Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Jalan raya

Jalan raya ialah jalan utama yang menghubungkan satu kawasan dengan kawasan yang lain. Biasanya jalan besar ini mempunyai ciri-ciri berikut:

  • Digunakan untuk kendaraan bermotor
  • Digunakan oleh masyarakat umum
  • Dibiayai oleh perusahaan negara
  • Penggunaannya diatur oleh undang-undang pengangkutan

Di sini harus diingat bahwa tidak semua jalan yang dapat dilalui oleh kendaraan bermotor itu jalan raya. Contohnya lintasan-lintasan di daerah perkebunan. Di Malaysia jalan raya yang sah haruslah diumumkan oleh pihak berkuasa.

Pembangunan jalan raya

Jalan Raya di Jepang

Pada dasarnya pembangunan jalan raya adalah proses pembukaan ruangan lalu lintas yang mengatasi pelbagai rintangan geografi. Proses ini melibatkan pengalihan muka bumi, pembangunan jembatan dan terowong, bahkan juga pengalihan tumbuh-tumbuhan. (Ini mungkin melibatkan penebasan hutan). Berbagai jenis mesin pembangun jalan akan digunakan untuk proses ini.

Muka bumi harus diuji untuk melihat kemampuannya untuk menampung beban kendaraan. Berikutnya, jika perlu, tanah yang lembut akan diganti dengan tanah yang lebih keras. Lapisan tanah ini akan menjadi lapisan dasar. Seterusnya di atas lapisan dasar ini akan dilapisi dengan satu lapisan lagi yang disebut lapisan permukaan. Biasanya lapisan permukaan dibuat dengan aspal ataupun semen.

Pengaliran air merupakan salah satu faktor yang harus diperhitungkan dalam pembangunan jalan raya. Air yang berkumpul di permukaan jalan raya setelah hujan tidak hanya membahayakan pengguna jalan raya, tetapi dapat pula mengikis dan merusakkan struktur jalan raya. Karena itu permukaan jalan raya sebenarnya tidak benar-benar rata, sebaliknya mempunyai landaian yang berarah ke selokan di pinggir jalan. Dengan demikian, air hujan akan mengalir kembali ke selokan.

Setelah itu retroflektor dipasang di tempat-tempat yang berbahaya seperti belokan yang tajam. Di permukaan jalan mungkin juga akan diletakkan "mata kucing", yakni sejenis benda bersinar seperti batu yang "ditanamkan" di permukaan jalan raya. Fungsinya adalah untuk menandakan batas lintasan.

Perekonomian jalan raya

Jalan raya di Johor, Malaysia.

Jalan raya dapat meningkatkan kegiatan ekonomi di suatu tempat karena menolong orang untuk pergi atau mengirim barang lebih cepat ke suatu tujuan. Dengan adanya jalan raya, komoditas dapat mengalir ke pasar setempat dan hasil ekonomi dari suatu tempat dapat dijual kepada pasaran di luar wilayah itu. Selain itu, jalan raya juga mengembangkan ekonomi lalu lintas di sepanjang lintasannya. Contohnya, di pertengahan lintasan jalan raya utama yang menghubungkan bandar-bandar besar, penduduk setempat dapat menjual makanan kepada sopir truk yang kerap lewat di situ. Satu contoh yang baik bagi ekonomi lalu lintas dapat dilihat di pasar Machap, Johor Malaysia. Sehubungan itu, Machap telah menjadi tempat istirahat bagi bus jarak-jauh karena adanya fasilitas istirahat yang lengkap di situ dan juga letaknya di pertengahan Lebuh Raya Utara Selatan. Di Machap, penumpang-penumpang bus akan membelanjakan uang untuk pelayanan restoran dan kamar kecil.

