Karangan

Karangan merupakan karya tulis hasil dari kegiatan seseorang untuk mengungkapkan gagasan dan menyampaikanya melalui bahasa tulis kepada pembaca untuk dipahami. Lima jenis karangan yang umum dijumpai dalam keseharian adalah narasi, deskripsi, eksposisi, argumentasi, dan persuasi.

Narasi

Secara sederhana, narasi dikenal sebagai cerita. Pada narasi terdapat peristiwa atau kejadian dalam satu urutan waktu. Di dalam kejadian itu ada pula tokoh yang menghadapi suatu konflik. Ketiga unsur berupa kejadian, tokoh, dan konflik merupakan unsur pokok sebuah narasi. Jika ketiga unsur itu bersatu, ketiga unsur itu disebut plot atau alur. Jadi, narasi adalah cerita yang dipaparkan berdasarkan plot atau alur.

Narasi dapat berisi fakta atau fiksi. Narasi yang berisi fakta disebut narasi ekspositoris, sedangkan narasi yang berisi fiksi disebut narasi sugestif. Contoh narasi ekspositoris adalah biografi, autobiografi, atau kisah pengalaman. Sedangkan contoh narasi sugestif adalah novel, cerpen, cerbung, ataupun cergam.

Pola narasi secara sederhana berbentuk susunan dengan urutan awal – tengah – akhir.

  • Awal narasi biasanya berisi pengantar yaitu memperkenalkan suasana dan tokoh. Bagian awal harus dibuat menarik agar dapat mengikat pembaca.
  • Bagian tengah merupakan bagian yang memunculkan suatu konflik. Konflik lalu diarahkan menuju klimaks cerita. Setelah konfik timbul dan mencapai klimaks, secara berangsur-angsur cerita akan mereda.
  • Akhir cerita yang mereda ini memiliki cara pengungkapan bermacam-macam. Ada yang menceritakannya dengan panjang, ada yang singkat, ada pula yang berusaha menggantungkan akhir cerita dengan mempersilakan pembaca untuk menebaknya sendiri.

Langkah menyusun narasi (terutama yang berbentuk fiksi) cenderung dilakukan melalui proses kreatif, dimulai dengan mencari, menemukan, dan menggali ide. Oleh karena itu, cerita dirangkai dengan menggunakan "rumus" 5 W + 1 H, yang dapat disingkat menjadi adik simba. [butuh rujukan]

  1. (What) Apa yang akan diceritakan,
  2. (Where) Di mana setting/lokasi ceritanya,
  3. (When) Kapan peristiwa-peristiwa berlangsung,
  4. (Who) Siapa pelaku ceritanya
  5. (Why) Mengapa peristiwa-peristiwa itu terjadi, dan
  6. (How) Bagaimana cerita itu dipaparkan.

Soekarno mengucapkan pidato tentang dasar-dasar Indonesia merdeka yang dinamakan Pancasila pada sidang BPUPKI tanggal 1 Juni 1945.
Soekarno bersama Mohammad Hatta sebagai wakil bangsa Indonesia memproklamasikan kemerdekaan Indonesia pada tanggal 17 Agustus 1945.Ia ditangkap Belanda dan diasingkan ke Bengkulu pada tahun 1948. Soekarno dikembalikan ke Yogya dan dipulihkan kedudukannya sebagai Presiden RI pada tahun 1949.

Contoh

Contoh narasi berisi fakta: saya malam ini akan tidur dan bangun esok pagi

Deskripsi

Deskripsi adalah karangan yang berisi gambaran mengenai suatu hal atau keadaan sehingga pembaca seolah-olah melihat, merasa,atau mendengarkan hal tersebut.

Tepat pukul 06.00 aku terbangun, diiringi dengan suara-suara ayam yang berkokok seolah menyanyi sambil membangunkan orang-orang yang masih tidur. serta dapat ku lihat burung-burung yang beterbangan meninggalkan sarangnya untuk mencari makan. Dari timur sang surya menyapaku dengan malu-malu untuk menampakkan cahayanya. Aku berjalan ke halaman depan rumah tepat dihadapan ku ada sebuah jalan besar untuk berlalu lintas dari kejauhan tampak sawah-sawah milik petani yang ditanami padi masih berwarna hijau terlihat sangat sejuk, indah, dan damai. Dari kejauhan pula terlihat seorang petani yang sedang membajak sawahnya yang belum ditanami tumbuhan, dan ada juga petani yang sedang mencari rumput untuk makan binatang peliharaannya seperti kambing, sapi, dan kerbau. Didesaku rata-rata penduduknya sebagai petani. Pagi ini terlihat sangat sibuk, di jalan" terlihat ibu-ibu yang sedang berjalan menuju pasar untuk berjualan sayur. Tetanggaku seorang peternak bebek yang juga tidak kalah sibuknya dengan orang". Pagi-pagi sekali dia berjalan menggiring bebeknya ke rawa dekat sawah untuk mencari makan, bebek yang pintar berbaris dengan rapi pengembalanya. Sungguh pemandangan yang sangat menarik dilihat ketika kita bangun tidur. Dihalaman rumah kakekku yang menghadap ketimur terdapat pohon-pohon yang rindang, ada pohon mangga yang berbuah sangat lebat, disamping kiri potehon mangga dapat pula pohon jambu air yang belum berbuah karena belum musimnya. Dan disebelah kanan rumah ada pohon rambutan yang buahnya sangat manis rasanya. sungguh pemandangan yang sangat indah yang sangat asri dan damai ini adalah tempat tinggal kakek ku dan tempat kelahiran ku. Desa yang bernama Nambahdadi ini adalah tempat yang paling aku kunjungi saat liburan. Selain bisa bertemu kakek dan nenek aku juga bisa melihat pemandangan yang indah nan damai.

