah dihapus dari daftar calon penyelenggara setelah hanya mendapatkan jumlah suara yang kecil.[butuh rujukan]

Setelah itu, Komite Olimpiade Internasional (IOC) sempat menyatakan keprihatinan mereka mengenai status kemajuan pembangunan tempat-tempat penyelenggaraan Olimpiade yang baru. Sebuah Komite Penyelenggara segera dibentuk di bawah pimpinan Gianna Agellopolos-Daskalaki dan persiapan pun dimulai. Athena sekarang sedang dalam proses perubahan menuju kota yang menggunakan teknologi modern dalam bidang transportasi dan pengembangan kota. Beberapa di antara venue-venue Olimpiade 2004 merupakan yang terbaik di dunia.

Sebagai tradisi yang telah dimulai sejak Olimpiade Berlin (1936), Api Olimpiade dibawa mengarungi dunia dimulai dari Athena, sebelum Olimpiade dimulai.

Hingga Maret 2004, banyak proyek Olimpiade masih jauh dari dirampungkan dan pejabat-pejabat Yunani mengumumkan bahwa venue utama cabang renang tidak akan mempunyai atap. Sesaat sebelum Olimpiade dibuka, Stadion Olimpiade — tempat berlangsungnya pesta pembukaan dan penutupan diselesaikan — juga tidak beratap. Kecepatan persiapan ini menjadikan persiapan Olimpiade Athena sebagai salah satu yang terketat dalam sejarah Olimpiade.

Perhatian tentang masalah keamanan juga meningkat setelah peristiwa teroris 11 September 2001. Yunani telah meningkatkan anggaran dana untuk keamanan di Olimpiade ke €970 juta (US$1,2 miliar). Sekitar 70.000 polisi akan mematroli Athena dan venue-venue Olimpiade selama pesta olahraga ini berlangsung. NATO dan Uni Eropa juga ikut memberikan bantuan.

Perayaan pengobaran Api Olimpiade berlangsung pada tanggal 25 Maret di Olympia, Yunani. Api nya dibawa mengelilingi dunia ke kota-kota penyelenggara sebelumnya dan kota-kota besar lainnya sebelum kembali ke Yunani.

Perusahaan rekaman EMI merilis Unity, album resmi lagu-lagu Olimpiade Athena dalam rangka merayakan ajang ini. Album ini berisi lagu-lagu dari Sting, Lenny Kravitz, Moby, Destiny's Child dan Avril Lavigne. EMI telah berjanji akan menyumbangkan US$180.000 dari hasil penjualan album ke program HIV/AIDS UNICEF (Dana Anak-anak PBB) di Afrika.

Sedikitnya 19 orang telah meninggal dunia dalam proses pembangunan fasilitas Olimpiade. Mereka kebanyakan bukan berasal dari Yunani.

Sebelum Olimpiade dimulai, staf hotel Yunani melakukan mogok kerja selama sehari mengenai masalah gaji. Mereka menginginkan kenaikan gaji yang besar selama Olimpiade berlangsung. Anggota paramedis dan ambulans juga telah melakukan protes, karena mereka juga menginginkan bonus yang sama seperti yang telah dijanjikan kepada rekan-rekan mereka dalam bidang keamanan.

Maskot

Maskot telah menjadi tradisi setiap Olimpiade sejak Olimpiade musim dingin 1968 di Grenoble, Prancis. Maskot resmi kali ini adalah dua kakak beradik, Athena dan Phevos yang dinamakan berdasarkan Athena, dewi kearifan, strategi dan perang Yunani kuno, dan Phevos, dewa cahaya dan musik Yunani kuno.

Liputan secara online

Untuk pertama kalinya, peliput-peliput besar dunia diperbolehkan untuk mempunyai liputan video Olimpiade melalui Internet asalkan mereka membatasi liputan semacam ini menurut letak geografis agar kontrak liputan daerah lain dapat dilindungi. Sebagai contoh: BBC akan menyediakan liputan langsung mereka secara lengkap kepada pelanggan Internet berkecepatan tinggi di Inggris secara gratis; di lain pihak pelanggan di Amerika Serikat hanya akan mendapatkan liputan singkat yang disiarkan secara tunda.

