Jikustik

Jikustik
AsalYogyakarta, Indonesia
Genre
Tahun aktif1996-sekarang
LabelSeven Music (2011-2015)
Warner Music Indonesia (2000-2011, 2015 - Sekarang)
Situs webhttps://instagram.com/jikustik?igshid=MzMyNGUyNmU2YQ==
Anggota
Mantan anggota

Jikustik adalah grup musik Indonesia yang terbentuk tanggal 26 Februari 1996 di Yogyakarta yang formasi awalnya adalah : Pongki Barata (vokal, gitar), Aji Mirza Hakim (bass, vokal), Dadi (gitar, vokal), Adhit (keyboard) dan Carlo (drum).[1] Setelah album Malam vokalis Pongki keluar dan digantikan oleh Brian. Setelah album Kembali Indah, sang bassist, Icha mengundurkan diri dan digantikan oleh Bayu.

Perjalanan Karir

Pada bulan Februari 1996, sekumpulan anak muda sepakat mendirikan G-Coustic. Huruf 'G' berasal dari nama Geronimo FM, sebuah radio di Jogja, yang berperan dalam berdirinya Jikustik. Sedangkan Coustic berasal dari kata acoustic. Geronimo FM memiliki sebuah program radio yang mendukung band-band independen untuk memperdengarkan karya mereka pada khalayak ramai, G-indie. Dari situlah dua lagu berjudul "Berdua Lagi" dan "Seribu Tahun Lamanya" mulai dikenal khalayak Jogja.
Sebelum bergabung dengan Jikustik, Icha dan Adhit pernah membentuk grup band bersama Eross "Sheila on 7" . Kelompok musik mereka bernama Dizzy dan sering tampil di acara sekolah dan kampus. Dizzy membawakan lagu rock n roll sampai top 40 dengan Icha sebagai vokalisnya.
Tahun 1999, sebuah album rekaman independen, "Bulan di Yogya", menjadi langkah awal G-Coustic menapaki belantara musik Indonesia. Album tersebut berisi lagu-lagu, "Bulan di Pangkuan", "Bersanding Denganmu", "Rie...", "Menunggumu Pulang", "Seribu Tahun Lamanya", "Separuh Hati", "Didera Hujan", dan "Adinda". Album itu di produseri oleh Woodel's Production, yang akhirnya mempertemukan G-Custic dengan Warner Music Indonesia. Tahun 2000 terciptalah album "Seribu Tahun" dan Jikustik terlahir.
Pongki dan Icha merupakan anggota yang paling aktif dalam menciptakan lagu. Tidak hanya untuk grup mereka sendiri, mereka juga menciptakan lagu untuk penyanyi lain dan banyak yang akhirnya menjadi hits. Lagu ciptaan mereka dibawakan oleh, antara lain, Audy, Iwan Fals, Chrisye dan Rossa. Penyanyi Malaysia pun membawakan lagu ciptakan dari personel Jikustik itu. Siti Nurhaliza dengan lagu "Seindah Biasa" ciptaan Pongki. Serta Sheila Madjid yang menyanyikan lagu Icha berjudul "Cobalah Bertahan".

Jikustik sempat menjadi Ambassador di beberapa perusahaan baik lokal Yogyakarta maupun nasional. Band yang cukup banyak digemari dari segala kalangan baik muda maupun tua tersebut sering diundang di acara-acara pelajar seperti acara tutup tahun sekolah, acara perusahaan dan instansi-instansi.

Album

"Seribu Tahun" beredar pada pertengahan tahun 2000 dengan beberapa lagu unggulannya yaitu, "Seribu Tahun Lamanya", "Maaf", "Saat Kau Tak Disini (SKTD)", dan "Setia". Satu tahun kemudian dibuat album edisi khusus "Seribu Tahun" dengan dibumbui 2 lagu baru yaitu "Kau Menghilang (Remix)" dan "Jangan Pernah Kau Layu". Album edisi khusus "Seribu Tahun" ini mampu terjual hingga 600.000 kopi.