Eksposisi

Untuk memperjelas uraian, dapat dilengkapi dengan grafik, gambar atau statistik. Sebagai catatan, tidak jarang eksposisi ditemukan hanya berisi uraian tentang langkah/cara/proses kerja. Eksposisi demikian lazim disebut paparan proses. Langkah menyusun eksposisi:

  • Menentukan topik/tema
  • Menetapkan tujuan
  • Mengumpulkan data dari berbagai sumber
  • Menyusun kerangka karangan sesuai dengan topik yang dipilih
  • Mengembangkan kerangka menjadi karangan eksposisi.

Contoh

Contoh topik yang tepat untuk eksposisi:

  • Manfaat kegiatan ekstrakurikuler
  • Peranan majalah dinding di sekolah
  • Sekolah kejuruan sebagai penghasil tenaga terampil.

Contoh karangan eksposisi pada umumnya:

Pada dasarnya pekerjaan akuntan mencakup dua bidang pokok, yaitu akuntansi dan auditing. Dalam bidang akuntasi, pekerjan akuntan berupa pengolahan data untuk menghasilkan informasi keuangan, juga perencanaan sistem informasi akuntansi yang digunakan untuk menghasilkan informasi keuangan.
Dalam bidang auditing pekerjaan akuntan berupa pemeriksaan laporan keuangan secara objektif untuk menilai kewajaran informasi yang tercantum dalam laporan tersebut.

Contoh paparan proses yang juga merupakan bentuk eksposisi: Pada dasarnya pekerjaan akuntan mencakup dua bidang pokok, yaitu akuntansi dan auditing. Dalam bidang akuntasi, pekerjan akuntan berupa pengolahan data untuk menghasilkan informasi keuangan, juga perencanaan sistem informasi akuntansi yang digunakan untuk menghasilkan informasi keuangan. Dalam bidang auditing pekerjaan akuntan berupa pemeriksaan laporan keuangan secara objektif untuk menilai kewajaran informasi yang tercantum dalam laporan tersebut.

Referens

Artikel

Read other articles:

1960–1962 unrecognised state in Africa South KasaiSud-Kasaï1960–1962 Flag Coat of arms Map of the Congo in 1961 with South Kasai highlighted in red, bordered by secessionist Katanga to the south.StatusUnrecognised stateCapitalBakwangaGovernmentDe Jure:Autonomous federated state of the Republic of the Congo De facto:Independent semi-presidential, later monarchic, ethnocracyPresident/Emperor • 1960–1962 Albert Kalonji Historical eraCongo Crisis• Congolese independence ...

 

 

Human, Space, Time and HumanPosterNama lainHangul인간, 공간, 시간 그리고 인간 Alih Aksara yang DisempurnakanInkan, gongkan, sikan grigo inkan SutradaraKim Ki-dukProduserKim Dong-hooDitulis olehKim Ki-dukPenata musikPark In-youngSinematograferLee Jeong-inPenyuntingKim Ki-dukPerusahaanproduksiKim Ki-duk FilmTanggal rilis 17 Februari 2018 (2018-02-17) (Berlinale) Durasi122 menitNegaraKorea SelatanBahasaKoreaJepang Human, Space, Time and Human adalah film drama Kor...

