Bandar Udara Nouméa Magenta (bahasa Prancis: l'Aéroport de Nouméa Magenta) (IATA: GEA, ICAO: NWWM) adalah bandar udara domestik di pulau utama di Kaledonia Baru. Bandar udara ini berlokasi 3 km (2 mi) di timur laut[1] dari pusat Nouméa, ibu kota, dan kira-kira 50 km (31 mi) dari Bandar Udara Internasional La Tontouta. Pada tahun 2009, 372,581 penunmpang menggunakan bandar udara ini.
Air Calédonie berkantor pusat di gedung milik bandar udara.[2][3]
Maskapai penerbangan dan tujuan
Lihat pula
Referensi
|
---|
Internasional besar | |
---|
Internasional kecil | |
---|
Domestik | |
---|
Wilayah seberang laut | |
---|
Tidak terjadwal | |
---|