Pada 5 Juni 2002, Jikustik merilis album kedua mereka "Perjalanan Panjang" di Planet Hollywood Jakarta, album kedua ini berisi 12 lagu terbaik karya mereka. Beberapa lagu dari album kedua ini sempat menduduki posisi teratas pada chart beberapa radio di tanah air, antara lain "Tak Ada Yang Abadi", "Pandangi Langit Malam Ini", "Menggapaimu", dan "Akhiri Ini Dengan Indah".
Jikustik mengeluarkan album ketiga mereka bertajuk "Sepanjang Musim" pada 13 Oktober 2003, dalam album ini terdapat 10 lagu dalam format kaset dan 11 lagu untuk format CD, tak berbeda dengan album sebelumnya, beberapa lagu dalam album ini mampu menduduki tangga lagu tanah air, seperti "Untuk Dikenang", "Tak Pantas Untukmu", "Ini Bukan Kesalahan", dan "Samudera Mengering". Lagu "Aku Dan Dunia" menjadi Original Sound Track (OST) dalam sinetron 'Buce Li'.

Dalam minggu perdana peluncurannya, album "Sepanjang Musim" mencatat penjualan 150.000 kopi, album keempat Jikustik "Pagi" 'dilempar' ke pasaran tanggal 4 November 2004. Unsur akustik mendominasi album ini, seperti lagu "Pergi Tanpa Pesan", "Pulanglah Padanya", "Aku Pasti Mencarimu", "Lelaki Yang Tersisa", "Sudah Terjawab", "Melawan Kesepian", "Kawan Aku Pulang", "Akupun Menunggu", "Aku Percaya Padamu", dan "Lagu Sedih". Dalam album ini terdapat 14 lagu dalam dua format yaitu kaset dan CD, masing-masing berisi 12 lagu dengan bonus track yang berbeda satu dengan lainnya.
Setahun kemudian, Jikustik merilis album "Kumpulan Terbaik", selain berisi kumpulan lagu-lagu terbaik dari album terdahulunya, juga disuguhkan 3 lagu baru. Salah satu di antaranya berjudul "Aku Datang Untukmu" ciptaan Pongki yang dinyanyikan Jikustik featuring Lea Simandjuntak.
Album keenam Jikustik, "Siang" yang merupakan kelanjutan trilogi "Pagi" dirilis pada tanggal 8 Desember 2006, album ini berisi 11 lagu, dengan lagu andalan "Puisi" karya Dadi. Akhir 2007 Jikustik berencana mengeluarkan album ketujuh mereka, yang menjadi seri terakhir dari trilogi "Pagi", "Siang", "Malam".
Dan yang terakhir adalah album teranyar dari band asal Jogjakarta yakni Malam, yang menjagokan hits "Selamat Malam" dan "Dia Harus Tau", kedua Lagu tersebut sedikit berbeda dengan lagu-lagu Jikustik yang lain, karena ada unsur disco di lagunya.
Pongki yang memutuskan vakum dari Jikustik akhirnya digantikan posisinya oleh brian sejak tahun 2010. Pada awal April 2011, Brian Prasetyoadi secara resmi telah menggantikan Pongki sebagai vokalis tetap Jikustik, tak lama setelah itu, single ke-2 untuk album "Kembali Indah" dirilis, lagu berjudul "Pujaan Hatiku" yang diciptakan oleh Adhit sang keyboardist itu pun sempat merajai chart di radio-radio di penjuru tanah air. Pertengahan November 2011, album 'Kembali Indah" dirilis.
Pada April 2012, Icha sang bassis dan vokalis pun mengundurkan diri dari Jikustik, alasan keluarnya Icha dari Jikustik masih belum diketahui hingga saat ini. Hal ini sangat ironis karena bisa dikatkan 80% lagu-lagu hits Jikustik diciptakan oleh Pongky dan 15% diciptakan oleh Icha, sedangkan mereka berdua sudah hengkang dari grup band ini. Untuk sementara, posisi bassis Jikustik dipegang oleh Abadi Bayu.
dengan formasi Dadi (gitar/vokal) , Adhit (keyboard) , Carlo (drum) , Brian (vokal) dan Bayu (bass) mereka merilis lagu baru baru yang berjudul "Bila Ada Cinta yang Lain" dan merycle ulang lagu "Puisi" kedua lagu tersebut dimasukan ke album "Live At Acoustic" yang di rilis pada tahun 2013.

