Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Hutan primer

Tegakan Redwood pada hutan primer Muir Woods National Monument, Kalifornia.

Hutan primer (primary forest) adalah hutan yang telah mencapai umur lanjut dan ciri struktural tertentu yang sesuai dengan kematangannya; serta dengan demikian memiliki sifat-sifat ekologis yang unik.[1] Pada umumnya hutan primer berisi pohon-pohon besar berumur panjang, berseling dengan batang-batang pohon mati yang masih tegak, tunggul, serta kayu-kayu rebah. Robohnya kayu-kayu tersebut biasa membentuk celah atau rumpang tegakan, yang memungkinkan masuknya cahaya matahari ke lantai hutan, dan merangsang pertumbuhan vegetasi lapisan bawah. Hutan primer yang minim gangguan manusia biasa disebut hutan perawan.

Hutan semacam ini juga dikenal dengan nama-nama lain dalam bahasa Inggris seperti old-growth forest, ancient forest, virgin forest, primeval forest, frontier forest, atau di Britania Raya, ancient woodland.

Lawan katanya adalah hutan sekunder, yakni hutan-hutan yang merupakan hasil regenerasi (pemulihan) setelah sebelumnya mengalami kerusakan ekologis yang cukup berat; misalnya akibat pembalakan, kebakaran hutan, ataupun bencana alam. Hutan sekunder umumnya secara perlahan-lahan dapat pulih kembali menjadi hutan primer, yang tergantung pada kondisi lingkungannya, akan memakan waktu beberapa ratus hingga beberapa ribu tahun lamanya. Hutan kayu daun-lebar di Amerika Serikat bagian timur dapat pulih kembali menjadi hutan primer dalam satu atau dua generasi tumbuhan, atau antara 150-500 tahun.

Banyak tegakan hutan primer yang terancam kelestariannya oleh sebab kerusakan habitat yang diakibatkan oleh pembalakan atau pembukaan hutan. Kehancuran habitat ini pada gilirannya menurunkan tingkat keanekaragaman hayati, yang memengaruhi bukan saja kelestarian hutan primer itu sendiri, tetapi juga keberadaan spesies-spesies asli yang kehidupannya bergantung pada lingkungan yang disediakan hutan primer.[2][3]

Hutan primer sering kali merupakan rumah bagi spesies-spesies tumbuhan dan hewan yang langka, rentan atau terancam kepunahan, yang menjadikan hutan ini penting secara ekologi. Meski demikian, keanekaragaman hayati di hutan primer bisa lebih tinggi atau lebih rendah jika dibandingkan dengan hutan sekunder, bergantung pada berbagai kondisi lokal, variabel lingkungan setempat, ataupun letak geografisnya. Penebangan hutan primer adalah isu yang penting di banyak bagian dari dunia.

Hutan primer European Beech di Taman Nasional Biogradska Gora, Montenegro.

Definisi

Banyak definisi yang telah dikemukakan mengenai apa itu hutan primer, akan tetapi umumnya dapat digolongkan menurut tiga kategori utama, yakni definisi secara ekologis, sosial dan ekonomi.[4]

Definisi ekologis

Tongass National Forest, Alaska.

Menurut karakteristik hutan

Kebanyakan definisi menggunakan karakteristik tertentu untuk memastikan identitas hutan primer. Umumnya karakter itu mencakup adanya pohon-pohon tua, tunggul atau batang-batang mati yang masih tegak, lapisan-lapisan tajuk (kanopi) hutan yang didominasi oleh pohon-pohon sembulan (emergent), serta akumulasi dari kayu-kayu mati berukuran besar (di antaranya adalah batang-batang rebah).[5][6]

Menurut dinamika tegakan

Dari perspektif dinamika tegakan, hutan primer didefinisikan sebagai tahapan akhir yang mengikuti tahap Pertumbuhan-kembali-lapis-bawah.[7] Ringkasan tahap-tahap dinamika tegakan yang dimaksud adalah sbb.:

