Julia Maria Vilhelmina Cæsar (1885-01-28)28 Januari 1885 Stockholm, Swedia
Meninggal
18 Juli 1971(1971-07-18) (umur 86) Stockholm, Swedia
Pekerjaan
Pemeran
Tahun aktif
1905–1968
Julia Maria Vilhelmina Cæsar (28 Januari 1885 – 18 Juli 1971) adalah seorang pemeran asal Swedia.[1] Karir aktingnya berjalan dari 1905 sampai 1968, dimana ia tampil dalam sejumlah besar sandiwara dan film.[2]