 

 

Peta Mecklenburg-Western Pomerania menunjukkan lokasi Distrik Rügen Rügen (lat. Rugia) adalah pulau terbesar di Jerman dengan luas wilayah 935 km² dan populasi 73.000 jiwa (2001). Rügen terletak di Laut Baltik dan termasuk dalam Distrik Rügen, Negara Bagian Mecklenburg-Vorpommern. Binz Nationalpark Jasmund Link Wikimedia Commons memiliki media mengenai Rügen. Artikel bertopik Eropa ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.lbs

Constantin BrâncoveanuBerkuasa1689–1714PendahuluŞerban CantacuzinoPenerusŞtefan CantacuzinoIstriDoamna MariaAnakStanca (1676)( Maria (1678) Ilinca (1682) Constantin (1683)Ştefan (1685) Safta (1686) Radu (1690) Ancuţa (1691)Bălaşa (1693)Smaranda (1696) Matei (1698) Constantin BrâncoveanuTempat ziarahGereja St. George,BukaresPesta16 AgustusPelindungRumania Constantin Brâncoveanu (1654 – 15 Agustus 1714) adalah pangeran Wallachia antara 1689 hingga 1714. Dibawah kekuasaannya, banyak...

 

 

La Swiss Football League (letteralmente Lega calcistica svizzera) è l'organizzazione che controlla e dirige il calcio professionistico in Svizzera e per quanto riguarda l’unico club del Liechtenstein. Fondata nel 1933 come Lega Nazionale (in tedesco Nationalliga, in francese Ligue Nationale), ha assunto l'attuale denominazione nel 2003. La sua sede è a Muri presso Berna. Si occupa dei campionati di Super League e Challenge League ed è pertanto composta da 22 società. Indice 1 Storia 1....

 

 

For other people named David Tennant, see David Tennant (disambiguation). Scottish actor (born 1971) David TennantTennant in 2023BornDavid John McDonald (1971-04-18) 18 April 1971 (age 53)Bathgate, ScotlandEducationRoyal Conservatoire of Scotland (BA)OccupationActorYears active1987–presentKnown forTenth incarnation of the Doctor in Doctor WhoSpouse Georgia Moffett ​(m. 2011)​Children5, including TyRelativesSandy McDonald (father)Archie McLeod (gra...

Artikel ini tentang sebuah kota di Prefektur Hokkaidō, Jepang. Untuk provinsi lama dengan nama yang sama lihat Provinsi Nemuro. Nemuro 根室市KotaPanorama Tanjung Nosappu BenderaEmblemLokasi Nemuro di Hokkaido (Subprefektur Nemuro)NemuroLokasi di JepangKoordinat: 43°19′48″N 145°34′58″E / 43.33000°N 145.58278°E / 43.33000; 145.58278Koordinat: 43°19′48″N 145°34′58″E / 43.33000°N 145.58278°E / 43.33000; 145.58278NegaraJep...

 

 

Il cacciatore di donneJohn Cusack in una scena del filmTitolo originaleThe Frozen Ground Lingua originaleinglese Paese di produzioneStati Uniti d'America Anno2013 Durata105 min Rapporto2,35:1 Generethriller, giallo, poliziesco, noir RegiaScott Walker SoggettoScott Walker SceneggiaturaScott Walker Produttore50 Cent, Randall Emmett, Jane Fleming, George Furla, Mark Ordesky, Jeff Rice, William B. Steakley, Dama Claire, Gus Furla Produttore esecutivoBrandt Andersen, Martin Blencowe, B...

 

 

1911 American filmArrah-na-PogueFrom left to right: Robert Vignola, Sidney Olcott and Gene Gauntier.Directed bySidney OlcottWritten byGene GauntierBased onArrah-na-Pogueby Dion BoucicaultProduced bySidney OlcotStarring Gene Gauntier Jack J. Clark JP McGowan Robert Vignola CinematographyGeorge K. HollisterMusic byWalter C. SimonProductioncompanyKalem CompanyDistributed byGeneral Film CompanyRelease date December 4, 1911 (1911-12-04) CountryUnited StatesLanguagesSilent film(Engli...

Raj Kaushalराज कौशलKaushal (kanan) bersama istrinya Mandira BediLahir(1971-07-24)24 Juli 1971Meninggal30 Juni 2021(2021-06-30) (umur 49)Sebab meninggalSerangan jantungPekerjaanProduser, sutradaraTahun aktif1990–2021Suami/istriMandira Bedi ​ ​(m. 1999; wafat 2021)​Anak2 Raj Kaushal (Hindi: राज कौशल; 24 Juli 1971 – 30 Juni 2021) adalah seorang sutradara, produser dan pemeran penggan...

 

 

Contract research organization Syneos Health, Inc.Company typePublic (1996-2023)Private (since 2023)Traded asNasdaq: SYNHIndustryPharmaceuticalBiotechnologyPredecessorsInventiv HealthINC ResearchHeadquartersMorrisville, North Carolina, U.S.Key peopleColin Shannon (CEO)ServicesClinical researchConsultingMedical affairsRevenue US$5.39 billion (2021) US$5.21 billion (2021)Net income US$266 million (2022)Number of employees28,000 (2022)Websitewww.syneoshealth.comFootnotes / ref...

