Kontes Lagu Eurovision 1982

Kontes Lagu Eurovision 1982
Final 24 April 1982
Pembawa Acara Jan Leeming
Konduktor Ronnie Hazlehurst
Direktur Michael Hurll
Penyiar Tuan Rumah Britania Raya BBC
Tempat Harrogate International Centre
Harrogate, Britania Raya
Lagu pemenang  Jerman
"Ein bißchen Frieden"
Sistem pemberian suara
Setiap negara memberikan 12, 10, 8-1 poin untuk 10 lagu favorit mereka
Jumlah kontestan 18
Partisipasi pertama Tidak ada
Kembali ke Kontes Tidak ada
Tidak mengikuti kontes  Prancis
 Yunani
Poin nihil  Finlandia
Pembuka
Pendahuluan oleh Jan Leeming
Interval
Gambar-gambar dari Yorkshire dan Castle Howard
Kontes Lagu Eurovision
◄1981        1983►

Kontes Lagu Eurovision 1982 adalah kontes ke-27 dari Kontes Lagu Eurovision dan diadakan tanggal 24 April 1982 di Harrogate, Yorkshire Utara, Britania Raya. Pembawa acaranya adalah Jan Leeming. Kontes ini dibuka dengan memperlihatkan peta Eropa, dengan tulisan "Di mana Harrogate?" muncul dalam berbagai bahasa. Kemudian peta diperbesar menunjukkan lokasi Harrogate di Yorkshire, diikuti dengan video perkenalan tentang Harrogate.

Peserta dari Jerman, Nicole, adalah pemenang kontes tahun ini dengan lagunya "Ein bißchen Frieden". Jerman mendapatkan poin sebanyak 1.61 kali lebih banyak dibandingkan juara keduanya Israel, yang merupakan rekor sampai tahun 2009, ketika Norwegia mendapatkan poin 1.78 kali lebih banyak dari Islandia. Lagu ini ditulis oleh Ralph Siegel dan Bernd Meinunger, yang menulis 18 lagu Eurovision termasuk "Ein bißchen Frieden", 13 dari 18 lagu tersebut ditulis untuk Jerman.

Yunani sebelumnya akan berpartisipasi dengan lagu "Sarantapente Kopelies" yang dinyanyikan Themis Adamantidis. Walaupun telah diundi untuk tampil di urutan kedua, ERT mengundurkan diri beberapa minggu sebelum kontes.

Bulan November 1981, penyiar nasional Prancis, TF1, memutuskan untuk tidak mengikuti kontes tahun 1982, dengan kepala bagian entertainment, Pierre Bouteiller, berkata, "Ketiadaan bakat dan kualitas lagu yang biasa-biasa saja membuat kontes ini menjengkelkan. [Eurovision adalah] sebuah monumen untuk kegilaan [kadang-kadang diterjemahkan "omong kosong"]."[1] Antenne 2 menjadi penyiar baru untuk Eurovision setelah protes keras dari publik, membuat Prancis kembali ke kontes tahun 1983.

Untuk pertama kalinya Jerman memenangkan kontes ini. Mereka berkompetisi setiap tahun (kecuali tahun 1996) sejak kontes pertama. Jerman menang lagi dalam Kontes Lagu Eurovision 2010, dua puluh delapan tahun sejak kemenangan pertama mereka.


