Mamoru Takuma (宅間 守[a], Takuma Mamoru, 23 November 1963 – 14 September 2004) adalah seorang petugas kebersihan Jepang yang melakukan pembantaian massal terhadap 8 orang dan melukai 15 orang lainnya dalam pembantaian sekolah Osaka 2001.[1] Ia didakwa dan ditahan atas dakwaan pemerkosaan sebelum pembantaian tersebut.[2]
Referensi
Pranala luar