Elkan Baggott

Elkan Baggott
Baggott pada 2023
Informasi pribadi
Nama lengkap Elkan William Tio Baggott[1]
Tanggal lahir 23 Oktober 2002 (umur 22)
Tempat lahir Bangkok, Thailand
Tinggi 196 cm (6 ft 5 in)[2]
Posisi bermain Bek tengah
Informasi klub
Klub saat ini Bristol Rovers
(dipinjamkan dari Ipswich Town)
Nomor 26
Karier junior
2016–2022 Ipswich Town
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2020– Ipswich Town 2 (0)
2021King's Lynn Town (pinjaman) 7 (1)
2022–2023Gillingham (pinjaman) 19 (2)
2023Cheltenham Town (pinjaman) 1 (0)
2024–Bristol Rovers (pinjaman) 7 (0)
Tim nasional
2020 Indonesia U-19 2 (0)
2023– Indonesia U-23 2 (1)
2021– Indonesia 24 (2)
Prestasi
Mewakili  Indonesia
Kejuaraan AFF
Juara kedua Singapura 2020
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 22:15, 2 Maret 2024 (UTC+7)
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 00:51, 4 Februari 2024 (UTC+7)

Elkan William Tio Baggott (lahir 23 Oktober 2002) adalah pemain sepak bola profesional Indonesia yang bermain untuk klub Ipswich Town dan tim nasional Indonesia.

Kehidupan pribadi

Baggott lahir di Bangkok, Thailand, dari seorang ibu berkebangsaan Indonesia bermarga Tio (張) dan ayah berkebangsaan Inggris, Roland Baggott. Ia menghabiskan masa kecilnya di Thailand, sebelum keluarganya pindah ke Indonesia pada tahun 2008. Selama di Indonesia, Baggott menghabiskan masa pendidikannya di British School Jakarta (sebelumnya bernama British International School of Jakarta). Dia belajar bermain sepak bola di sekolah sepak bola di Jakarta dan diangkat sebagai kapten untuk tim British International School. Ia dan keluarganya akhirnya memutuskan untuk menetap di Inggris pada tahun 2011.[3][4]

Karier klub

Ipswich Town

Setelah bergabung dengan Ipswich Town dengan beasiswa dua tahun pada tahun 2019,[5] Baggott melakukan debut seniornya untuk klub pada 6 Oktober 2020 dengan kemenangan 2-0 atas Gillingham di Piala EFL.[6] Pada 28 Januari 2021, Baggott menandatangani kontrak profesional pertamanya dengan Ipswich, menandatangani kontrak dua setengah tahun dengan opsi perpanjangan satu tahun tambahan.[7] Pada 16 April 2022, dia menjadi pemain Indonesia pertama yang bermain di liga profesional di Inggris saat debutnya dengan Ipswich Town di EFL League One melawan Rotherham United.[8] Pada 16 Juni 2022, Ipswich Town resmi memperpanjang kontrak Baggott hingga 2025, dengan opsi perpanjangan tambahan selama 12 bulan.[9]

King's Lynn Town

Pada 22 Maret 2021, Baggott bergabung dengan tim Liga Nasional Inggris, King's Lynn Town, dengan status pinjaman pemuda selama sisa musim 2020-21.[10][11]

Gillingham

Pada 8 Juli 2022, Baggott resmi bergabung dengan Gillingham dengan status pinjaman dari Ipswich Town. Baggott akan bermain bersama Gillingham di EFL League Two dengan kesepakatan pinjaman selama satu musim.[12][13] Dia melakukan debut liga untuk klub pada 30 Juli 2022 dengan hasil kekalahan tandang 2-0 dari AFC Wimbledon.[14] Pada 15 Oktober 2022, Baggott mencetak gol pertamanya untuk Gillingham saat melawan Stevenage.[15]

Cheltenham Town

Pada Januari 2023, Baggott ditarik kembali dari masa pinjamannya di Gillingham dan bergabung dengan klub League One Cheltenham Town dengan status pinjaman hingga akhir musim.[16]