Hasil

Urutan Negara Bahasa Artis Judul Lagu Dalam Bahasa Indonesia Posisi Poin
01 Portugal Portugal Portugis Doce "Bem bom" Bagus sekali 13 32
02 Luksemburg Luksemburg Prancis Svetlana "Cours après le temps" Mengejar waktu 6 78
03 Norwegia Norwegia Norwegia Jahn Teigen dan Anita Skorgan "Adieu" Selamat tinggal 12 40
04 Britania Raya Britania Raya Inggris Bardo "One Step Further" Selangkah lebih jauh 7 76
05 Turki Turki Turki Neco "Hani?" Di mana? 15 20
06 Finlandia Finlandia Finlandia Kojo "Nuku pommiin" Ketiduran 18 0
07 Swiss Swiss Prancis Arlette Zola "Amour on t'aime" Cinta, kami mencintaimu 3 97
08 Siprus Siprus Yunani Anna Vissi "Mono I Agapi" (Μόνο η αγάπη) Hanya cinta 5 85
09 Swedia Swedia Swedia Chips "Dag efter dag" Hari demi hari 8 67
10 Austria Austria Jerman Mess "Sonntag" Minggu 9 57
11 Belgia Belgia Prancis Stella "Si tu aimes ma musique" Jika kau menyukai musikku 4 96
12 Spanyol Spanyol Spanyol Lucía "Él" Dia 10 52
13 Denmark Denmark Denmark Brixx "Video, Video" 17 5
14 Yugoslavia Yugoslavia Serbo-Kroasia Aska "Halo, Halo" 14 21
15 Israel Israel Ibrani Avi Toledano "Hora" (הורה) Hora 2 100
16 Belanda Belanda Belanda Bill van Dijk "Jij en ik" Kau dan aku 16 8
17 Republik Irlandia Irlandia Inggris The Duskeys "Here Today Gone Tomorrow" Hari ini disini, besok pergi 11 49
18 Jerman Jerman Jerman Nicole "Ein bißchen Frieden" Sedikit perdamaian 1 161

Struktur voting

Tiap negara memiliki juri yang memberikan 12, 10, 8, 7, 6, 5, 4, 3, 2, 1 poin untuk lagu favorit mereka.

Germany mendapat keuntungan karena tampil terakhir. Setelah menjadi juara kedua dalam kontes tahun 1980 dan 1981, Ralph Siegel dan Bernd Meinunger akhirnya memperoleh kemenangan pertama untuk Jerman. Sang pemenang, Nicole, mengalahkan juara keduanya dengan selisih 61 poin dan sekitar 13 juta penduduk Jerman Barat menyaksikan kemenangannya melalui televisi.

Nicole menyanyikan lagunya kembali dalam Bahasa Inggris, Prancis, Belanda dan Jerman, untuk menyenangkan para penonton di Harrogate Conference Centre yang kemudian memberinya standing applause. Versi bahasa Inggris dari lagu kemenangannya, A Little Peace, setelah itu meraih posisi 1 dalam UK Singles Chart.

Papan skor

Hasil
Total Skor Portugal Luksemburg Norwegia Britania Raya Turki Finlandia Swiss Siprus Swedia Austria Belgia Spanyol Denmark Yugoslavia Israel Belanda Irlandia Jerman
Peserta Portugal 32 7 4 5 2 1 6 1 4 2
Luksemburg 78 6 7 6 3 7 2 8 5 4 5 7 10 8
Norwegia 40 6 4 4 6 2 2 6 10
Britania Raya 76 4 12 6 10 4 5 3 12 1 2 6 2 1 7 1
Turki 20 8 3 1 3 3 2
Finlandia 0
Swiss 97 2 2 4 12 2 6 2 10 12 7 10 10 10 8
Siprus 85 5 4 12 3 8 8 5 3 7 5 7 12 6
Swedia 67 7 3 8 5 3 4 8 5 4 8 2 5 3 2
Austria 57 10 7 7 6 8 6 4 4 5
Belgia 96 8 5 5 2 6 5 2 8 7 4 10 10 7 6 3 4 4
Spanyol 52 1 8 6 7 10 4 1 8 7
Denmark 5 3 1 1
Yugoslavia 21 4 1 12 1 3
Israel 100 10 10 1 1 12 10 2 10 7 7 6 1 3 8 12
Belanda 8 3 5
Irlandia 49 1 2 7 1 6 5 5 3 5 8 3 3
Jerman 161 12 10 8 12 10 12 12 8 1 10 12 12 12 12 6 12

12 poin

Berikut adalah negara-negara yang mendapatkan 12 poin di final:

N. Kontestan Negara yang memberikan 12 poin
9 Jerman Siprus, Denmark, Irlandia, Portugal, Spanyol, Swiss, Turki, Yugoslavia, Israel
2 Siprus Belanda, Norwegia
Israel Finlandia, Jerman
Swiss Belgia, Britania Raya
Britania Raya Austria, Luksemburg
1 Yugoslavia Swedia