Upacara Pembukaan

Artikel Utama: Upacara Pembukaan Olimpiade Athena 2004

Upacara pembukaan Olimpiade 2004 diadakan pada 13 Agustus 2004 dan dimulai dengan suara detak jantung yang diperkeras. Setelah itu, langit dipenuhi oleh berbagai kembang api yang direfleksikan juga oleh kolam air di tengah stadium yang kemudian terdapat logo cincin Olimpiade dari api.

Partunjukkan dimulai dengan seorang anak kecil yang melambaikan bendera Yunani berlayar di tengah stadium yang kemudian dilanjutkan dengan munculnya berbagai tokoh dalam mitologi Yunani. Setelah itu, muncullah berbagai karakter dan adegan dalam kebudayaan Yunani dalam pawai yang menggambarkan perkembangan kebudayaan Yunani.

Parade of Nations atau Parade Bangsa-Bangsa dimulai dan sekitar 10.500 atlet di bawah naungan 202 negara memasuki stadium dan berkumpul di kolam yang sudah dikeringkan dalam 3 menit. Olimpiade 2004 adalah Olimpiade pertama bagi Kiribati dan bagi Timor Timur untuk berlaga di bawah benderanya sendiri. Atlet-atlet Korea Selatan dan Korea Utara masuk ke satdium di bawah Bendera Penyatuan Korea. Delegasi yang juga mendapat sambutan hangat antara lain Afganistan, Irak dan negara lain di mana banyak warga Yunani menetap seperti Australia dan Amerika Serikat walaupun warga Yunani sangat menentang invasi Irak 2003.

Setelah parade bangsa-bangsa berakhir, penyanyi asal Islandia, Björk, menyanyikan lagu "Oceania" dari album Medulla. Selama Björk bernyanyi, sehelai kain raksasa ditarik di atas para atlet dan tergambarlah proyeksi bumi. Obor Olimpiade kemudian dinyalakan oleh Nikolaos Kaklamanakis, medalis selancar angin 1996.

Cabang olahraga

Berikut adalah kategori cabang olahraga resmi. Untuk pertama kalinya, cabang Gulat akan mempertandingkan gulat putri dan di cabang Anggar kategori putri akan mempertandingkan nomor sabel.

Negara partisipan

Seluruh negara Komite Olimpiade Internasional mengikuti Olimpiade Athena 2004. Dua negara yang melakukan debut pertamanya di olimpiade ini adalah Timor Leste dan Kiribati. Afghanistan kembali mengikuti olimpiade (terakhir pada Olimpiade Atlanta 1996. Yugoslavia berganti nama dan kode, dari YUG menjadi SCG. Total peserta dalam olimpiade kali ini adalah 202 negara. Angka yang berada di dalam kurung menunjukkan jumlah peserta tiap negara.

Venue

Venue kompetisi

Venue sepak bola

Athena Piraeus Thessaloniki
Stadion Olimpiade Stadion Karaiskakis Stadion Kaftanzoglio
Kapasitas: 71.030 Kapasitas: 33.334 Kapasitas: 27.770
Heraklion Patras Volos
Stadion Pankritio Stadion Pampeloponnisiako Stadion Panthessaliko
Kapasitas: 26.240 Kapasitas: 23.558 Kapasitas: 22.700

Venue non-kompetisi

  • Bandara Internasional Athena, Eleftherios Venizelos
  • International Broadcast Centre IBC (Pusat Liputan Internasional)
  • Main Press Centre (Pusat Pers)
  • Perkampungan Olimpiade

Klasemen medali

  *   Tuan rumah penyelenggara (Amerika Serikat)