Karier internasional

Elkan telah dipanggil Indonesia untuk mewakili Timnas U-19.[17] Dia melakukan penampilan pertamanya untuk tim U-19 pada 11 Oktober 2020 dalam pertandingan persahabatan melawan Makedonia Utara.[18] Dia menerima panggilan untuk bergabung dengan tim nasional senior Indonesia pada Mei 2021, tetapi ia menolak karena adanya pembatasan perjalanan COVID-19.[19]

Pada 22 Oktober 2021, Ketua PSSI, Mochamad Iriawan, menyatakan bahwa Baggott menolak bermain untuk Indonesia setelah menolak beberapa panggilan.[20] Baggott langsung mengirim surat ke PSSI menjelaskan ketidakhadirannya dan kesediaannya menerima panggilan berikutnya, mengutip fakta bahwa situasi Covid-19 di Inggris Raya dan Indonesia telah jauh lebih baik. Iriawan membuka dan menerima penjelasannya tiga hari kemudian.[21][22]

Pada 16 November 2021, dia melakukan debut untuk tim nasional Indonesia senior pada pertandingan persahabatan melawan Afghanistan. Bermain selama 68 menit, kemudian digantikan oleh Victor Igbonefo karena cedera di kepala, yang mana mengakibatkan kewajiban '14 hari tanpa sepak bola' karena regulasi Asosiasi Sepak Bola Inggris selama masa pemulihan. Elkan diperbolehkan untuk bermain kembali pada 2 Desember 2021, setelah melakukan Scan MRI dan menyimpulkan tidak ada cedera yang berkelanjutan.[23] Pada 12 Desember 2021, Elkan melakukan debut bersama tim nasional Indonesia senior saat melawan Laos di Kejuaraan AFF, hasil akhir pertandingan tersebut adalah kemenangan 5–1 untuk Indonesia.[24]

Pada 19 Desember 2021, dia mencetak gol pertamanya untuk Indonesia dengan menanduk bola untuk gol terakhir saat melawan Malaysia, hasil akhir adalah 4–1 untuk Indonesia.[25]

Baggott kembali mewakili tim nasional senior di tahap akhir kualifikasi Piala Asia di Kuwait dari 8 hingga 14 Juni 2022. Baggott bermain di semua 3 pertandingan melawan Kuwait (menang 2-1), Yordania (kalah 1-0) dan Nepal (menang 7-0). Penampilan ini membantu Indonesia mengamankan kualifikasi untuk Piala Asia yang dimainkan pada musim panas 2023. Baggott mencetak gol internasional keduanya dalam kemenangan 7-0 atas Nepal.[26]

Baggott masuk dalam skuat sementara Indonesia untuk Kejuaraan AFF 2022 tetapi memilih tetap bersama Gillingham selama periode padat pertandingan Desember-Januari dan dengan tim Kent terbawah League Two pada saat dia dipanggil.[27]

Tim nasional

Per pertandingan yang dimainkan pada 28 Januari 2024.
Penampilan dan gol berdasarkan tim nasional dan tahun
Tim nasional Tahun Penampilan Gol
Indonesia 2021 6 1
2022 6 1
2023 7 0
2024 5 0
Total 24 2

Statistik karier

Per pertandingan yang dimainkan pada 29 Desember 2022.[28]
Penampilan dan gol berdasarkan klub, musim dan kompetisi
Klub Musim Liga Piala FA Piala EFL Lainnya[a] Total
Divisi Tampil Gol Tampil Gol Tampil Gol Tampil Gol Tampil Gol
Ipswich Town 2020–21[29] League One 0 0 0 0 4 1 1 0 5 1
2021–22[30] League One 2 0 0 0 0 0 0 0 2 0
Total 2 0 0 0 0 0 1 0 3 0
King's Lynn Town (pinjaman) 2020–21[29] Liga Nasional 7 0 0 0 0 0 7 0
Gillingham (pinjaman) 2022–23[31] League Two 19 2 3 1 4 0 3 0 29 3
Cheltenham Town (pinjaman) 2022–23 League One 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
Total karier 28 2 3 1 4 0 4 0 39 3
  1. ^ Penampilan di EFL Trophy

