Camille Constance Anderson (lahir 12 Maret 1978) adalah seorang aktris, model, dan pembawa acara televisi asal Amerika Serikat.[1] Dia lahir pada tanggal 12 Maret 1978 di Dallas, Texas, Amerika Serikat, dan saat ini dia tinggal di Los Angeles, California, Amerika Serikat.[1][2][3]
Camilie Anderson lulus dari Universitas Texas di Austin dengan jurusan jurnalisme penyiaran. Selain itu dia juga memegang gelar Miss Austin Texa USA pada tahun 1998.[4][5] Camille Anderson juga telah tampil di sejumlah acara TV, film, iklan, dan juga sampul majalah; termasuk Stuff, Fitness RX, serta FHM Australia "Hottest 100 Women in the World".[6][7]
Dia pernah bermain di beberapa judul film, seperti The John Kerwin Show, Wedding Crashers, WWE RAW, dan Pauly Shore Is Dead.[8][9]
Filmografi
Referensi
- ^ a b "Camille Anderson". IMDb. Diakses tanggal 2020-07-18.
- ^ "Camille Anderson - Birth Chart, Horoscope". Astro-Seek.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-07-18.
- ^ "Camille Anderson Birthday, Real Name, Age, Weight, Height, Family, Contact Details, Boyfriend(s), Bio & More - Notednames". notednames.com. Diakses tanggal 2020-07-18.
- ^ Sneed, Michael (August 4, 2005). "Open secret." Chicago Sun-Times. hlm. 4. Diakses tanggal 16 August 2011.
- ^ Kooris, Eli; Fri.; Feb. 11; 2005. "True Hollywood Stories". www.austinchronicle.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-07-18.
- ^ CNN, Brandon Griggs. "A transgender woman's journey from bullied to beauty queen". CNN. Diakses tanggal 2020-07-18.
- ^ "Camille's Anderson's Journey to the Miss International Queen Pageant | Hayden's List". www.haydenslist.com. Diakses tanggal 2020-07-18.
- ^ "Camille Anderson". www.girl.com.au (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-07-18.
- ^ "Camille Anderson - Knowledia News". news.knowledia.com. Diakses tanggal 2020-07-18.
- ^ "the john kerwin show". www.thejohnkerwinshow.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-07-18. Diakses tanggal 2020-07-18.
- ^ "WarnerBros.com | Home of WB Movies, TV, Games, and more!". www.warnerbros.com. Diakses tanggal 2020-07-18.
- ^ "Raw". WWE (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-07-18.
Pranala luar