Artis yang kembali

Artis Negara Tahun sebelumnya
Stella Maessen Belgia Belgia 1970 (untuk Belanda, bagian dari Hearts of Soul), 1977 (bagian dari Dream Express)
Anna Vissi Siprus Siprus 1980 (untuk Yunani)
Jahn Teigen Norwegia Norwegia 1978
Anita Skorgan Norwegia Norwegia 1977, 1979
Fatima Padinha (bagian dari Doce) Portugal Portugal 1978 (bagian dari Gemini)
Teresa Miguel (bagian dari Doce) Portugal Portugal 1978 (bagian dari Gemini)
Sally Ann Triplett (bagian dari Bardo) Britania Raya Britania Raya 1980 (bagian dari Prima Donna)

Komentator


Juru bacara

Referensi

  1. ^ "Sumber Eurovision 1982 dalam Bahasa Prancis" (PDF). Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal 2011-07-20. Diakses tanggal 2011-07-20. 
  2. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-04-21. Diakses tanggal 2011-06-12. 
  3. ^ http://songcontest.free.fr/bdd/cec1982
  4. ^ http://www.nrk.no/debatt/index.php?showtopic=87458&pid=1343226&mode=threaded&start=
  5. ^ http://www.viisukuppila.fi/phpBB3/yleista/topic1578.html?sid=4004772ec986da0c3795a6f5dd54f0d4
  6. ^ Savvidis, Christos (OGAE Siprus)
  7. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-07-18. Diakses tanggal 2011-06-12. 
  8. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-01-20. Diakses tanggal 2011-06-12. 
  9. ^ http://songcontest.free.fr/bdd/cec1982
  10. ^ http://eurosongcontest.phpbb3.es/viewtopic.php?f=57&t=20310&start=45
  11. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-03-24. Diakses tanggal 2011-06-12. 
  12. ^ http://www.eurovisionartists.nl/index.htm?content/esf480.asp
  13. ^ http://www.ecgermany.de/archiv/1982esc.htm
  14. ^ http://www.viisukuppila.fi/phpBB3/yleista/topic1578-30.html
  15. ^ Savvidis, Christos (OGAE Cyprus)
  16. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-07-18. Diakses tanggal 2011-06-12. 
  17. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-03-24. Diakses tanggal 2011-06-12. 
  18. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-10-08. Diakses tanggal 2011-06-12. 

Read other articles:

Allodiopsis rustica Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Arthropoda Kelas: Insecta Ordo: Diptera Famili: Mycetophilidae Genus: Allodiopsis Spesies: Allodiopsis rustica Allodiopsis rustica adalah spesies lalat yang berasal dari genus Allodiopsis dan famili Mycetophilidae. Lalat ini juga merupakan bagian dari ordo Diptera, kelas Insecta, filum Arthropoda, dan kingdom Animalia. Lalat ini biasanya dapat ditemui di tempat lembab. Referensi Bisby F.A., Roskov Y.R., Orrell T.M., Nicolson D....

 

 

Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan. Mohon bantu kami mengembangkan artikel ini dengan cara menambahkan rujukan ke sumber tepercaya. Pernyataan tak bersumber bisa saja dipertentangkan dan dihapus.Cari sumber: CyberLink – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR (October 2019)CyberLink Corp.訊連科技股份有限公司JenisPublikKode emiten5203IndustriSoftware KomputerDidirikan1996; 28 tahun lalu (1...

 

 

(21900) 1999 VQ10Ciri-ciri orbitAphelion5.320Perihelion4.943Sumbu semimayor5.132Eksentrisitas0.037Anomali rata-rata65.72Inklinasi8.5Bujur node menaik258.6Argumen perihelion182.5Ciri-ciri fisikMagnitudo mutlak (H)9.9 (21900) 1999 VQ10 adalah sebuah asteroid. Asteroid ini merupakan bagian dari asteroid Troya Yupiter, yang terletak di orbit Yupiter. Eksentrisitas orbit asteroid ini tercatat sebesar 0.037, sementara magnitudo mutlaknya adalah 9.9. Pembentukan Seperti asteroid secara kes...