  1. Tahap Musnahnya tegakan, yakni adanya kejadian gangguan yang merusak dan memusnahkan hampir semua pohon dalam tegakan hutan.
  2. Tahap Tegakan tumbuh kembali, ialah saat dan proses tumbuhnya pohon-pohon baru untuk membentuk tegakan hutan yang baru.
  3. Tahap Seleksi batang, adalah masa-masa di mana pertumbuhan pohon-pohon yang semakin besar dan rapat mengakibatkan kompetisi yang ketat dalam memperebutkan cahaya. Pohon-pohon yang lambat tumbuh akan mati dan menyediakan ruang bagi yang mampu bertahan. Pohon-pohon yang bertahan akan tumbuh semakin besar, dengan atap tajuk yang semakin rapat dan padat, dan secara drastis menyusutkan jumlah cahaya matahari yang mencapai dasar hutan. Pohon-pohon lapis-bawah kebanyakan akan mati, dan menyisakan hanya jenis-jenis yang sanggup hidup di bawah naungan yang berat (spesies toleran).
  4. Tahap Pertumbuhan kembali lapis-bawah. Sebagian pohon-pohon kemudian akan mati, baik karena penyakit, dirusak angin, atau karena sebab-sebab lain. Tumbangnya pohon-pohon itu akan membentuk celah hutan, yang memungkinkan cahaya –betapapun sedikitnya– dapat mencapai lantai hutan. Maka pohon-pohon di lapis-bawah tajuk hutan, terutama jenis-jenis yang toleran terhadap naungan, akan dapat tumbuh kembali khususnya di sekitar tempat-tempat kena cahaya itu.
  5. Tahap Hutan primer. Pohon-pohon penyusun tajuk utama hutan mulai tua dan semakin banyak yang mati; dengan sendirinya celah hutan yang terbentuk semakin banyak, pada lokasi dan waktu yang berbeda. Pohon-pohon lapis-bawah tumbuh dengan laju yang berbeda, bergantung pada ketersediaan cahaya di lingkungannya; dan yang berada di sekitar celah dapat tumbuh lebih cepat, untuk kemudian menutup celah dengan tajuknya yang meninggi.

Demikianlah, pada hutan primer akan terbentuk semacam kesetimbangan yang dinamis, di mana celah akan selalu terbentuk dan terpulihkan kembali; secara keseluruhan membentuk mosaik pepohonan dari pelbagai umur dan jenis. Walau begitu hutan primer belum tentu selamanya demikian, dan ada tiga kemungkinan lain yang bisa terjadi ke depan: (a) Hutan mengalami bencana yang memusnahkan banyak pohon, sehingga prosesnya kembali ke tahap awal tegakan. (b) Hutan memengaruhi dan membentuk lingkungan baru, yang tak sesuai lagi bagi pertumbuhan anakan pohon yang saat ini ada. Pohon-pohon tua akan punah dan pohon-pohon lebih kecil akan membentuk hutan tiang. (c) Pohon-pohon lapis-bawah yang menggantikan, berasal dari jenis yang berbeda dengan jenis pembentuk kanopi semula. Dalam kondisi ini akan terjadi kembali tahap Seleksi batang, tetapi melibatkan spesies-spesies yang berbeda dengan sebelumnya.

Tahap hutan primer ini dapat bertahan selama ratusan bahkan ribuan tahun; akan tetapi ini bergantung pada komposisi jenis pohon dan iklim wilayah setempat. Kebakaran hutan alami yang kerap terjadi, umpamanya, tidak memungkinkan hutan boreal (hutan kutub) dapat tumbuh setua hutan-hutan di jajaran pantai Pasifik di Amerika utara.

Perlu diperhatikan bahwa meski terjadi pergeseran komunitas pepohonan dalam tegakan, hutan itu tidak selalu dapat mencapai tahapan hutan primer. Beberapa spesies pohon memiliki tajuk yang relatif terbuka, yang memungkinkan pohon-pohon toleran tumbuh sempurna di bawah kanopi sebelum tercapainya tahap Pertumbuhan kembali lapis-bawah. Pohon-pohon yang biasanya di lapis bawah itu pun bisa jadi mendesak dan menyingkirkan pohon kanopi atas pada tahapan Seleksi batang; maka spesies pohon yang dominan akan berubah, tetapi tegakan itu akan tetap berada pada tahap Seleksi batang.

