Kuwait pada Olimpiade Musim Panas 2024

Kuwait pada
Olimpiade Musim Panas 2024
Kode IOCKUW
KONKomite Olimpiade Kuwait
Situs webwww.kuwaitolympic.net (dalam bahasa Arab)
Penampilan pada Olimpiade Musim Panas 2024 di Paris
Peserta9 dalam 6 cabang olahraga
Pembawa benderaYoussef Al-Shamlan & Soaad Al-Faqaan
Medali
Medali Emas
0
Medali Perak
0
Medali Perunggu
0
Total
0
Penampilan pada Olimpiade Musim Panas (ringkasan)
Penampilan terkait lainnya
 Atlet Olimpiade Independen (2016)

Kuwait ikut serta dalam Olimpiade Musim Panas 2024 di Paris dari tanggal 26 Juli hingga 11 Agustus 2024. Ini adalah penampilan keempat belas negara ini di Olimpiade Musim Panas, meskipun pada Olimpiade sebelumnya tahun 2016, atlet Kuwait ikut serta di bawah naungan Atlet Olimpiade Independen, yang merupakan hasil dari skorsing negara tersebut oleh Komite Olimpiade Internasional karena campur tangan pemerintah.

Kontingen

Berikut ini adalah daftar jumlah peserta Kuwait dalam Olimpiade.

Cabang olahraga Putra Putri Total
Atletik 1 1 2
Anggar 1 0 1
Dayung 0 1 1
Layar 0 1 1
Menembak 2 0 2
Renang 1 1 2
Total 5 4 9

Atletik

Kunci
  • Catatan–Peringkat yang diberikan untuk nomor lintasan hanya sesuai dengan heat atlet
  • Q = Lolos ke babak selanjutnya
  • q = Lolos ke babak berikutnya sebagai yang kalah tercepat atau, dalam nomor lapangan, berdasarkan posisi tanpa mencapai target kualifikasi
  • NR = Rekor nasional
  • T/A = Putaran tidak berlaku untuk acara tersebut
  • Bye = Atlet tidak diwajibkan bertanding dalam satu ronde
Nomor trek dan lapangan
Atlet Nomor Prilem Penyisihan Semifinal Final
Hasil Peringkat Hasil Peringkat Hasil Peringkat Hasil Peringkat
Yaqoub Alyouha Lari gawang 110 m putra DNF Tidak lolos
Amal Al-Roumi 800 m putri 2:11.35 8 R 2:12.13 8 Tidak lolos

Anggar

Atlet Nomor 32 besar 16 besar Perempat final Semifinal Final / BM
Lawan
Skor
Lawan
Skor
Lawan
Skor
Lawan
Skor
Lawan
Skor
Peringkat
Yousef Al-Shamlan Sabre putri  Szabo (GER)
L 6–15
Tidak lolos

Dayung

Kuwait mengirimkan satu perahu untuk Olimpiade Paris 2024. Suad Al-Faqaan, akan menjadi pendayung wanita pertama yang mewakili negaranya di nomor dayung tunggal untuk Olimpiade, setelah menerima alokasi tempat universalitas.[1][2]

Atlet Nomor Penyisihan Repechage Semifinal Final
Waktu Peringkat Waktu Peringkat Waktu Peringkat Waktu Peringkat
Suad Al-Faqaan Scull tunggal putri 8:16.32 4 R 8:28.89 4 SE/F 9:01.78 3 FE 8:05.18 29

Legenda Kualifikasi: FA=Final A (medali); FB=Final B (non-medali); FC=Final C (non-medali); FD=Final D (non-medali); FE=Final E (non-medali); FF=Final F (non-medali); SA/B=Semifinal A/B; SC/D=Semifinal C/D; SE/F=Semifinal E/F; QF=Perempat final; R=Repechage

Layar

Kuwait mengirimkan satu pelaut untuk berkompetisi di Olimpiade setelah menerima alokasi tempat Universalitas dan juga menandai debut negara tersebut dalam olahraga ini..[3]

Nomor balap medali
Atlet Nomor Balapan Poin net Peringkat akhir
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 M*
Ameena Shah ILCA 6 putri 43 43 42 43 43 43 34 42 30 Dibatalkan EL 320 42

Kunci: M - Perlombaan medali; EL - Tereliminasi, tidak maju ke perlombaan medali

Menembak

Penembak Kuwait memperoleh tempat kuota untuk acara berikut berdasarkan hasil mereka di Kejuaraan Dunia ISSF 2022 dan 2023, Kejuaraan Eropa 2022, 2023, dan 2024, Pesta Olahraga Eropa 2023, dan Turnamen Kualifikasi Olimpiade Dunia ISSF 2024.[4]

Atlet Nomor Kualifikasi Final
Poin Peringkat Poin Peringkat
Khaled Al-Mudhaf Trap putra 120 17 Tidak lolos
Mohammed Al-Daihani Skeet putra 120 13 Tidak lolos

Renang

Kuwait mengirimkan dua perenang untuk berkompetisi di Olimpiade Paris 2024.

Atlet Nomor Penyisihan Semifinal Final
Waktu Peringkat Waktu Peringkat Waktu Peringkat
Mohamad Zubaid Gaya bebas 100 m putra 52.35 63 Tidak lolos
Lara Dashti Gaya dada 100 m putri 1:15.67 37 Tidak lolos

Referensi

  1. ^ "Al-Faqaan qualifies for Paris Olympics". Kuwait Times. 8 June 2024. Diakses tanggal 9 June 2024. 
  2. ^ "World Rowing - Paris 2024 - OLYMPIC QUALIFICATION" (PDF). World Rowing. Diakses tanggal 9 June 2024. 
  3. ^ "PARIS 2024 WHO'S QUALIFIED?". World Sailing. Diakses tanggal 18 May 2024. 
  4. ^ "Quota Places by Nation and Number". issf-sports.org/. ISSF. 1 January 2018. Diakses tanggal 18 September 2022.