Kaharuddin YunusLahir(1915-08-14)14 Agustus 1915Jorong Sarikiah, Nagari Sulit Air, Kabupaten Solok, Sumatera BaratMeninggal23 Oktober 1979(1979-10-23) (umur 64)KebangsaanIndonesiaAlmamaterUniversitas Al-AzharUniversitas MesirUniversitas AmerikaPekerjaanEkonom, dosenDikenal atasPenggagas awal ekonomi Islam (syariah) Indonesia Prof. Dr. Kahruddin Yunus (14 Agustus 1915 – 23 Oktober 1979) adalah seorang ilmuwan ekonomi Islam (syariah) Indonesia. Ia merupakan ahli ekonomi In...

 

 

本條目存在以下問題,請協助改善本條目或在討論頁針對議題發表看法。 此條目需要补充更多来源。 (2018年3月17日)请协助補充多方面可靠来源以改善这篇条目,无法查证的内容可能會因為异议提出而被移除。致使用者:请搜索一下条目的标题(来源搜索:羅生門 (電影) — 网页、新闻、书籍、学术、图像),以检查网络上是否存在该主题的更多可靠来源(判定指引)。 �...

 

 

Schéma des principales divergences christologiques, d'après Eliade[1]. Le nestorianisme est une doctrine christologique affirmant que deux hypostases, l'une divine, l'autre humaine, coexistent en Jésus-Christ. Cette thèse tire son nom d'un de ses défenseurs, Nestorius (né vers 381 - mort en 451), patriarche de Constantinople (428-431). Son enseignement est déclaré hérétique et condamné par le concile d'Éphèse (430-431). Les Nestoriens rejettent les formulations dogmatiques issues...

Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber: Suku Koto – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR Suku Koto merupakan satu dari empat suku (marga) induk yang terdapat dalam dua klan induk dalam etnis Minangkabau. Koto berkerabat dengan Pil...

 

 

Species of legume Lysiloma latisiliquum Conservation status Least Concern  (IUCN 3.1)[1] Scientific classification Kingdom: Plantae Clade: Tracheophytes Clade: Angiosperms Clade: Eudicots Clade: Rosids Order: Fabales Family: Fabaceae Subfamily: Caesalpinioideae Clade: Mimosoid clade Genus: Lysiloma Species: L. latisiliquum Binomial name Lysiloma latisiliquum(L.) Benth. Synonyms Acacia bahamensis (Benth.) Griseb. Acacia latisiliqua (L.) Willd. Leucaena latisiliqua (L.) Gillis...

 

 

Heartbreak WeatherAlbum studio karya Niall HoranDirilis13 Maret 2020 (2020-03-13)DirekamOktober 2018 – Januari 2020GenrePopDurasi46:04Label Neon Haze Capitol SBK Produser Afterhrs Daniel Bryer Julian Bunetta Noah Conrad Teddy Geiger Tobias Jesso Jr. Greg Kurstin John Ryan Jamie Scott Jill Lamothe Kronologi Niall Horan Flicker(2017) Heartbreak Weather(2020) Singel dalam album Heartbreak Weather Nice to Meet YaDirilis: 4 Oktober 2019 Put a Little Love on MeDirilis: 6 Desember 2019 No...

Constantin Frățilă Nazionalità  Romania Altezza 170 cm Calcio Ruolo Attaccante Termine carriera 1975 CarrieraGiovanili 1957-1958 Recolta Bucarest1958-1960 Uzinele Vasile RoaităSquadre di club1 1960-1970 Dinamo Bucarest168 (74)1970-1972 Argeș Pitești46 (20)1972-1973 Sportul Studențesc2 (0)1973-1974 Omonia? (?)1974-1975 Chimia Râmnicu Vâlcea5 (1)Nazionale 1966-1967 Romania7 (7) 1 I due numeri indicano le presenze e le reti segnate, per le sole partite di...

 

 

У этого термина существуют и другие значения, см. Годзилла (значения). Годзиллаゴジラ Годзилла на плакате к японскому фильму «Годзилла» (1954) Вселенная Годзилла Официальное название Годзилла (ゴジラ) Первое появление Годзилла (1954) Последнее появление Годзилла и Конг: Новая им...

 

 

Скорость 2: Контроль над круизомангл. Speed 2: Cruise Control Жанры боевикфильм-катастрофа Режиссёр Ян де Бонт Продюсеры Ян де БонтСтив ПерриМайкл Пейсер Авторысценария Рэнделл МаккормикДжефф НатансонЯн де Бонт В главныхролях Сандра БуллокДжейсон ПатрикУиллем Дефо Операто...