Menurut umur tegakan

Umur tegakan hutan juga dapat dijadikan sebagai ukuran untuk menggolongkan ke dalam hutan primer.[8] Untuk masing-masing wilayah geografis, ada semacam perkiraan waktu rata-rata yang diperlukan oleh hutan yang rusak untuk pulih kembali mencapai tahap hutan primer. Metode ini praktis dan berguna, karena dapat secara cepat dan objektif menetapkan tahapan suatu tegakan hutan.

Namun metode ini mengabaikan bagaimana hutan itu berproses. Maka bisa jadi suatu tegakan hutan dianggap bukan hutan primer, meski telah memiliki ciri-cirinya, hanya karena umurnya lebih muda dari waktu standar tersebut. Dan sebaliknya, suatu hutan dapat dianggap sebagai hutan primer karena telah masuk umur, walau bila menilik tanda-tandanya pada kenyataannya belum mencapai tahap itu. Penggunaan ukuran waktu ini bisa menimbulkan masalah apabila tidak hati-hati diterapkan; karena hutan yang dibalak hingga sejumlah 30% dari pohonnya cenderung lebih cepat pulih daripada hutan yang dibalak hingga 80% pohonnya.

Lihat pula

Catatan kaki

  1. ^ White, David (1994). "Defining Old Growth: Implications For Management". Eighth Biennial Southern Silvicultural Research Conference. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-05-08. Diakses tanggal 23 November 2009. 
  2. ^ Protect the World's Forests dari Rainforest Action Network
  3. ^ The world's remaining great forests dari Harian The Guardian
  4. ^ Hilbert. J. and Wiensczyk. A. 2007. Old-growth definitions and management: A literature review. BC journal of ecosystems and management Vol 8:1, 2007
  5. ^ "Interim Old Growth Definition" (PDF). US Forest Service. Diakses tanggal 2009-04-02. 
  6. ^ "Definitions - Old-growth Forest". Regional Ecosystem Office. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-11-25. Diakses tanggal 2009-04-02. 
  7. ^ Oliver, C., B. Larson. 1996. Forest Stand Dynamics.
  8. ^ Integrated Land Management Bureau, 2004. Provincial Non-Spatial Old Growth Order. British Columbia, Canada

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

Andi Chandra As’aduddinFoto sebagai Komandan Brigade Infanteri 19/Khatulistiwa (2014)Penjabat Bupati Seram Bagian BaratPetahanaMulai menjabat 24 Mei 2022GubernurMurad IsmailPendahuluTimotius AkerinaKepala BIN Daerah Sulawesi TengahPetahanaMulai menjabat 31 Agustus 2020 Informasi pribadiLahir25 Oktober 1966 (umur 57)Palembang, Sumatera SelatanAlma materAkademi Militer (1991)Universitas Surakarta[1]ProfesiPrajurit TNI NRP.1910035731066Karier militerPihakIndonesiaDinas/cabang…

Flexible tube used for delivering water or foam at high pressure, to fight fires This article is about the type of hose. For the band, see Firehose (band). For the propaganda technique, see Firehose_of_falsehood. Indoor fire hose with a fire extinguisher A fire hose (or firehose) is a high-pressure hose that carries water or other fire retardant (such as foam) to a fire to extinguish it. Outdoors, it attaches either to a fire engine, fire hydrant, or a portable fire pump. [1] Indoors, it…

يفتقر محتوى هذه المقالة إلى الاستشهاد بمصادر. فضلاً، ساهم في تطوير هذه المقالة من خلال إضافة مصادر موثوق بها. أي معلومات غير موثقة يمكن التشكيك بها وإزالتها. (ديسمبر 2018) دير كفيفان تقسيم إداري  البلد لبنان  التقسيم الأعلى قضاء البترون  تعديل مصدري - تعديل   دير كفيفا

MojorotoKecamatanPeta lokasi Kecamatan MojorotoNegara IndonesiaProvinsiJawa TimurKotaKediriPemerintahan • CamatMohammad Ridwan, S.Sos, M.MPopulasi • Total99,533 (2.012) jiwaKode Kemendagri35.71.01 Kode BPS3571010 Luas24,601 km²Desa/kelurahan14 Mojoroto (Jawa: ꦩꦗꦫꦠ, translit. Majarata) adalah sebuah kecamatan di Kota Kediri, Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Terletak di sebelah barat aliran Sungai Brantas dan di lereng Gunung Klotok dan Maskumambang. l…

