Kailolo adalah sebuah negeri di kecamatan Pulau Haruku, Maluku Tengah, Maluku Tengah, Maluku, Indonesia. Negeri ini berada di pesisir utara Haruku dan merupakan bagian dari persekutuan adat yang bernama Amarima Hatuhaha (Uli Hatuhaha) bersama dengan Rohomoni, Kabauw, Pelauw, dan Hulaliu.[1]
Kailolo merupakan satu dari empat negeri di Pulau Haruku yang penduduknya beragama Islam. Kailolo memiliki hubungan pela dengan negeri Tihulale di Pulau Seram, yang beragama Kristen Protestan.[2]
|accessdate=
Artikel bertopik negeri di Maluku Tengah ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.