Bingerville adalah sebuah kota yang terletak di Pantai Gading bagian tenggara. Kota ini terletak sekitar 10 kilometer sebelah timur Abidjan dan merupakan salah satu dari empat sub-prefektur Distrik Otonomi Abidjan.
Kota ini merupakan bekas ibu kota Pantai Gading setelah Grand-Bassam dari tahun 1900 hingga 1933.
Referensi