岸信介佐藤信介 日本第56、57任內閣總理大臣任期1957年2月25日—1960年7月19日君主昭和天皇副首相石井光次郎益谷秀次前任石橋湛山继任池田勇人 日本內閣總理大臣(臨時代理)任期1957年1月31日—1957年2月25日总理石橋湛山前任石橋湛山继任岸信介 日本防衛廳長官(臨時代理)任期1957年1月31日—1957年2月2日总理岸信介(代,兼)前任石橋湛山(代)继任小瀧彬(�...

 

 

土库曼斯坦总统土库曼斯坦国徽土库曼斯坦总统旗現任谢尔达尔·别尔德穆哈梅多夫自2022年3月19日官邸阿什哈巴德总统府(Oguzkhan Presidential Palace)機關所在地阿什哈巴德任命者直接选举任期7年,可连选连任首任萨帕尔穆拉特·尼亚佐夫设立1991年10月27日 土库曼斯坦土库曼斯坦政府与政治 国家政府 土库曼斯坦宪法 国旗 国徽 国歌 立法機關(英语:National Council of Turkmenistan) ...

 

 

Statewide student association of the University of California Not to be confused with Associated Students of the University of California. University of California Student AssociationAbbreviationUCSAFoundedFebruary 11, 1971TypeUnincorporated associationTax ID no. 94-2911063[1]PurposeStudent associationLocation385 Grand Ave, Suite 302 Oakland, California, 94610 (main office) 1020 12th Street, Suite 232 Sacramento, California, 95814 (legislative office)PresidentCelene AridinChairArianne...

Часть серии статей о ХолокостеИдеология и политика Расовая гигиена Расовый антисемитизм Нацистская расовая политика Нюрнбергские расовые законы Шоа Лагеря смерти Белжец Дахау Майданек Малый Тростенец Маутхаузен Освенцим Собибор Треблинка Хелмно Юнгфернхоф Ясеновац...

 

 

  لمعانٍ أخرى، طالع غرانبي (توضيح). غرانبي   الإحداثيات 43°17′32″N 76°26′24″W / 43.292222222222°N 76.44°W / 43.292222222222; -76.44   [1] تقسيم إداري  البلد الولايات المتحدة  التقسيم الأعلى مقاطعة أوسويغو  خصائص جغرافية  المساحة 46.35 ميل مربع  ارتفاع 133 متر  عدد ا...

 

 

Bresimo komune di Italia Bresimo (it) Tempat Negara berdaulatItaliaDaerah otonom dengan status istimewaTrentino-Tirol SelatanProvinsi di ItaliaTrentino NegaraItalia Ibu kotaBresimo PendudukTotal248  (2023 )GeografiLuas wilayah41,01 km² [convert: unit tak dikenal]Ketinggian900 m Berbatasan denganCaldes Cis Livo Malè Rabbi Rumo Ulten (en) Informasi tambahanKode pos38020 Zona waktuUTC+1 UTC+2 Kode telepon0463 ID ISTAT022026 Kode kadaster ItaliaB158 Lain-lainSitus webLaman resmi Bresi...

蘇振甲个人资料字字鼎三出生1900年?月?日逝世1970年Missing required parameter 1=month!日(1970歲—Missing required parameter 1=month!—00)(69—70歲)配偶李氏儿女蘇宰東、蘇宰瀛、蘇宰南、蘇宰西、蘇宰北 蘇振甲(1900年—1970年),字鼎三(鼎珊)。甘肅省靖遠縣糜灘鄉人。民國37年(1948年)在甘肅省第一選區當選第一屆立法委員 生平[1] 畢業於甘肅公立法政專門學校法律系 1928年�...

 

 

British Chambers of CommerceAbbreviationBCCFormation1860; 164 years ago (1860)Legal statusNot-for-profit organisationPurposeChambers of commerce in the UK, and UK businessLocationPetty FranceLondon, SW1United KingdomMembership 80,000Director-generalShevaun HavilandWebsitewww.britishchambers.org.uk The British Chambers of Commerce (BCC, formerly known prior to 1996 as the Association of British Chambers of Commerce[1]) is the national representative body of 53 chambe...