 

 

Harishchandrachi FactorySutradaraParesh MokashiProduserRonnie ScrewvalaSmiti KanodiaParesh MokashiDitulis olehParesh MokashiPemeranNandu MadhavVibhavari DeshpandePenata musikAnand ModakSinematograferAmalendu ChoudaryPenyuntingAmit PawarDistributorUTV Motion PicturesTanggal rilis Juli 2009 (2009-07) (Osian's Cinefan) 29 Januari 2010 (2010-01-29) (India) Durasi97 menitNegaraIndiaBahasaMarathiAnggaran2 croresPendapatankotor3 crores Harishchandrachi Factory (Marathi: pengu...

一级军士长是士官军衔称谓。 在中国人民解放军军衔制度中,2010年8月1日施行的《中国人民解放军现役士兵服役条例》规定,一级军士长为士官军衔中的最高级别。 查论编 中国人民解放军军衔 现行军衔(1988年恢复军衔制以来)军官将官 一级上将(设置而未实际授予,1994年取消) 上将 中将 少将 校官 大校 上校 中校 少校 尉官 上尉 中尉 少尉 士兵军士 一级军士长 二�...

 

 

Family of e-book readers KoboKobo Aura, Kobo's former baseline e-readerManufacturerKobo Inc.Typee-ReaderOperating systemKobo firmwarePowerInternal li-ion rechargeable batteryWebsitewww.kobo.com The Kobo eReader is an e-reader produced by Toronto-based Kobo Inc (a subsidiary of Rakuten). The company's name is an anagram of book. The original version was released in May 2010 and was marketed as a minimalist alternative to the more expensive e-book readers available at the time. Like most e-read...

 

 

Skala 1911 StryjCalcio Segni distintiviUniformi di gara Casa Trasferta Colori sociali Rosso, Verde e Blu Dati societariCittàStryj Nazione Ucraina ConfederazioneUEFA Federazione FFU CampionatoDruha Liha Fondazione1911 Rifondazione2023Presidente Mykola Vasylyshyn Allenatore Mykhailo Basarab StadioStadio Sokil(6,000 posti) PalmarèsSi invita a seguire il modello di voce Il Futbol'nyj Klub Skala 1911 Stryj (in ucraino Футбольний клуб «Дружба»?), noto semplicemente...

American racing driver R. C. EnersonNationality AmericanBornRichard Clayton Enerson (1997-03-06) March 6, 1997 (age 27)New Port Richey, Florida, United StatesIndyCar Series career6 races run over 4 yearsTeam(s)No. 50 (Abel Motorsports)2023 position36thBest finish28th (2016)First race2016 Honda Indy 200 (Mid-Ohio)Last race2023 Indianapolis 500 (Indianapolis) Wins Podiums Poles 0 0 0 NASCAR driver NASCAR Cup Series career1 race run over 1 yearBest finish39th (2021)First race2021 Go Bowling...

 

 

Иное название колледжа — «Арктический колледж»; см. также другие значения. ИллисарвикIḷisaġvik Девиз Honoring your past, preparing for your future (славя прошлое, готовься к будущему) Год основания 1996 Президент Пирл Кияун Нагеак Броуэр Студенты 232[1] Расположение Барроу Юридический адре�...

 

 

Bronze sculpture in Washington, D.C. Hannibal HamlinArtistCharles TefftMediumBronze sculptureSubjectHannibal HamlinLocationWashington, D.C., United States Hannibal Hamlin is a bronze sculpture depicting the American attorney and politician of the same name by Charles Tefft, installed at the United States Capitol's National Statuary Hall, in Washington, D.C., as part of the National Statuary Hall Collection. The statue was gifted by the U.S. state of Maine in 1935.[1] See also 1935 in ...

Massacro di Halamishattentato Tipoaccoltellamento Data21 luglio 2017 LuogoHalamish, Cisgiordania Stato Israele Coordinate32°00′21″N 35°07′34″E32°00′21″N, 35°07′34″E Armacoltello Obiettivocivili israeliani ResponsabiliOmar al-Abed, un lupo solitario palestinese MotivazioneTerrorismo islamico, sentimenti antisemiti ConseguenzeMorti3 Feriti2 (incluso l'attentatore) Modifica dati su Wikidata · Manuale Il massacro di Halamish[1][2][3] fu un at...

 

 

Antonio Sibilia Antonio Sibilia (Mercogliano, 4 novembre 1920 – Mercogliano, 29 ottobre 2014) è stato un imprenditore e dirigente sportivo italiano. Ha ricoperto la carica di presidente dell'Avellino dall'ottobre 1970 al giugno 1975, dal 1982 al giugno 1983 e infine dal 1995 all'estate del 2000, quando ha lasciato definitivamente la proprietà della squadra. Era il padre del senatore Cosimo Sibilia. Indice 1 Biografia 1.1 I primi anni 1.2 L'Avellino in Serie A 1.3 Controversie 1.4 Il ritor...