PeringkatNegaraEmasPerakPerungguTotal
1 Amerika Serikat363926101
2 Tiongkok32171463
3 Rusia28263690
4 Australia17161750
5 Jepang1691237
6 Jerman13162049
7 Prancis1191333
8 Italia10111132
9 Korea Selatan912930
10 Britania Raya991230
11 Kuba971127
12 Hungaria86317
13 Ukraina85922
14 Rumania85619
15 Yunani*66416
16–74Lainnya81107123311
Total (74 negara)301300326927

Indonesia dalam Olimpiade Athena 2004

Prangko Olimpiade Athens 2004
Prangko Olimpiade Athens 2004
Prangko Olimpiade Athens 2004

Indonesia INA Indonesia

Peringkat akhir: 48

  • Jumlah atlet: 85
  • Jumlah ofisial: 27
  • Jumlah wasit: 1

Cabang olahraga yang diikuti Indonesia

Peraih medali Indonesia di Olimpiade 2004

Emas

Perak

Perunggu

Referensi

  1. ^ a b "Factsheet - Opening Ceremony of the Games of the Olympiad" (PDF) (Siaran pers). International Olympic Committee. 9 October 2014. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 14 August 2016. Diakses tanggal 22 December 2018. 
  2. ^ Gold, J. R., dan Gold, M. M. (Januari 2012). "From A to B: The Summer Olympics, 1896–2008: Chapter taken from Olympic Cities". Routledge Online Studies on the Olympic and Paralympic Games Volume 1 Nomor 36. hlm. 20. doi:10.4324/9780203840740_chapter_2. ISBN 978-0-203-84074-0. 
  3. ^ Mengikuti parade, namun tidak ada atlet yang bertanding.

Lihat pula

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

Yeremia 15Kitab Yeremia dalam Alkitab Ibrani, MS Sassoon 1053, foto 283-315.KitabKitab YeremiaKategoriNevi'imBagian Alkitab KristenPerjanjian LamaUrutan dalamKitab Kristen24← pasal 14 pasal 16 → Yeremia 15 adalah bagian dari Kitab Yeremia dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen. Berisi perkataan nabi Yeremia bin Hilkia, tentang Yehuda dan Yerusalem, yang hidup pada zaman raja Yosia, Yoahas, Yoyakim, Yoyakhin dan Zedekia dari Kerajaan Yehuda sekitar abad ke-7 SM.&#…

Andi Heru WahyudiDeputi Bid. Pendidikan Pimpinan Tingkat Nasional Lemhannas Informasi pribadiAlma materAkademi Angkatan Udara (1989)Karier militerPihak IndonesiaDinas/cabang TNI Angkatan UdaraMasa dinas1989—sekarangPangkat Marsekal Muda TNISatuanKorps PenerbangSunting kotak info • L • B Marsekal Muda TNI Andi Heru Wahyudi adalah seorang perwira tinggi TNI-AU yang sejak 29 Juli 2022 mengemban amanat sebagai Deputi Bid. Pendidikan Pimpinan Tingkat Nasional Lemhannas.[…

For the iconographical device, see radiant crown.Fulgens coronaLatin for 'Radiant Crown' Encyclical of Pope Pius XIISignature date 8 September 1953Number25 of the pontificate← Doctor Mellifluus Sacra Virginitas →The crown inscription reads: Pius XII PM Deiparae Reginae Kal MCMIV A Mar. Pope Pius XII to the Queen Mother of God, Marian Year 1954 Fulgens corona (Radiant Crown) is an encyclical by Pope Pius XII, given at St. Peter's, Rome, on 8 September 1953, the Fe…

Зміст 1 Географія розташування 1.1 Пам'ятники за містами 2 Причини встановлення 3 Україна 4 За кордоном 5 Галерея 6 Примітки Людина, на честь якої названі ці об’єкти: Грушевський Михайло Сергійович Пам'ятники Михайлові Грушевському — монументальне увіковічнення видатного…

