Diplomatic Immunity adalah sebuah novel fiksi ilmiah tahun 2002 karya penulis Amerika Lois McMaster Bujold, bagian dari Vorkosigan Saga. Karya tersebut dinominasikan dalam Penghargaan Nebula untuk Novel Terbaik pada 2003.