Ekonomi Trafik-Istirihat seperti yang berlaku di Machap sebenarnya tidak hanya bergantung kepada lokasi dan juga fasilitas. Yang lebih penting ialah hubungan pihak pemilik restoran dengan sopir bus. Untuk menarik lebih banyak sopir bus datang berkunjung bersama-sama dengan penumpangnya, pemilik restoran berusaha menarik hati sopir bus dengan menyediakan makanan dan rokok gratis kepada mereka. Tetapi cara yang paling baik ialah menghubungi langsung perusahaan bus tersebut agar memilih suatu tempat sebagai tempat istirahat yang tetap.

Sejarah Pembangunan Jalan Raya

Jalan raya sudah ada sejak manusia memerlukan area untuk berjalan, terlebih-lebih setelah menemukan kendaraan beroda diantaranya berupa kereta yang ditarik kuda. Tidak jelas dikatakan bahwa peradaban mana yang lebih dahulu membuat jalan raya. Akan tetapi hampir semua peradaban tidak terlepas dari keberadaan jalan raya tersebut.

Salah satu sumber mengatakan bahwa jalan raya muncul pada 3000 SM. Jalan tersebut masih berupa jalan setapak dengan kontruksi sesuai dengan kendaraan beroda padaknya diduga antara masa itu. Letaknya diduga antara Pegunungan Kaukasus dan Teluk Persia.

Jalan raya Mesopotamia-Mesir

Seiring perkembangan peradaban di Timur tengah pada masa 3000 SM, maka dibangunlah jalan raya yang menghubungkan Mesopotamia-Mesir. Selain untuk perdagangan, jalan tersebut berguna untuk kebudayaan bahkan untuk peperangan. Jalan utama pertama di kawasan itu dikenal dengan nama Jalan Bangsawan Persia yang membentang dari Teluk Persia hingga Laut Aegea sepanjang 2857 km. Jalan ini bertahan dari tahun 3500-300 SM.

Jalan raya di Eropa dan China

Di Eropa, jalan tertua yang disebut-sebut adalah Jalur Kuning yang berawal dari Yunani dan Tuscany hingga Laut Baltik.

Di Asia timur, bangsa Cina membangun jalan yang menghubungkan kota-kota utamanya yang bila digabung mencapai 3200 km.

Jalan Romawi

"Banyak jalan menuju Roma" begitulah istilah yang umum dikenal mengenai jalan-jalan Romawi. Istilah tersebut tidaklah keliru karena bangsa Romawi banyak membangun jalan. Dipuncak kejayaannya, bangsa Romawi membangun jalan sepanjang 85.000 km yang terbentang dari Inggris hingga Afrika Utara, dari pantai Samudera Atlantik di Semenanjung Iberia hingga Teluk Persia. Keberadaan jalan tersebut diabadikan dalam peta yang dikenal sebagai Peta Peutinger.

Pembangunan Jalan Daendels di Pantura Pulau Jawa

Artikel utama untuk bagian ini: Jalan Raya Pos

Herman Willem Daendels adalah seorang Gubernur-Jendral Hindia Belanda yang ke-36. Ia memerintah antara tahun 18081811. Pada masa itu Belanda sedang dikuasai oleh Prancis. Pada masa jabatannya ia membangun jalan raya pada tahun 1808 dari Anyer hingga Panarukan. Sebagian dari jalan ini sekarang menjadi Jalur Pantura (Pantai Utara) yang membentang sepanjang pantai utara Pulau Jawa. Pembangunan jalan ini adalah proyek monumental namun dibayar dengan banyak pelanggaran hak-hak asasi manusia karena dikerjakan secara paksa tanpa imbalan pantas.

Manfaat yang diperoleh dari jalan ini adalah sebagai jalan pertahanan militer. Selain itu dari segi ekonomi guna menunjang tanam paksa (cultuur stelsel) hasil produk kopi dari pedalaman Priangan semakin banyak yang diangkut ke pelabuhan Cirebon dan Indramayu padahal sebelumnya tidak terjadi dan produk itu membusuk di gudang-gudang kopi Sumedang, Limbangan, Cisarua, dan Sukabumi. Selain itu, dengan adanya jalan ini perjalanan darat Surabaya-Batavia yang sebelumnya ditempuh 40 hari bisa dipersingkat menjadi tujuh hari. Ini sangat bermanfaat bagi pengiriman surat yang oleh Daendels kemudian dikelola dalam dinas pos.