Gol internasional

Per pertandingan yang dimainkan pada 9 September 2023.
Daftar gol internasional Pratama Elkan Baggott untuk tim nasional Indonesia U-23
No. Tanggal Lokasi Lawan Skor Hasil Kompetisi
1. 9 September 2023 Stadion Manahan, Surakarta, Indonesia  Tionghoa Taipei 6–0 9–0 Kualifikasi Piala Asia U-23 AFC 2024
Per pertandingan yang dimainkan pada 14 Juni 2022.
Daftar gol internasional Elkan Baggott untuk tim nasional Indonesia
No. Tanggal Lokasi Lawan Skor Hasil Kompetisi
1. 19 Desember 2021 Stadion Nasional, Kallang, Singapura  Malaysia 4–1 4–1 Kejuaraan AFF 2020
2. 14 Juni 2022 Stadion Internasional Jaber Al-Ahmad, Kuwait City, Kuwait    Nepal 5–0 7–0 Kualifikasi Piala Asia AFC 2023

Prestasi

Indonesia

Referensi

  1. ^ "Club list of registered players: As at 23rd June 2020: Ipswich Town" (PDF). 23 Juni 2020. hlm. 40. Diakses tanggal 7 Oktober 2020. 
  2. ^ "Elkan William Tio Baggott". PSSI. Diakses tanggal 28 Desember 2023. 
  3. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama indosport
  4. ^ "Elkan Baggott, Bintang Timnas Indonesia yang Besar di Bintaro Tangsel". Tangerang News. 22 Desember 2021. 
  5. ^ Watson, Stuart (3 April 2019). "A new Polish keeper, Cameron Stewart 2.0 and an 'Asian Star' – meet Town's latest scholars". East Anglian Daily Times (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 7 Oktober 2020. 
  6. ^ Warren, Andy (7 Oktober 2020). "Baggott is a new name for Ipswich fans... but the Indonesia youngster is already a social media hit tracked by thousands". East Anglian Daily Times (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 7 Oktober 2020. 
  7. ^ "Elkan Pens First Pro Deal". Ipswich Town F.C. (dalam bahasa Inggris). 28 Januari 2021. Diakses tanggal 28 Januari 2021. 
  8. ^ "Match Reports - ROTHERHAM 1 TOWN 0". itfc.co.uk (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 17 April 2022. Elkan Baggott melakukan debut liganya menggantikan Cameron Burgess yang diskors, menjadikan dirinya orang Indonesia pertama yang bermain di sepak bola profesional Inggris dalam karirnya. 
  9. ^ Jacob Henderson (16 Juni 2022). "ELKAN PENS NEW DEAL". Ipswich Town FC. 
  10. ^ Warren, Andy (22 Maret 2021). "Town defender Baggott joins King's Lynn on loan" (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 22 Maret 2021. 
  11. ^ "Baggott Joins King's Lynn on Loan" (dalam bahasa Inggris). Ipswich Town FC. 22 Maret 2021. Diakses tanggal 22 Maret 2021. 
  12. ^ "LOAN MOVE FOR ELKAN" (dalam bahasa Inggris). Ipswich Town FC. 8 Juli 2022. 
  13. ^ "Gills clinch loan signing of Elkan Baggott" (dalam bahasa Inggris). Gillingham F.C. 8 Juli 2022. 
  14. ^ "AFC Wimbledon 2-0 Gillingham". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 30 Juli 2022. 
  15. ^ "Jadi Penyelamat dari Kekalahan, Pelatih Gillingham Sanjung Performa Elkan Baggott". www.indosport.com. IndoSport. 17 Oktober 2022. 
  16. ^ "Baggott joins the Robins until end of the season". www.ctfc.com (dalam bahasa Inggris). Cheltenham Town FC. 19 Januari 2023. Diakses tanggal 19 Januari 2023. 
  17. ^ Septiana, Wahyu (2 Oktober 2020). "Dapat Izin Ipswich Town, Hari Ini Elkan Baggott Bergabung dengan Timnas Indonesia U19 di Kroasia". Tribunnews.com. Diakses tanggal 7 Oktober 2020. 
  18. ^ "Baggott Wins First Indonesia U19s Cap". TWTD. 11 Oktober 2020. Diakses tanggal 11 Oktober 2020. 
  19. ^ "PSSI Benarkan Elkan Baggott Yang Tolak Gabung Timnas Indonesia". kumparan.com. Kumparan. 
  20. ^ "Iwan Bule: Elkan Baggott Tidak Mau Membela Timnas Indonesia". www.bola.net. 
  21. ^ "Ketum PSSI beri kesempatan Elkan Baggott". pssi.org. PSSI. 25 Oktober 2021. 
  22. ^ "Elkan Baggott Bantah Tolak Bela Timnas Indonesia". www.cnnindonesia.com. 21 Oktober 2021. Diakses tanggal 21 Oktober 2021. 
  23. ^ "Elkan Baggot Keluar Timnas Tumbang dari Afghanistan". www.bolasport.com. 
  24. ^ "Laos vs. Indonesia - Football Match Summary - ESPN". ESPN. 12 Desember 2021. Diakses tanggal 22 Desember 2021. 
  25. ^ Heath, Mark (2021-12-19). "Watch Town talent Baggott score his first international goal". East Anglian Daily Times (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-12-19. 
  26. ^ "DUO WIN CAPS". Ipswich Town FC (dalam bahasa Inggris). 14 Juni 2022. Diakses tanggal 2022-09-02. 
  27. ^ Cawdell, Luke (15 Desember 2022). "Baggott spending Christmas with Gillingham after 'a really tough decision'". Kent Online (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 17 Desember 2022. 
  28. ^ "Indonesia - E. Baggott - Profile with news, career statistics and history". Soccerway. Diakses tanggal 11 Mei 2021. 
  29. ^ a b "Pertandingan yang dimainkan oleh Elkan Baggott pada 2020/2021". Soccerbase. Centurycomm. Diakses tanggal 9 October 2020. 
  30. ^ "Pertandingan yang dimainkan oleh Elkan Baggott pada 2021/2022". Soccerbase. Centurycomm. Diakses tanggal 16 April 2022. 
  31. ^ "Pertandingan yang dimainkan oleh Elkan Baggott pada 2022/2023". Soccerbase. Centurycomm. Diakses tanggal 10 Juli 2022. 

