María Dolores de Aycinena y Micheo (29 Oktober 1814 - 29 Mei 1874) adalah seorang wanita Guatemala. Ia adalah istri dari Penjabat Presiden Pedro de Aycinena y Piñol, Ibu Negara Guatemala pada masa pemerintahannya di tahun 1865. Dia adalah putri dari José Aycinena Carrillo dan Mariana Micheo Delgado Nájera. Ia meninggal pada tahun 1874, kemudian Aycinena meninggal pada tahun 1897.[1].