Guy Williams (efek visual)

Guy Williams adalah seorang supervisor efek visual. Williams dan para artis efek visual sejawatnya dinominasikan dalam Academy Award untuk Efek Visual Terbaik untuk film 2013 Iron Man 3.[1] Ia juga dinominasikan untuk Marvel's The Avengers dan Guardians of the Galaxy Vol. 2.

Williams berasal dari Greenwood, Mississippi dan alumnus Mississippi State University. Ia sekarang merupakan supervisor efek visual untuk Weta Digital di Selandia Baru.

Referensi

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-09. Diakses tanggal 2018-04-19. 

Pranala luar