Pranala luar

Read other articles:

Keuskupan Agung BambergArchidioecesis BambergensisErzbistum BambergKatolik LokasiNegara JermanProvinsi gerejawiBambergStatistikLuas10.290 km2 (3.970 sq mi)Populasi- Total- Katolik(per 2012)2.163.801713,781 (33%)Paroki310InformasiDenominasiKatolik RomaRitusRitus RomaPendirian1 November 1007KatedralKatedral BambergPelindungSt. CunegundesSt. Otto dari BambergSt. Henry IIKepemimpinan kiniPausFransiskusUskup AgungLudwig SchickEmeritusKarl Heinrich Braun[...

 

 

Wakil Bupati JeparaTrus karya tataning bumi (Jawa) Terus bekerja keras membangun daerahPetahanaTidak adasejak 22 Mei 2022Masa jabatan5 tahunDibentuk2002Pejabat pertamaK.H. Ali Irfan MuhtarSitus webjepara.go.id Berikut ini adalah daftar Wakil Bupati Jepara dari masa ke masa. No Wakil Bupati Mulai Jabatan Akhir Jabatan Prd. Ket. Bupati 1 K. H.Ali Irfan Muhtar 2002 2007 1   Drs. H.Hendro MartojoM.M. 2 K. H.Ahmad MarzuqiS.E. 2007 2012 2   3 Dr. H.SubrotoS.E., M.M. 10 April 2012 26 ...

 

 

Синелобый амазон Научная классификация Домен:ЭукариотыЦарство:ЖивотныеПодцарство:ЭуметазоиБез ранга:Двусторонне-симметричныеБез ранга:ВторичноротыеТип:ХордовыеПодтип:ПозвоночныеИнфратип:ЧелюстноротыеНадкласс:ЧетвероногиеКлада:АмниотыКлада:ЗавропсидыКласс:Пт�...

