Françoise Prévost (13 Januari 1930 – 30 November 1997) adalah seorang pemeran, wartawati dan penulis asal Prancis. Ia adalah putri dari penulis Marcelle Auclair. Ia tampil dalam lebih dari 70 film antara 1949 dan 1985.
Referensi
Pranala luar
|
---|
Umum | |
---|
Perpustakaan nasional | |
---|
Lain-lain | |
---|