Sejarah Konstruksi Membangun Jalan

Dalam sejarahnya, berbagai macam teknik digunakan untuk membangun jalan raya. Di Eropa Utara yang repot dengan tanah basah yang berupa "bubur", dipilih jalan kayu berupa gelondongan kayu dipasang di atas ranting, lalu di atasnya disusun kayu secara melintang berpotongan untuk melalui rintangan tersebut.

Di kepulauan Malta ada bagian jalan yang ditatah agar kendaraan tidak meluncur turun. Sedangkan masyarakat di Lembah Sungai Indus, sudah membangun jalan dari bata yang disemen dengan bituna (bahan aspal) agar tetap kering. Dapat dikatakan, pemakaian bahan aspal sudah dikenal sejak milenium ke 3 sebelum masehi dikawasan ini, terbukti di Mahenjo Daro, Pakistan, terdapat penampung air berbahan batu bata bertambalkan aspal.

Konstruksi jalan Bangsa Romawi berciri khas lurus dengan empat lapisan. Lapisan pertama berupa hamparan pasir atau adukan semen, lapisan berikutnya berupa batu besar datar yang kemudian disusul lapisan kerikil dicampur dengan kapur, kemudian lapisan tipis permukaan lava yang mirip batu api. Ketebalan jalan itu sekitar 0,9-1,5 m. Rancangan Jalan Romawi tersebut termasuk mutakhir sebelum muncul teknologi jalan modern di akhir abad XVIII atau awal abad XIX. Sayangnya jalan itu rusak ketika Romawi mulai runtuh.

Seorang skotlandia bernama Thomas Telford (1757 - 1834) membuat rancangan jalan raya, di mana batu besar pipih diletakan menghadap ke atas atau berdiri dan sekarang dikenal dengan fondasi jalan Telford. Konstruksi ini sangat kuat terutama sebagai fondasi jalan, dan sangat padat karya karena harus disusun dengan tangan satu per satu. Banyak jalan yang bermutu baik dengan konstruksi Telford, tetapi tidak praktis memakan waktu.

Oleh sebab itu ada konstruksi berikutnya oleh John Loudon Mc Adam (1756-1836). Konstruksi jalan yang di Indonesia dikenal dengan jalan Makadam itu lahir berkat semangat membuat banyak jalan dengan biaya murah. Jalan tersebut berupa batu pecah yang diatur padat dan ditimbun dengan kerikil. Jalan Makadam sangat praktis, batu pecah digelar tidak perlu disusun satu per satu dan saling mengunci sebagai satu kesatuan.

Di akhir abad ke XIX, seiring dengan maraknya penggunaan sepeda, pada 1824 dibangun jalan aspal namun dengan cara menaruh blok-blok aspal. Jalan bersejarah itu dapat disaksikan di Champ-Elysess, Paris, Prancis. Jalan aspal yang bersifat lebih plastis, atau dapat mengembang dan menyusut dengan baik terhadap perubahan cuaca, dan juga sebagai pengikat yang lebih tahan air.

Di Skotlandia, hadir jalan beton yang dibuat dari semen portland pada 1865. Sekarang banyak jalan tol dengan konstruksi beton (tebal minimum 29 cm) dan tahan hingga lebih dari 50 tahun serta sangat kuat memikul beban.

Jalan Aspal modern merupakan hasil karya imigran Belgia Edward de Smedt di Columbia University, New York. Pada tahun 1872, ia sukses merekayasa aspal dengan kepadatan maksimum. Aspal itu kemudian dipakai di Battery Park dan Fifth Avenue, New York, tahun 1872 dan Pennsylvania Avenue, Washington D.C pada tahun 1877.