Синелобый амазон Научная классификация Домен:ЭукариотыЦарство:ЖивотныеПодцарство:ЭуметазоиБез ранга:Двусторонне-симметричныеБез ранга:ВторичноротыеТип:ХордовыеПодтип:ПозвоночныеИнфратип:ЧелюстноротыеНадкласс:ЧетвероногиеКлада:АмниотыКлада:ЗавропсидыКласс:Пт�...

 

 

Синелобый амазон Научная классификация Домен:ЭукариотыЦарство:ЖивотныеПодцарство:ЭуметазоиБез ранга:Двусторонне-симметричныеБез ранга:ВторичноротыеТип:ХордовыеПодтип:ПозвоночныеИнфратип:ЧелюстноротыеНадкласс:ЧетвероногиеКлада:АмниотыКлада:ЗавропсидыКласс:Пт�...

 

 

Oblast' di Kaliningradregione(RU) Калининградская областьKaliningradskaja oblast' LocalizzazioneStato Russia Circondario federaleNordoccidentale AmministrazioneCapoluogo Kaliningrad GovernatoreAnton Alichanov Data di istituzione1945 TerritorioCoordinatedel capoluogo54°43′01″N 20°27′11″E / 54.716944°N 20.453056°E54.716944; 20.453056 (Oblast' di Kaliningrad)Coordinate: 54°43′01″N 20°27′11″E / 54.716944°N 20.453...

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Kaski District – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (February 2015) (Learn how and when to remove this message) District in Gandaki Province, NepalKaski District कास्की जिल्लाDistrictLocation of Kaski (dark yellow) in Gandaki Pr...

 

 

1982 studio album by Pete TownshendAll the Best Cowboys Have Chinese EyesStudio album by Pete TownshendReleased14 June 1982 (1982-06-14)Recorded1981–1982Studio Wessex Sound, London Eel Pie, London AIR, London Genre Rock new wave art rock[1] Length41:14LabelAtco (United States)ProducerChris ThomasPete Townshend chronology Empty Glass(1980) All the Best Cowboys Have Chinese Eyes(1982) Scoop(1983) Singles from All the Best Cowboys Have Chinese Eyes Face Dances, ...

 

 

尊敬的拿督赛夫丁阿都拉Saifuddin bin Abdullah国会议员馬來西亞国会下议院英迪拉马哥打现任就任日期2018年7月16日 (2018-07-16)前任法兹阿都拉曼(希盟公正党)多数票10,950(2018) 马来西亚外交部长任期2021年8月30日—2022年11月24日君主最高元首苏丹阿都拉首相依斯迈沙比里副职卡玛鲁丁查化(国盟土团党)前任希山慕丁(国阵巫统)继任赞比里(国阵巫统)任期2018年7月2�...

Articulatory musical technique using a wind instrument For the erotic act, see Tongue kiss. Zunge redirects here. For the album by Till Lindemann, see Zunge (album). This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Tonguing – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (April 2010) (Learn how and when to remo...

 

 

British film director (1908–1991) For other people with the same name, see David Lean (disambiguation). SirDavid LeanCBELean in 1952Born(1908-03-25)25 March 1908Croydon, Surrey, EnglandDied16 April 1991(1991-04-16) (aged 83)Limehouse, London, EnglandResting placePutney Vale Cemetery, London, EnglandOccupationsFilm directorfilm producerscreenwriterfilm editorYears active1930–1991Spouses Isabel Lean ​ ​(m. 1930; div. 1936)​ Kay Walsh...

 

 

American football player and coach (born 1965) Ken NiumataloloNiumatalolo with Navy in 2021Current positionTitleHead coachTeamSan Jose StateConferenceMWRecord0–0Biographical detailsBorn (1965-05-08) May 8, 1965 (age 59)Laie, Hawaii, U.S.Playing career1986–1989Hawaii Position(s)QuarterbackCoaching career (HC unless noted)1990–1994Hawaii (GA)1995–1996Navy (RB)1997–1998Navy (OC/QB)1999–2001UNLV (TE/ST)2002–2007Navy (AHC/OL)2007–2022Navy2023UCLA (acting TE)2024–presentSan J...