Pada tahun 2015, Jikustik kembali merilis album studio yang berjudul "Tetap Berjalan" dengan single berjudul "So Sweet", sekitar pertengahan januari 2019 sang bassis Abadi Bayu resmi mengundurkan diri dari Jikustik yang telah membesarkan namanya dan alasan keluarnya masih belum diketahui hingga saat ini. Hal ini sudah terlihat dengan ketidakhadiran Bayu di konser Jikustik beberapa tahun belakangan, untuk sementara posisi Bass di gantikan oleh Thomas Enggal sebagai additional Player.
Pada 25 Januari 2023, Jikustik mengumumkan lewat akun Instagram pribadinya bahwa sang vokalis, Brian hengkang dari grup band yang membesarkannya. Sedangkan icha, mantan bassist Jikustik resmi kembali bergabung pada 4 Februari 2023. Hal ini juga diumumkan oleh Jikustik lewat akun Instagram pribadinya.

Diskografi

Album

Album studio
Album indie
Kompilasi
Singel
  • Bila Ada Cinta Yang Lain (2013)
  • So Sweet (2015)
  • Tuhan Itu Ada (2018)
  • Bidadari Hidupku (2019)
  • Aku Masih Punya Puisi (2020)
  • Hanya Aku Yang Merasa (2020)
  • Gadis Perekam Hujan (2020)
  • Puisi (Live Version) (2021)
  • Teman Seperjuangan menampilkan Pongki Barata (2023)
  • Nona Hujan menampilkan Pongki Barata (2023)
  • Bunga Tolong Dengarkan menampilkan Pongki Barata (2023)
  • Yang Terjadi Terjadilah menampilkan Pongki Barata (2023)
  • Puisi (New Version) (2023)
  • Indah Surga menampilkan Pongki Barata (2023)
  • Aku Tak Mau Sendiri (New Version) (2023)
  • Where Do You Want To Go? menampilkan Pongki Barata (2023)
  • Diriku Suci menampilkan Pongki Barata (2023)
  • Pujaan Hatiku (New Version) (2023)
  • Aku Bukan Untukmu (New Version) (2023)

Videografi

Judul Tahun Rilis Album Sutradara Model Klip Ref.
"Maaf" 2000 Seribu Tahun
"Seribu Tahun Lamanya" Andhara Early
Bunga Citra Lestari
Revalina S. Temat
"Saat Kau Tak Disini (SKTD)" Astrid Tiar
"Setia" 2001 Seribu Tahun Repackaged Rachel Maryam
"Jangan Pernah Kau Layu" Astrid Tiar
"Kau Menghilang"
"Tak Ada Yang Abadi" 2002 Perjalan Panjang Gary Iskak
"Pandangi Langit Malam Ini"
"Meninggalkanmu" 2003
"Akhiri Ini Dengan Indah"
"Untuk Dikenang" Sepanjang Musim Masayu Anastasia
"Tak Pantas Untukmu" Sandy Tumiwa
"Samudera Mengering" 2004
"Pulanglah Padanya" 2005 Pagi
"Bahagia Melihatmu Dengannya"
"Aku Datang Untukmu" (ft. Lea Simanjuntak) Kumpulan Terbaik Jikustik
"Puisi" 2006 Siang Anneke Jodi
"Lanjutkan Hidupmu" 2007
"Selamat Malam" Malam Andhara Early
"Dia Harus Tahu" 2008 Sophie Navita
"Melupakanmu"

Trivia

Sekuel Trilogi

Jikustik menerapkan konsep trilogi pada judul-judul album mereka. Tiga album pertama Jikustik (Seribu Tahun, Perjalanan Panjang dan Sepanjang Musim), bertemakan sebuah waktu yang panjang. Sedangkan tiga album selanjutnya bertemakan hari. Pagi, judul album keempat yang disusul dengan album kelima yang berjudul Siang, kemudian album terbaru mereka Malam. Dalam album-album trilogi itu tidak ada tema yang benar-benar masuk kedalam lagu-lagu dalam album tersebut, mungkin ada makna tersirat yang membuat lagu-lagu itu dimasukkan dalam album, maupun trilogi albumnya.

