Doraemon: Nobita dan Kereta Api Galaksi adalah serial manga Doraemon karya Fujiko Fujio yang menceritakan petualangan Doraemon dan kawan-kawan ke sebuah taman di luar angkasa menggunakan kereta ultra cepat.
Tokoh-Tokoh
Tokoh-Tokohnya adalah:
Doraemon
- Nama panjang: Doraemon
- Jenis Kelamin: Laki-Laki
- Tempat tinggal: Dulu Tokyo tahun 2112, sekarang Tokyo tahun 1996
Nobita
- Nama panjang: Nobi Nobita(Nobi Nobita)
- Jenis kelamin: Laki-Laki
- Tempat Tinggal: Tokyo, Jepang
Shizuka
- Nama Panjang: Shizuka Minamoto(Minamoto Shizuka)
- Jenis kelamin: Perempuan
- Tempat tinggal: Tokyo, Jepang
Giant/Takeshi
- Nama Panjang: Takeshi Gouda (Gouda Takeshi)
- Jenis Kelamin: Laki-laki
- Tempat Tinggal: Tokyo, Jepang
Suneo
- Nama Panjang: Suneo Honekawa (Honekawa Suneo)
- Jenis Kelamin: Laki-Laki
- Tempat Tinggal: Tokyo, Jepang
Pak Masinis
- Nama Panjang: -
- Jenis Kelamin: -
- Tempat Tinggal: Mungkin Tokyo abad 22
Masinis ini adalah yang mengendalikan kereta api galaksi dan sahabat Doraemon dkk dari awal-akhir petualangan.
Pak Bomes
- Nama Panjang: Pak Bomes
- Jenis Kelamin: Laki-Laki
- Tempat tinggal: Tokyo tahun 21XX
Orang ini adalah sahabat Doraemon dkk. Orang ini juga berjasa karena menyelamatkan Doraemon dkk saat hampir dihinggapi Yadori
Raja dan Pasukan Yadori
- Nama Panjang: -
- Jenis Kelamin: -
- Tempat Tinggal: -
Yadori beserta rajanya adalah musuh Doraemon dkk dan dianggap sebagai penghancur Galaksi Bimasakti. Mendekati akhir cerita, Doraemon dkk berhasil melumpuhkan mereka
Ibu Nobita/Tamako
- Nama Panjang: Dulu Tamako Kataoka (Kataoka Tamako), Sekarang:Tamako Nobi (Nobi Tamako)
- Jenis Kelamin: Perempuan
- Tempat Tinggal: Tokyo, Jepang
Isi cerita
Nobita tidak diajak oleh Suneo untuk mengikuti tur kereta api express. Kemudian Nobita merengek kepada Doraemon, tetapi Doraemon tidak ada. Ternyata Doraemon sedang mengantri untuk membeli kereta ekspress antar galaksi. Nobita senang dan mengajak teman-temannya untuk ikut serta. Suneo memutuskan untuk membatalkan tur kereta ekspress-nya tersebut.[1]
Maka mereka pergi keluar angkasa menuju Dream Land. Suasana planet ini benar-benar menyenangkan, tetapi tiba-tiba planet induk mendapat serangan Yadori, mahkluk yang berangan-angan menjadi manusia. Semua sistem yang ada di planet induk
dirusak, bahkan kereta api yang ditumpangi oleh Nobita dan teman-teman pun dirusak.[2]
Referensi
|
---|
Waralaba | |
---|
Film tuturan (Anime 1979) | |
---|
Film tuturan (Anime 2005) | |
---|
Film tuturan spesial | |
---|
Film pendek | |
---|
Permainan | |
---|