Pada saat ini, sedikitnya 90 % jalan utama di perkotaan selalu menggunakan bahan aspal.

Lihat pula

Baca informasi lainnya:

Founding member of the Nazi Party (1900–1981) Hermann EsserSecond Vice President of the Reichstag, laterDeputy to the Reichstag PresidentIn office12 December 1933 – 8 May 1945Preceded byWalther GraefSucceeded byPosition abolishedState Secretary for TourismReich Ministry of Public Enlightenment and PropagandaIn office4 March 1939 – 8 May 1945Bavarian Minister of EconomicsIn office1 March 1934 – 21 March 1935Preceded byLudwig SiebertSucceeded byHans DauserGauleit…

São Martinho de Soure Nascimento Século XIAuranca (perto de Coimbra), Condado Portucalense Morte 31 de janeiro de 1146Córdoba (Califado de Córdoba Veneração por Igreja Católica Festa litúrgica 31 de janeiro Portal dos Santos Martinho de Soure ou Martinho Árias, nascido Martinho Manuel de Soure, foi um cónego da Sé de Coimbra e um mártir cristão canonizado pela Igreja Católica. Biografia Martinho foi era filho de Aires Manuel e Árgio e foi ofertado em tenra idade aos cuidados bispo…

Sporting event delegationGibraltar at the1962 British Empire and Commonwealth GamesCGF codeGIBCGACommonwealth Games Association of Gibraltarin Perth, Western AustraliaCompetitors2 in 1 sportFlag bearersOpening: Closing:Medals Gold 0 Silver 0 Bronze 0 Total 0 British Empire and Commonwealth Games appearances19581962196619701974197819821986199019941998200220062010201420182022 Gibraltar competed at the 1962 British Empire and Commonwealth Games in Perth, Western Australia, from 22 November to …

У Вікіпедії є статті про інших людей із прізвищем Воронченко. Воронченко Ігор Олександрович  Адмірал Загальна інформаціяНародження 22 серпня 1964(1964-08-22) (59 років)смт Бабаї, Харківський район, Харківська область, Українська РСР, СРСРAlma Mater Tashkent Higher Tank Command SchooldВійськова служ

Hi! Dharma 2: Showdown in SeoulTheatrical posterSutradara Yook Sang-hyo Produser Cho Chul-hyun Jung Seung-hye Ditulis oleh Choi Seok-hwan Yook Sang-hyo PemeranShin Hyun-joon Jung Jin-youngPenata musikBang Jun-seok Jang Min-seungSinematograferPark Hee-juPenyuntingKim Sang-bum Kim Jae-bumPerusahaanproduksiCineworld Tiger Pictures KM CultureDistributorCinema ServiceTanggal rilis 9 Juli 2004 (2004-07-09) Durasi101 minutesNegara Korea Selatan Bahasa Korea Hi! Dharma 2: Showdown in Seoul (H…

Hell MoneyEpisode The X-FilesNomor episodeMusim 3Episode 19SutradaraTucker GatesPenulisJeff VlamingKode produksi3X19Tanggal siar29 Maret 1996Durasi44 menitBintang tamu BD Wong sebagai Detektif Glen Chao Lucy Liu sebagai Kim Hsin Michael Yama sebagai Mr. Hsin James Hong sebagai Hard Faced Man Doug Abrahams sebagai Detektif Neary Ellie Harvie sebagai OPO Staffer Derek Lowe sebagai Johnny Lo Donald Fong sebagai Vase Man Diana Ha sebagai Dr. Wu Stephen M.D. Chang sebagai Large Man Paul Wong seb…