Tiga Vokalis

Meskipun sebagian besar lagu Jikustik dinyanyikan oleh Pongki, tetapi Icha sang pencabik bass dan Dadi sang pemetik gitar juga menyumbangkan suara sebagai vokalis utama dalam beberapa lagu. Hampir dalam setiap album Icha menyumbangkan suaranya sebagai vokal utama, salah satunya pada lagu "Saat Kau Tak Disini". Dadi sendiri pernah menyumbangkan suaranya sebagai vokal utama untuk tiga lagu, yaitu "Hutan" (album Seribu Tahun), "Ini Bukan Kesalahan" dan "Meminjam Waktu" (album Sepanjang Musim). Saat Icha dan Dadi menjadi vokal utama, Pongki bermain gitar.

Tanpa Kata Cinta

Meskipun sebagian besar lagu Jikustik bertema cinta dan mempunyai lirik romantis, tetapi tidak ada satu lagu pun di antara lagu-lagu mereka yang memuat kata ‘cinta’ dalam liriknya. (baru pada Januari 2011, lagu mereka memiliki lirik dengan kata cinta, lagu tersebut berjudul "Untuk Cinta")

Angka Delapan

Secara mitos tidak langsung, Jikustik banyak terlibat dengan angka delapan. Kata 'Jikustik' terdiri delapan huruf. Nama band Jikustik juga berasal dari Geronimo yang terdiri dari delapan huruf. Studio rekaman mereka di Jogja terletak di Jl. Wulung No. 8.

Anggota Band

Anggota sekarang

  • Icha - vokalis, bassis
  • Ardi Nurdin - gitaris utama
  • Adhitya Bagaskara - keyboardist
  • Carolus Liberianto - drummer

Mantan anggota

  • Pongki Barata - vokalis, gitar akustik
  • Brian Prasetyoadi - vokalis
  • Abadi Bayu - bassis
  • Bobby Febian - vokalis
  • Agung Dhani - bassis
  • Henry Budhidharma - gitaris
  • Ivan - keyboardist

Referensi

  1. ^ "Jikustik (Band)". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-05-06. Diakses tanggal March 10, 2012. 

Pranala Luar

Read other articles:

Élodie Navarre (2011) Élodie Navarre (lahir 21 Januari 1979) adalah seorang aktris asal Prancis. Navarre ditemukan pada usia 16 tahun ketika dia terlihat di Metro Paris oleh seorang direktur casting, dan setahun kemudian, muncul di film Clara et le Juge.[1][2] Dia belajar di Conservatoire d'art dramatique di arondisemen ke-10 Paris dan, pada usia 20 tahun, memulai karir profesionalnya sebagai aktris, tampil di Théâtre de la Criée di Marseille.[1] Saat berusia 22 t...

 

 

Halim HDHalim HDLahirLiem Goan Lay(1951-06-25)25 Juni 1951Serang, BantenPekerjaanPenulisNetworker kebudayaanSuami/istriMelati Suryodarmo Halim HD (lahir 25 Juni 1951) yang memiliki nama asli Liem Goan Lay adalah networker kebudayaan berkebangsaan Indonesia. Sejak kecil sudah mengakrabi bacaan-bacaan yang membawanya menjadi penulis, kritikus sastra, dan kebudayaan di berbagai jurnal dan media massa. Ia telah membangun jaringan kebudayaan di berbagai kota di Indonesia dan manca negara. Ia juga...

 

 

Fruktosa, salah satu jenis monosakarida. Monosakarida (dari Bahasa Yunani mono: satu, sacchar: gula) adalah senyawa karbohidrat dalam bentuk gula yang paling sederhana.[1][2].Gugus fungsi yang menyusun monosakarida adalah satu unit aldehid atau keton. Dalam bentuk stereoisomer, monosakarida memiliki sedikitnya satu atom karbon asimetrik.[3] Monosakarida terbentuk dari hasil sintesis senyawa sederhana melalui proses glukoneogenesis. Pembentukan monosakarida juga dapat d...