أحمد سيد عابد الموسوي معلومات شخصية اسم الولادة أحمد سيد عابد سيد محمد الموسوي الميلاد 1910 الكويت تاريخ الوفاة 30 نوفمبر 1978 (68 سنة) الجنسية  الكويت الديانة مسلم الحياة العملية المهنة سياسي الحزب مستقل شيعي تعديل مصدري - تعديل   أحمد سيد عابد سيد محمد الموسوي(1910 - 1978) نائب …

АспакAspach   Країна  Франція Регіон Гранд-Ест  Департамент Мозель  Округ Саррбур-Шато-Сален Кантон Лоркен Код INSEE 57034 Поштові індекси 57790 Координати 48°39′18″ пн. ш. 6°57′46″ сх. д.H G O Висота 283 - 355 м.н.р.м. Площа 4,13 км² Населення 35 (01-2020[1]) Густота 10,41 ос./км² Ро

Forças Terrestres do Exército de Libertação Popular 中国人民解放军陆军Zhōngguó Rénmín Jiěfàngjūn Lùjūn Emblema das Forças Terrestres do Exército de Libertação Popular País República Popular da China Corporação Exército de Libertação Popular Subordinação Partido Comunista da China Missão Força Terrestre Tipo de unidade Guerra terrestreInfantaria Sigla FTELPPLAGF (em inglês) Criação 1927 (96 anos) Marcha Marcha da Força Terrestre do Exército de Li…

Hermandad Druida Dun AillineTipo Reconstruccionismo CeltaFundación 2010Sede central Barcelona, Cataluña, España Sitio web http://www.dunailline.org/[editar datos en Wikidata] La Hermandad Druida Dun Ailline (conocida también como Dun Ailline o HDDA) es una organización pagana reconstruccionista celta fundada en España en 2010, que respalda la práctica de un tipo de paganismo reconstruccionista denominado druidismo, centrado en la cultura celta de Irlanda, y cuyas deidades princi…

List of events in the year 1324 ← 1323 1322 1321 1320 1319 1324 in Ireland → 1325 1326 1327 1328 1329 Centuries: 12th 13th 14th 15th 16th Decades: 1300s 1310s 1320s 1330s 1340s See also:Other events of 1324 List of years in Ireland Events from the year 1324 in Ireland. Incumbent Lord: Edward II Events The same cow-destruction (namely, the Maeldornnaigh) prevailed throughout Ireland.[1] Archbishop Ledrede of Ossory accuses Alice Kyteler and her associates of witchcraft and her…

Dutch medical doctor (1819–1878) This article includes a list of general references, but it lacks sufficient corresponding inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (August 2011) (Learn how and when to remove this template message) Pieter BleekerBorn(1819-07-10)10 July 1819Zaandam, the NetherlandsDied24 January 1878(1878-01-24) (aged 58)The Hague, the NetherlandsKnown forAtlas Ichthyologique des Indes Orientales NéêrlandaisesAwards…

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Greatest Hits Barry Manilow album – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (August 2021) (Learn how and when to remove this template message) 1978 greatest hits album by Barry ManilowGreatest HitsGreatest hits album by Barry ManilowReleasedNovemb…

Book by Wolf Gruner First edition (German) The Holocaust in Bohemia and Moravia: Czech Initiatives, German Policies, Jewish Responses (German: Judenverfolgung im Protektorat Böhmen und Mähren. Lokale Initiativen, zentrale Entscheidungen, jüdische Antworten, Persecution of Jews in the Protectorate of Bohemia and Moravia: Local Initiatives, Central Decisions, Jewish Responses) is a book by the German historian Wolf Gruner on the Holocaust in Bohemia and Moravia, the Czech-majority parts of Czec…

2023 mass murder in Sudan Ardamata massacrePart of War in Sudan (2023). Battle of Geneina and the 2023 Darfur genocideWest Darfur highlighted in SudanLocationArdamata, Geneina, West Darfur, SudanCoordinates13°7′29.55″N 22°9′42.56″E / 13.1248750°N 22.1618222°E / 13.1248750; 22.1618222Date8 November 2023TargetMasalit peopleDeathsabout 2,000[1]Injured3,000Victims20,000 refugees[2]PerpetratorJanjaweed and Rapid Support Forces vteWar in Sudan (2023)…