American drama television series OzGenreCrimeDramaThrillerPrisonsGangsCreated byTom FontanaWritten byTom FontanaBradford WintersSunil NayarSean JablonskiSean WhitesellStarringErnie HudsonTerry KinneyHarold PerrineauEamonn WalkerKirk AcevedoRita MorenoJ. K. SimmonsLee TergesenDean WintersAdewale Akinnuoye-AgbajeTheme music composerRosenDave DarlingtonCountry of originUnited StatesNo. of seasons6No. of episodes56 (list of episodes)ProductionExecutive producersTom FontanaBarry LevinsonJim FinnertyP…

American novelist This article may have been created or edited in return for undisclosed payments, a violation of Wikipedia's terms of use. It may require cleanup to comply with Wikipedia's content policies, particularly neutral point of view. (March 2020) Randye KayeOccupation Voice actor author radio host actress singer NationalityAmericanAlma materUniversity at AlbanySubjectmental health, voice actingWebsitewww.randyekaye.com Randye Kaye is an American voice-over artist, radio host, actr…

Chinese journalist and Communist Party official In this Chinese name, the family name is Shen.Shen Haixiong慎海雄Shen in 2018Deputy Head of the Publicity Department of the Chinese Communist PartyIncumbentAssumed office March 2018HeadHuang KunmingLi ShuleiPresident of the China Media GroupIncumbentAssumed office 21 March 2018PremierLi KeqiangLi QiangPreceded byOffice established Personal detailsBorn (1967-04-04) April 4, 1967 (age 56)Wuxing, Huzhou, Zhejiang, ChinaPolitical partyC…

Founding Father, 5th president of the United States For other people named James Monroe, see James Monroe (disambiguation). Senator Monroe redirects here. For other uses, see Senator Monroe (disambiguation). James MonroePortrait by Samuel Morse, c. 18195th President of the United StatesIn officeMarch 4, 1817 – March 4, 1825Vice PresidentDaniel D. TompkinsPreceded byJames MadisonSucceeded byJohn Quincy Adams7th United States Secretary of StateIn officeApril 6, 1811 …

伊勢崎神社 鳥居と拝殿 所在地 群馬県伊勢崎市本町21番地1[1]位置 北緯36度19分11秒 東経139度11分36秒 / 北緯36.31972度 東経139.19333度 / 36.31972; 139.19333 (伊勢崎神社)座標: 北緯36度19分11秒 東経139度11分36秒 / 北緯36.31972度 東経139.19333度 / 36.31972; 139.19333 (伊勢崎神社)主祭神 保食神ほか27柱[2]社格等 旧県社[3]創建 建保…

此條目没有列出任何参考或来源。 (2018年8月8日)維基百科所有的內容都應該可供查證。请协助補充可靠来源以改善这篇条目。无法查证的內容可能會因為異議提出而被移除。 此條目可参照英語維基百科相應條目来扩充。若您熟悉来源语言和主题,请协助参考外语维基百科扩充条目。请勿直接提交机械翻译,也不要翻译不可靠、低品质内容。依版权协议,译文需在编辑摘要注明…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Oktober 2022. Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan. Mohon bantu kami mengembangkan artikel ini dengan cara menambahkan rujukan ke sumber tepercaya. Pernyataan tak bersumber bisa saja dipertentangkan dan dihapus.Cari sumber: Ca…

International Lesbian, Gay, Bisexual, Transgender & Intersex Law AssociationTypeBar associationRegion served WorldWebsitehttp://ilglaw.org The International Lesbian, Gay, Bisexual, Transgender & Intersex Law Association (ILGLaw, formerly the International Lesbian and Gay Law Association) is an international association of gay, lesbian, bisexual, transgender and intersex lawyers. The group also welcomes law professors, judges, law students, paralegals and laypersons, as long as they are c…