Sibanggor TongaDesaNegara IndonesiaProvinsiSumatera UtaraKabupatenMandailing NatalKecamatanPuncak Sorik MarapiKode pos22994Kode Kemendagri12.13.20.2008 Luas... km2Jumlah penduduk... jiwaKepadatan... jiwa/km2 Sibanggor Tonga merupakan sebuah desa yang terletak di Kecamatan Puncak Sorik Marapi, Kabupaten Mandailing Natal, Provinsi Sumatera Utara, Indonesia. Sumber daya alam Panas bumi Desa Sibanggor Tonga memiliki sumber panas bumi dalam bentuk uap air panas. Sebuah perusahaan panas bumi d...

 

 

United States Naval Biplane BF2C-1 Goshawk Curtiss BF2C-1 - Model 67A (on the right) Role Carrierborne Fighter and fighter-bomberType of aircraft National origin United States Manufacturer Curtiss Aeroplane and Motor Company Introduction 1933 Retired 1949 Primary users United States NavyRepublic of ChinaRoyal Thai Air ForceArgentine Air Force Produced October 1934 Number built 164 plus 2 prototypes Developed from Curtiss F11C Goshawk The Curtiss BF2C Goshawk (Model 67) was a United State...

 

 

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Ford Cologne V6 engine – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (June 2009) (Learn how and when to remove this template message) Reciprocating internal combustion engine Ford Cologne V6OverviewManufacturerFord Motor CompanyAlso calledFord Taunus V6Producti...

Para NagaJejara NagaLanguagesPara languageRelated ethnic groupsTangkhul Naga, Makury Naga, Other Naga people The Para people, also known as the Para Naga, are a Tibeto-Burmese ethnic group inhabiting mostly in the Naga Self-Administered Zone in Myanmar.[1][2] They are one of the major Naga peoples of Myanmar and mostly inhabit the area around Lay Shi Township.[3] References ^ S. R. Tohring (2010). Violence and identity in North-east India: Naga-Kuki conflict. Mittal Pu...

 

 

Human settlement in EnglandAldringtonChannings, AldringtonAldringtonLocation within East SussexUnitary authorityBrighton and HoveCeremonial countyEast SussexRegionSouth EastCountryEnglandSovereign stateUnited KingdomPost townHovePostcode districtBN3Dialling code01273PoliceSussexFireEast SussexAmbulanceSouth East Coast UK ParliamentHove List of places UK England East Sussex 50°49′50″N 0°11′40″W / 50.8304375°N 0.1945625°W / 50.8...

 

 

Waterway between Vancouver Island and mainland North America Georgia Strait redirects here. For the newspaper, see The Georgia Straight. Strait of Georgia The Strait of Georgia with sediment from the Fraser River clearly visible.Strait of GeorgiaLocationBritish Columbia and WashingtonCoordinates49°17′39″N 123°48′26″W / 49.29417°N 123.80722°W / 49.29417; -123.80722Part ofSalish SeaRiver sourcesFraser River, Squamish RiverOcean/sea sourcesPacific OceanBa...

Pour un article plus général, voir Guitare. Guitare électrique Une guitare électrique Fender Stratocaster Classification Instrument à cordes Famille instrument à cordes pincées Instruments voisins Guitare acoustiqueguitare bassepiano électrique Facteurs bien connus Fender, Gibson Articles connexes Techniques de jeu pour guitareGuitares par type modifier  La guitare électrique est un instrument de musique électromécanique dérivé de la guitare, qui produit des sons grâce à ...

 

 

Indian-American actor and comedian (born 1989) Karan SoniSoni at the 2018 San Diego Comic-ConBorn (1989-01-08) January 8, 1989 (age 35)New Delhi, IndiaCitizenshipUnited StatesEducationUSC School of Dramatic ArtsOccupation(s)Actor and comedianYears active2010–presentPartnerRoshan Sethi Karan Soni (born January 8, 1989) is an Indian-American actor and comedian. Often appearing in comedic roles, he came to prominence for playing Dopinder in the films Deadpool (2016) and its sequels D...