الحديقة الفارسية موقع اليونيسكو للتراث العالمي حديقة الأربعين عمودا في أصفهان، إيران الدولة  إيران النوع ثقافي المعايير i, ii, iii, iv, vi رقم التعريف 1372 المنطقة آسيا وأستراليا تاريخ الاعتماد الدورة 35 السنة 2011 (الاجتماع الخامس والثلاثون للجنة التراث العالمي) * اسم الموقع كما �...

 

 

Railway station in Derbyshire, England CromfordGeneral informationLocationCromford, Derbyshire DalesEnglandGrid referenceSK302574Managed byEast Midlands RailwayPlatforms1Other informationStation codeCMFClassificationDfT category F2HistoryOpened4 June 1849[1]Passengers2018/19 41,6402019/20 44,5482020/21 8,5942021/22 29,4522022/23 35,328 NotesPassenger statistics from the Office of Rail and Road Cromford railway station is a Grade II listed[2] railway station owned by Network Ra...

 

 

Макет Копырева конца Киева Макет древнерусского Владимира-на-Клязьме Древнерусское зодчество — архитектура (зодчество) Киевской Руси и русских княжеств со времени зарождения русской государственности в IX веке до монгольского нашествия. До конца X века на Руси �...

747–750 overthrow of the Umayyad Caliphate Abbasid RevolutionThe Caliphate in 750Date9 June 747 – July 750LocationGreater Khorasan and present day Iran and IraqResult Abbasid victoryAbbasid appropriation of most former Umayyad territory Eventual establishment of the Emirate of Córdoba End of privileged status for Arabs End of the Umayyad Caliphate in Middle EastBelligerents Abbasid Caliphate Support Turks Iranians Shia Muslims[1] Mawali Some Arabs Umayyad Caliphate Support Qays C...

 

 

Joseph Louis Gay-Lussac (1778-1850) Hukum Gay-Lussac dapat merujuk kepada salah satu dari dua hukum kimia yang dikemukakan oleh kimiawan Prancis Joseph Louis Gay-Lussac. Keduanya berhubungan dengan sifat-sifat gas. Hukum Perbandingan Volume (Gay-Lussac) yaitu volume gas-gas yang bereaksi dan volume gas-gas hasil reaksi yang diukur pada suhu dan tekanan yang sama berbanding sebagai bilangan bulat dan sederhana.[1] . Hukum Gay-Lussac 1802 Pada 1802, Gay-Lussac menemukan bahwa Tekanan da...

 

 

Voce principale: Cosenza Calcio 1914. Cosenza CalcioStagione 1988-1989 Sport calcio Squadra Cosenza Allenatore Bruno Giorgi Presidente Antonio Serra Serie B6º Coppa ItaliaPrimo turno Maggiori presenzeCampionato: Lombardo (37) Miglior marcatoreCampionato: Lucchetti (6) StadioSan Vito 1987-1988 1989-1990 Si invita a seguire il modello di voce Questa voce raccoglie le informazioni riguardanti il Cosenza Calcio nelle competizioni ufficiali della stagione 1988-1989. Indice 1 Stagione 2 Orga...

  Corpo libero maschileMelbourne 1956 Informazioni generaliLuogoWest Melbourne Stadium, Melbourne Periodo3 - 7 dicembre 1956 Partecipanti63 da 18 nazioni Podio Valentin Muratov  Unione Sovietica Viktor Čukarin  Unione Sovietica Nobuyuki Aihara  Giappone William Thoresson  Svezia Edizione precedente e successiva Helsinki 1952 Roma 1960 Voce principale: Ginnastica ai Giochi della XVI Olimpiade. Ginnastica a Melbourne 1956 Concorso a squadre   uomini   don...

 

 

Branch of neuroscience Computational neuroscience (also known as theoretical neuroscience or mathematical neuroscience) is a branch of neuroscience which employs mathematics, computer science, theoretical analysis and abstractions of the brain to understand the principles that govern the development, structure, physiology and cognitive abilities of the nervous system.[1][2][3][4] Computational neuroscience employs computational simulations[5] ...