Brothers (film 2016)

Brothers
Poster
Nama lain
Tionghoa钢刀
SutradaraAh Gan
Perusahaan
produksi
Shenzhen Jinhaian Industry
China Film Group Corporation
Xi'an Qujiang Film&TV Investment Group
Zhejiang Tianmao Technology
Beijing Jinhaian Digital Picture Technology[1]
DistributorChina Film Group Corporation
Zhejiang Tianmao Technology[1]
Tanggal rilis
  • 20 Mei 2016 (2016-05-20)
Durasi94 minutes[2]
NegaraChina
BahasaMandarin
Pendapatan
kotor
CN¥ 9.3 million[1]

Brothers adalah film Tiongkok produksi tahun 2016 bergenre thriller perang aksi yang disutradarai oleh Ah Gan.[1][2] Film ini dirilis di TIonkok pada 20 Mei 2016 oleh China Film Group Corporation dan Zhejiang Tianmao Technology, dengan keuntungan kotor sebesar CN¥ 9.3 juta di box office.[1] Brothers berkisah tentang hubungan antara dua kakak beradik yang dimanfaatkan demi sebuah jaminan hidup, tetapi kemudian hubungan mereka pecah karena perang saudara pada tahun 1936.[2]

Pemeran

  • Peter Ho
  • Ethan Li
  • Xia Zitong
  • Yang Qiming
  • Tian Yuan
  • He Lanpeng
  • Song Ning
  • Wang Wang
  • Huang Tianyuan

Referensi

  1. ^ a b c d e "钢刀(2016)". cbooo.cn (dalam bahasa Chinese). Diakses tanggal May 30, 2016. 
  2. ^ a b c "钢刀 (2016)". movie.douban.com (dalam bahasa Chinese). douban.com. Diakses tanggal May 30, 2016.