Сповідь у сповідальні. Дерев’яна сповідальниця у Велику Суботу з увімкненим світлом, яке вказує на те, що священик усередині готовий вислухати сповіді Сповіда́льня[1], або конфесіона́л (лат. sedes confessionalis) — у римо-католицькій церкві та деяких англіканських церквах, м…

American politician This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: William Barnum – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (March 2013) (Learn how and when to remove this template message) William BarnumChair of the Democratic National CommitteeIn officeMarch 4, 1877 – April 30, 1889Preceded by…

تيست درايف آنليميتد 2 Test Drive Unlimited 2 غلاف اللعبة المطور إيدن جيمز الناشر آتاري سايبر فرونت الموزع ستيم،  ومتجر همبل  [لغات أخرى]‏،  وبلاي ستيشن ستور  سلسلة اللعبة تيست درايف محرك اللعبة هافوك  النظام بلاي ستيشن 3 إكس بوكس 360 مايكروسوفت ويندوز تاریخ الإصدار 8 فبر…

1961 film by Stanley Kramer Judgment at NurembergTheatrical release posterDirected byStanley KramerScreenplay byAbby MannBased onJudgment at Nuremberg1959 Playhouse 90by Abby MannProduced byStanley KramerStarringSpencer TracyBurt LancasterRichard WidmarkMarlene DietrichMaximilian SchellJudy GarlandMontgomery CliftWilliam ShatnerEdward BinnsKenneth MacKennaCinematographyErnest LaszloEdited byFrederic KnudtsonMusic byErnest GoldProductioncompaniesRoxlom FilmsAmber EntertainmentDistributed byUnited…

حارة سوق الملح  - حارة -  تقسيم إداري البلد  اليمن المحافظة صنعاء المديرية مديرية صنعاء القديمة المدينة صنعاء الحي حي صنعاء القديمة السكان التعداد السكاني 2004 السكان 219   • الذكور 138   • الإناث 81   • عدد الأسر 34   • عدد المساكن 32 معلومات أخرى التوقيت توقيت …

The Pretenders discographyPretenders (original line-up), Dominion Theatre, London, December 1981Studio albums12Live albums6Compilation albums4Video albums6EPs1Singles55 For over 40 years the discography of The Pretenders, a London, England-based rock band, reflects worldwide charting of 12 studio albums, four compilation albums, one extended play (EP), four live albums, six video albums and 55 singles. Vocalist/guitarist Chrissie Hynde, guitarist/keyboardist James Honeyman-Scott, bassist Pete Fa…

For other uses, see Gunsundari. 1949 Indian filmGunasundari KathaTeluguగుణసుందరి కథ Directed byK. V. ReddyScreenplay byK. V. ReddyKamalakara Kameswara Rao Dialogue byPingali Nagendra Rao Story byPingali Nagendra RaoProduced byK. V. ReddyStarringSriranjaniKasturi Siva RaoVallabhajosyula SivaramRelangiGovindarajula Subba RaoSantha KumariK. MalathiCinematographyMarcus BartleyEdited byC. P. JamboolingamMusic byOgirala Ramachandra RaoProductioncompanyVauhini StudiosRelease date2…

2020年夏季奥林匹克运动会女子足球比赛賽事資料屆數第7屆主辦國日本比賽日期2021年7月21日–8月6日參賽隊數12隊(來自6個大洲)球場7個(位於6個城市)衛冕球隊 德國最終成績冠軍 加拿大(第1次奪冠)亞軍 瑞典季軍 美國殿軍 澳大利亞賽事統計比賽場數26場總入球數101球(場均3.88球)入場人數13,913人(場均535人)最佳射手 薇薇安·米德马(10 球)← 2016 2024 → 2020年夏季奥林…

Building in South Tyrol, ItalyKaltern FriaryFranziskanerkloster KalternKaltern Friary (2015)Kaltern FriaryLocation of Kaltern Friary in South TyrolGeneral informationTown or cityKaltern, South TyrolCountryItalyCoordinates46°24′46″N 11°14′38″E / 46.41278°N 11.24389°E / 46.41278; 11.24389 Kaltern Friary is a Franciscan friary in Kaltern (sometimes called Kaltern an der Weinstraße), South Tyrol, Italy. It is located in the centre of the little town and dates bac…