Makiko Saito斉藤 真木子Informasi latar belakangNama lainMakkii (まっきぃcode: ja is deprecated )Lahir28 Juni 1994 (umur 29)AsalPrefektur OsakaGenreJ-popLabelZest Inc.Artis terkaitSKE48 Tim E Makiko Saito (斉藤 真木子code: ja is deprecated , Saito Makiko, lahir 28 Juni 1994) adalah anggota Tim E grup idola Jepang SKE48. Ia adalah anggota SKE48 Angkatan Kedua. Karier Kekaguman terhadap AKB48 dan SKE48 membuatnya tanpa ragu mengikuti Audisi Angkatan Kedua SKE48. Dari 3.248 orang …

 Nota: Para outras cidades com este nome, veja Holmes. Coordenadas: 27° 30' 35 N 82° 42' 57 O Holmes Beach Localidade dos Estados Unidos Holmes Beach Holmes Beach Localização de Holmes Beach na Flórida Holmes Beach Localização de Holmes Beach nos Estados Unidos Dados gerais Fundado em 1892 (131 anos) Incorporado em 1950 (73 anos)[1] Prefeito Carmel Monti[1] Localização 27° 30' 35 N 82° 42' 57 O Condado Manatee Estado  Flórid…

Michel SuleimanPresiden Lebanon Ke-12Masa jabatan25 Mei 2008 – 25 Mei 2014PendahuluFouad Siniora (Penjabat)PenggantiTammam Salam (Penjabat) Informasi pribadiLahir21 November 1948 (umur 75)Amchit, LibanonSunting kotak info • L • B Jenderal Michel Suleiman (bahasa Arab:ميشال سليمان) (lahir 21 November 1948) adalah presiden Libanon saat ini. Sebelum menjabat sebagai presiden, ia memegang jabatan sebagai Panglima Angkatan Bersenjata Lebanon. Setelah panglima …

Wappen Deutschlandkarte 49.42722222222212.483888888889516Koordinaten: 49° 26′ N, 12° 29′ O Basisdaten Bundesland: Bayern Regierungsbezirk: Oberpfalz Landkreis: Schwandorf Verwaltungs­gemeinschaft: Oberviechtach Höhe: 516 m ü. NHN Fläche: 33,69 km2 Einwohner: 1369 (31. Dez. 2022)[1] Bevölkerungsdichte: 41 Einwohner je km2 Postleitzahl: 92559 Vorwahl: 09676 Kfz-Kennzeichen: SAD, BUL, NAB, NEN, OVI, ROD Gemeindeschlüssel:…

У Вікіпедії є статті про інших людей із прізвищем Карплюк. Карплюк Стах Лук'яновичЗагальна інформаціяНародження 1919(1919)с. Новий Витків, Радехівський район, Львівська областьСмерть 17 квітня 1950(1950-04-17)біля с. Новий Витків, Радехівський район, Львівська областьПсевдо «Корній»

No debe confundirse con Ferrocarril Argentino del Este. Ferrocarril del EsteLugarUbicación  ArgentinaDescripciónTipo FerrocarrilInauguración 1912Clausura 1948 fusión con otras líneasInicio Puerto DiamanteFin Curuzú CuatiáEstaciones principales Concordia Norte, Curuzú Cuatiá, Strobel, FederalCaracterísticas técnicasMuelles Puerto de Concordia, Puerto Diamante, Puerto de La PazAncho de vía 1435 mmPropietario  Argentina Administración General de Ferrocarriles del EstadoExplot…

Earls Court País Reino Unido Reino Unido• Ciudad Londres• Distrito Kensington y ChelseaUbicación 51°29′26″N 0°11′45″O / 51.490616666667, -0.19584722222222Límites South Kensington (E), West Kensington (O), Chelsea (S) Kensington (N)Población  • Total s/d hab.Código postal SW5, SW10[editar datos en Wikidata] Earls Court es un barrio (district) en el Royal Borough de Kensington y Chelsea en el centro de Londres…

Lima ketua menteri wanita petahana di India— Vasundhara Raje, Mamata Banerjee, dan Mehbooba Mufti Enam belas wanita telah menjabat sebagai ketua menteri dari sebuah negara bagian India. Saat ini, tiga diantaranya sedang menjabat—Vasundhara Raje, Mamata Banerjee, dan Mehbooba Mufti.[1] Dari dua belas negara bagian yang dikepalai oleh seorang ketua menteri perempuan, hanya tiga—Delhi, Tamil Nadu dan Uttar Pradesh—yang telah memiliki dua premier wanita. Daftar kronologi ketua menter…