Sultan Hamid adalah salah satu tokoh yang selamat dari kekejaman Jepang Pendudukan Jepang di Kalimantan Barat adalah masa pendudukan jepang yang bermula sewaktu Pontianak diserang lewat udara oleh sembilan pesawat tempur pada tanggal 19 Desember 1941. Kota menjadi hancur dan banyak korban pada hari pertama penyerangan ini.[1] Kemudian, pada tanggal 20-22 Desember tempat-tempat lain di Kalimantan Barat juga diserang.[2] Seperti Sanggau Ledo, Singkawang, dan Mempawah juga dikuasai.…

76-мм полковая пушка обр. 1927 г. 76-мм полковая пушка обр. 1927 г. в Центральном музее Вооружённых Сил, Москва Калибр, мм 76,2 Экземпляры более 18 000 Расчёт, чел. 7 Скорострельность, выстр/мин 10—12 Скорость возки по шоссе, км/ч 25 Высота линии огня, мм 945 Ствол Длина ствола, мм/клб 1250/16,5 Дл…

Foto Struktur Richat diambil dari satelit Rekonstruksi topografik (skala 6:1 pada sumbu vertikal) dari foto satelit. False color digunakan sebagai berikut: bebatuan=coklat, pasir=kuning/putih, tumbuhan=hijau, sedimen garam=biru Struktur Richat adalah sebuah struktur unik yang terletak di gurun Sahara, dekat Ouadane, Mauritania. Struktur ini telah menjadi daya tarik awak pesawat luar angkasa sejak awal penjelajahan luar angkasa. Struktur ini memiliki formasi geologis yang unik karena jika dilihat…

District in Daykundi, AfghanistanKiti کیتیDistrictKitiLocation within Afghanistan [1]Coordinates: 33°32′24″N 65°43′12″E / 33.54000°N 65.72000°E / 33.54000; 65.72000CountryAfghanistanProvinceDaykundiArea • Total1,453 km2 (561 sq mi)Population (2005) • Total59,974 Kiti or Keti (Persian: کیتی), is a district in Daykundi province in central Afghanistan.[2] It was created in 2005 from the former Ka…

Book by Paul Kidd Mus of Kerbridge Mus of Kerbridge first edition cover.AuthorPaul KiddCover artistJennell JaquaysCountryAustraliaLanguageEnglishGenreFantasyPublisherTSRPublication dateMay 1995Media typePrint (Paperback)OCLC9780786900947 Mus of Kerbridge is a 1995 fantasy novel by Paul Kidd. It follows the story of a mouse called Mus who, after being changed into an intelligent humanoid version of his species able to talk, has been sent to spy on the princess of Kerbridge only to help …

Sri Lankan king of Anuradhapura from 277 to 304 King Mahasena redirects here. For other uses, see Mahasena. MahasenaKing of AnuradhapuraReign277–304 CEPredecessorJettha Tissa ISuccessorSirimeghavannaNamesMahasenaDynastyHouse of Lambakanna IFatherGothabhayaReligionMahayana Buddhism Mahasena, also known in some records as Mahasen, was a king of Sri Lanka who ruled the country from 277 to 304 CE. He started the construction of large tanks or reservoirs in Sri Lanka,[1] and built sixteen s…

Annual guidebook for African-American roadtrippers, published 1936–1966 The Negro Motorist Green BookCover of the 1940 editionAuthorVictor Hugo GreenCountryUnited StatesLanguageEnglishGenreGuide bookPublisherVictor Hugo GreenPublished1936–1966 The Negro Motorist Green Book (also The Negro Motorist Green-Book, The Negro Travelers' Green Book, or simply the Green Book) was an annual guidebook for African American roadtrippers. It was originated and published by African American New York City p…

В этом корейском имени Ким — фамилия, Юнджин — личное имя. Ким Юнджин김윤진 Дата рождения 7 ноября 1973(1973-11-07)[1] (50 лет) Место рождения Сеул, Южная Корея Гражданство  США Республика Корея Профессия актриса Карьера 1998 — наст. время Награды Большой колокол Пре…