1901 novel by Alice Caldwell Hegan Mrs. Wiggs of the Cabbage Patch 1902 EditionAuthorAlice Hegan RiceCover artistFlorence Scovel ShinnCountryUnited StatesLanguageEnglishGenreFiction - Humerous sentimentPublisherThe Century CompanyPublication date1901 (US)Media typePrintPages153 Mrs. Wiggs of the Cabbage Patch is a 1901 novel by American author Alice Hegan Rice, about a southern family humorously coping with poverty. It was highly popular on its release,[1] and has been adapted …

1993 drama film directed by James Ivory The Remains of the DayTheatrical-release posterDirected byJames IvoryScreenplay byRuth Prawer JhabvalaHarold Pinter (uncredited)Based onThe Remains of the Dayby Kazuo IshiguroProduced byIsmail MerchantMike NicholsJohn CalleyStarring Anthony Hopkins Emma Thompson James Fox Christopher Reeve CinematographyTony Pierce-RobertsEdited byAndrew MarcusMusic byRichard RobbinsColor processTechnicolorProductioncompanyMerchant Ivory ProductionsDistributed byColumbia P…

Dodge Polara Descrizione generale Costruttore  Dodge Tipo principale Berlina Altre versioni FamiliareHardtopCoupéCabriolet Produzione dal 1960 al 1973 Serie Prima (1960–1961)Seconda (1962–1964)Terza (1965–1968)Quarta (1969–1973) La Polara è un'autovettura full-size prodotta dalla Dodge dal 1960 al 1973. Indice 1 Il contesto 2 La prima serie: 1960–1961 3 La seconda serie: 1962–1964 4 La terza serie: 1965–1968 5 La quarta serie: 1969–1973 6 La Polara in Argentina ed in …

Armenian chess player Vahe BaghdasaryanVahe Baghdasaryan in 2013CountryArmeniaBorn (1993-03-20) 20 March 1993 (age 30)Yerevan, ArmeniaTitleGrandmaster (2017)Peak rating2501 (October 2016) Vahe Baghdasaryan (born 20 March 1993, Yerevan, Armenia)[1] is an Armenian chess player.[2] He achieved the International Master (IM) title in 2012[3] and Grandmaster title in 2017. He won the 10th Nana Aleksandria Cup in July 2015.[4] Notable tournaments Tournament Nam…

رسم تقريبي للتقارب لبانجيا الأخرى بانجيا الأخرى وتسمى أيضا بانجيا الثانية، بانجيا ألتيما، بانجيا بروكسيما أو بانجيا الجديدة (بالإنجليزية: Pangaea Ultima،Pangaea Proxima،Neopangaea،Pangaea II)‏ وهي تكوين لقارة عظمى محتملة في المستقبل بديلة عن قارة أماسيا العملاقة. ومتوافقة مع دورة القارة العظمى…

2015 American filmWar PigsTheatrical release posterDirected byRyan LittleWritten by Luke Schuetzle Adam Emerson Produced by Luke Daniels Steven Luke Brad Scott Chad A. Verdi Starring Luke Goss Dolph Lundgren Chuck Liddell Noah Segan Steven Luke Mickey Rourke CinematographyTy ArnoldEdited byKaterina ValentiMusic byAlex KharlamovProductioncompanies Schuetzle Company Productions VMI Worldwide Verdi Productions Distributed byCinedigmRialto DistributionSignature EntertainmentVMI WorldwideRelease date…

Christian sect with a global following The neutrality of this article is disputed. Relevant discussion may be found on the talk page. Please do not remove this message until conditions to do so are met. (August 2020) (Learn how and when to remove this template message) Plymouth Brethren Christian Church(Raven-Taylor Exclusive Brethren)ClassificationProtestantOrientationPlymouth BrethrenPolityConnectionalLeaderBruce HalesFounderRaven/TaylorOrigin1848 (as Exclusive Brethren; incorporated as PBCC i…

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: History of slavery in Pennsylvania – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (February 2010) (Learn how and when to remove this template message) 1796 Runaway advertisement for Oney Judge, a slave from George Washington's presidential household in Philadelphia…

Kembali kehalaman sebelumnya

Lokasi Pengunjung: 18.116.239.195