Generali Versicherungen Logo Rechtsform Aktiengesellschaft Gründung 1845 Auflösung 2019 Sitz München, Deutschland Branche Assekuranz Generali-Haus in Hamburg 2018 Die Generali Versicherungen waren ein deutsches Versicherungsunternehmen mit Hauptsitz in München, das 2019 in der Sparte Schaden- und Unfallversicherung in die Generali Deutschland Versicherung AG und die Dialog Versicherung AG aufging.[1] Die Generali Deutschland Versicherung AG ist Teil der Generali in Deutschland.[2…

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: France–Vanuatu relations – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (March 2014) (Learn how and when to remove this template message) Bilateral relationsFranco-Vanuatuan relations France Vanuatu The French Republic and the Republic of Vanuatu have long-standi…

كونسيل هيل   الإحداثيات 35°33′19″N 95°39′07″W / 35.555277777778°N 95.651944444444°W / 35.555277777778; -95.651944444444  تقسيم إداري  البلد الولايات المتحدة[1]  التقسيم الأعلى مقاطعة كوسكوغي، أوكلاهوما  خصائص جغرافية  المساحة 0.819132 كيلومتر مربع0.819133 كيلومتر مربع (1 أبريل 2010)  ار…

У этого термина существуют и другие значения, см. Автолик (значения). В статье не хватает ссылок на источники (см. рекомендации по поиску). Информация должна быть проверяема, иначе она может быть удалена. Вы можете отредактировать статью, добавив ссылки на авторитетные источ…

This article may rely excessively on sources too closely associated with the subject, potentially preventing the article from being verifiable and neutral. Please help improve it by replacing them with more appropriate citations to reliable, independent, third-party sources. (September 2016) (Learn how and when to remove this template message) Pasquale StafanoBackground informationBorn (1972-12-02) 2 December 1972 (age 51)Stornarella, Foggia, ItalyGenresJazz, post-bop, fusion, jazz-funk, cl…

Ambasada Jemenu w Warszawieسفارة الجمهورية اليمنية في وارسوAmbasada Republiki Jemeńskiej w Warszawie Ambasada Jemenu w Warszawie Państwo  Polska Data utworzenia 1957, 1970, 1990 Ambasador Mervat Fadhle Hasson Mojali Zatrudnienie 4+[1] Adres ul. Królewicza Jakuba 5402-956 Warszawa Położenie na mapie WarszawyAmbasada Jemenu w Warszawie Położenie na mapie PolskiAmbasada Jemenu w Warszawie Położenie na mapie województwa mazowieckiegoAmbasada Jemenu w Warsza…

Chinese electric car manufacturer Human HorizonsTypePrivateIndustryAutomotive, E-MobilityFoundedAugust 2017; 6 years ago (2017-08)FounderDing LeiHeadquartersShanghai, ChinaKey peopleDing LeiPhil Murtaugh (Vice Chairman)Kevin Chen (COO)James C. Shyr (CDO)Mark Stanton (CTO)ProductsElectric VehiclesWebsitewww.human-horizons.com Human Horizons Technology, widely known as Human Horizons (华人运通, literal translation: Chinese people transport pass), is a Chinese company bas…

Polish-Mexican actress (born 1972) In this Spanish name, the first or paternal surname is Paleta and the second or maternal family name is Paciorek. Dominika PaletaBornDominika Paleta Paciorek (1972-10-23) October 23, 1972 (age 51)Kraków, PolandOther namesDominika Paleta de IbarraAlma materUniversidad IberoamericanaOccupationActressYears active1992-present Dominika Paleta (born Dominika Paleta Paciorek October 23, 1972 in Kraków, Poland) is a Polish-Mexican actress.…

Kembali kehalaman sebelumnya

Lokasi Pengunjung: 44.199.212.254