 

 

  「俄亥俄」重定向至此。关于其他用法,请见「俄亥俄 (消歧义)」。 俄亥俄州 美國联邦州State of Ohio 州旗州徽綽號:七葉果之州地图中高亮部分为俄亥俄州坐标:38°27'N-41°58'N, 80°32'W-84°49'W国家 美國加入聯邦1803年3月1日,在1953年8月7日追溯頒定(第17个加入联邦)首府哥倫布(及最大城市)政府 • 州长(英语:List of Governors of {{{Name}}}]]) •&...

2020年夏季奥林匹克运动会波兰代表團波兰国旗IOC編碼POLNOC波蘭奧林匹克委員會網站olimpijski.pl(英文)(波兰文)2020年夏季奥林匹克运动会(東京)2021年7月23日至8月8日(受2019冠状病毒病疫情影响推迟,但仍保留原定名称)運動員206參賽項目24个大项旗手开幕式:帕维尔·科热尼奥夫斯基(游泳)和马娅·沃什乔夫斯卡(自行车)[1]闭幕式:卡罗利娜·纳亚(皮划艇)&#...

 

 

1969 Polish-language children's animated series Porwanie Baltazara GąbkiSculpture of the main character, Wawel Dragon, in Bielsko-Biała, Poland.GenreFantasyBased onPorwanie Baltazara Gąbki by Stanisław PagaczewskiWritten by Zofia Olak Leszek Mech Directed by Władysław Nehrebecki Alfred Ledwig Edward Wątor Józef Byrdy Bronisław Zeman Wacław Wajser Stanisław Dülz Music by Tadeusz Kocyba Otokar Balcy Alojzy Mol Country of originPolandOriginal languagePolishNo. of seasons1No. of episo...

 

 

20 [Twenty]Album studio karya F.T. IslandDirilis16 Mei 2012 (2012-05-16)Direkam2011–12South KoreaGenreRockDurasi44:02BahasaJapaneseLabelWarner Music JapanKronologi F.T. Island Grown-Up(2012)Grown-Up2012 20 [Twenty](2012) Five Treasure Box(2012)Five Treasure Box2012 Singel dalam album 20 Let It Go!Dirilis: 27 Juli 2011 (2011-07-27) DistanceDirilis: 30 November 2011 (2011-11-30) NeverlandDirilis: 18 April 2012 (2012-04-18) Templat:Contains Japanese text 20 [Twenty] (di...

For other songs, see Talking to Myself. 2017 single by Linkin ParkTalking to MyselfSingle by Linkin Parkfrom the album One More Light ReleasedJuly 25, 2017[1]Recorded2015–2017Genre Pop rock[2] electropop[3] electronic rock[4] R&B[5] Length3:51LabelWarner Bros.Machine ShopSongwriter(s)Ilsey JuberBrad DelsonMike ShinodaJ.R. RotemProducer(s)Brad DelsonMike ShinodaJ.R. RotemBolookiAndrew JacksonLinkin Park singles chronology Heavy (2017) Talking t...

 

 

Russian government program For the American organisation, see National Priorities Project. Logo of the National Priority Projects This article is part of a series aboutVladimir Putin Political offices President of Russia (2000–2008; 2012–present)Prime Minister of Russia (1999–2000; 2008–2012) Policies Domestic policy legislation and programs military reform constitutional reform national champions priority projects stabilization fund Foreign policy 2014 annexation of Crimea 2014 war i...

 

 

В Википедии есть статьи о других людях с фамилией Майкеев. Мурат Жалелович Майкеевказ. Мұрат Жәлелұлы Майкеев 5-й Первый заместитель министра обороны - начальник Генерального штаба Вооружённых сил Республики Казахстан 15 сентября 2016 — 5 апреля 2019 Президент Нурсултан Н�...

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: History of Brittany – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (September 2023) (Learn how and when to remove this message) History of Bretagne, France This article is about the cultural region in the north-west of France. For the current French administrati...

 

 

  لمعانٍ أخرى، طالع غلادستون (توضيح). غلادستون     الإحداثيات 45°51′10″N 87°01′18″W / 45.852777777778°N 87.021666666667°W / 45.852777777778; -87.021666666667   [1] سبب التسمية وليم غلادستون  تقسيم إداري  البلد الولايات المتحدة[2]  التقسيم الأعلى مقاطعة دلتا  خصائص جغرا�...