This article is an orphan, as no other articles link to it. Please introduce links to this page from related articles; try the Find link tool for suggestions. (December 2019) Jamal Yagoobi is a George I. Alden Professor at the Worcester Polytechnic Institute (WPI), Worcester, Massachusetts. He was named Fellow of the Institute of Electrical and Electronics Engineers (IEEE) in 2014[1] for contributions to electrohydrodynamics. Yagoobi obtained BS in mechanical engineering in 1978. He atte…

Si ce bandeau n'est plus pertinent, retirez-le. Cliquez ici pour en savoir plus. Cet article/section est soupçonné d’enfreindre un droit d’auteur (avril 2023). Si vous êtes l’auteur de ce texte, vous êtes invité à donner votre avis ici. À moins qu’il soit démontré que l’auteur de la page autorise la reproduction, cette page sera supprimée ou purgée au bout d’une semaine. En attendant le retrait de cet avertissement, veuillez ne pas réutiliser ce texte. Si ce bandeau n'est…

US Army general For persons of a similar name, see Walter Sharp (disambiguation). This biography of a living person needs additional citations for verification. Please help by adding reliable sources. Contentious material about living persons that is unsourced or poorly sourced must be removed immediately from the article and its talk page, especially if potentially libelous.Find sources: Walter L. Sharp – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (Janu…

1966 film by Henry Hathaway This article is about the 1966 film. For other uses, see Nevada Smith (disambiguation). Nevada SmithDVD CoverDirected byHenry HathawayWritten byJohn Michael Hayes(story & screenplay)Based onThe Carpetbaggers1961 novelby Harold RobbinsProduced byHenry HathawayStarring Steve McQueen Karl Malden Brian Keith Arthur Kennedy Suzanne Pleshette CinematographyLucien BallardEdited byFrank BrachtMusic byAlfred NewmanProductioncompanySolar ProductionsDistributed byParamount P…

1988 studio album by Marilyn MartinThis Is SeriousStudio album by Marilyn MartinReleasedMarch 1988GenrePop rock, soft rock, synthpopLength40:04LabelAtlanticProducerMichael Verdick, Patrick Leonard (track 1)Jon Astley (tracks 2–9)Terry Brown (track 10)Marilyn Martin chronology Marilyn Martin(1986) This Is Serious(1988) Through His Eyes(1994) This Is Serious is the second solo studio album by American singer Marilyn Martin.[1] Except for two tracks, the album was produced entirel…

Османська імперія в 1481-1683 Мапа 1730, де провінції іменуються «бейлербейликами» Мапа 1849, де провінції іменуються «пашаликами» Адміністративний поділ Османської імперії засновано на військовій адміністрації з цивільними виконавчими функціями. Поза цією системою були васал…

CilincingKecamatanPeta lokasi Kecamatan CilincingCilincingPeta lokasi Kecamatan CilincingTampilkan peta IndonesiaCilincingCilincing (Indonesia)Tampilkan peta IndonesiaKoordinat: 6°07′41″S 106°56′36″E / 6.128068°S 106.943459°E / -6.128068; 106.943459Negara IndonesiaProvinsiDKI JakartaKota AdministrasiJakarta UtaraPemerintahan • CamatMuhammad Andri[1]Populasi (2021) • Total430.102 jiwa • Kepadatan11.409/km2 (…

ゲーブ・キャプラーGabe Kapler サンフランシスコ・ジャイアンツでの監督時代(2023年6月13日)基本情報国籍 アメリカ合衆国出身地 カリフォルニア州ロサンゼルス市ハリウッド生年月日 (1975-07-31) 1975年7月31日(48歳)身長体重 6' 2 =約188 cm190 lb =約86.2 kg選手情報投球・打席 右投右打ポジション 外野手プロ入り 1995年 MLBドラフト57巡目初出場 MLB / 1998年9月20日NPB / 2005年4月1日最…

Kembali kehalaman sebelumnya

Lokasi Pengunjung: 18.223.106.100