Kejuaraan Dunia Antarklub Bola Voli Putra FIVB 1990

Kejuaraan Dunia Antarklub FIVB 1990
Detail turnamen
Tuan rumah Italia
Tanggal1–2 Desember 1990
Tim peserta8
Tempat1 (di 1 kota)
JuaraItalia Mediolanum Milano (gelar ke-1)

Kejuaraan Dunia Antarklub Bola Voli Putra FIVB 1990 merupakan edisi kedua dari penyelenggaraan Kejuaraan Dunia Antarklub Bola Voli Putra FIVB. Penyelenggaranya ialah Federasi Bola Voli Internasional. Kompetisi ini dilangsungkan di Milan, Italia pada tanggal 1 dan 2 Desember 1990.

Mediolanum Milano berhasil menjuarai kompetisi ini.

Klasemen akhir

Pos. Tim
1 Italia Mediolanum Milano
2 Brasil Banespa São Paulo
3 Italia Maxicono Parma
4 Italia il Messaggero Ravenna
5 Uni Soviet CSKA Moscow
6 Italia Philips Modena
7 Aljazair ASP Mahad
8 Jepang JT Thunders

Pranala luar