Autarki

Autarki adalah kebijakan ekonomi untuk membatasi perdagangan hanya dilakukan di dalam suatu negara. Tujuan autarki ialah mencegah penyebaran pengaruh politik, ekonomi, dan militer dari negara lain di dalam negeri. Autarki bertentangan dengan perdagangan internasional yang menerapkan perdagangan bebas.[1] Istilah autarki biasanya digunakan dalam bahasan ekonomi.[2] Autarki adalah sistem perekonomian swasembada dan perdagangan terbatas. Kondisi ini dapat terjadi jika suatu entitas dapat melakukan swasembada terhadap kebutuhannya sehingga tidak perlu melakukan perdagangan internasional.

Sistem autarki adalah kebalikan dari sistem ekonomi liberal yang mendorong arus bebas barang dan jasa.[2] Dalam sistem autarki berarti barang dan jasa hanya berputar dalam lingkup domestik. Dalam era globalisasi masa kini, sistem autarki sudah jarang dilakukan. Namun masih ada negara yang melakukan autarki, salah satunya adalah Korea Utara. Negara ini menutup diri dari dunia internasional sehingga membatasi perdagangan internasional.

Sejarah

Contoh sederhana mengenai autarki yaitu pada zaman dahulu ketika efisiensi transaksi rendah, orang akan memilih untuk menyediakan sendiri sebagian besar barang konsumsi mereka. Hal ini pada dasarnya merupakan autarki. Individu akan menginginkan untuk mengkhususkan beberapa aktivitas produksi hanya ketika efektivitas transaksi cukup tinggi.[3]

Kondisi pemberlakuan

Pandemi

Autarki dapat diberlakukan oleh negara bila terjadi pandemi di dalam negara maupun di luar negara. Pandemi menyebabkan meningkatnya kewaspadaan terhadap penularan penyakit di berbagai wilayah. Pemerintah negara umumnya melakukan kebijakan pembatasan sosial pada kondisi pandemi. Adanya pembatasan sosial menyebabkan kegiatan ekonomi di dalam masyarakat dalam negeri dan perdagangan antarnegara dibatasi. Pandemi membuat negara memilih menerapkan kebijakan ekonomi yang cenderung bersifat autarki. Pemerintah umumnya membatasi kegiatan ekspor dan impor produk dari luar negeri. Kecenderungan autarki umumnya lebih besar dilakukan oleh negara dengan kondisi geografi berbentuk kepulauan. Kecenderungan terjadinya autarki akibat pandemi salah satunya pada masa Pandemi Covid-19.[4]

Pertentangan

Perdagangan bebas

Autarki umumnya dibangun atas nasionalisme dan kepuasan diri suatu negara atas kondisi ekonomi negaranya. Negara memilih untuk menutup perbatasannya dan tidak menjalin hubungan kerja sama apapun dengan negara lain termasuk kerja sama ekonomi. Pembatasan negara ini membuat seringnya timbul konflik antarnegara. Pemikiran yang bertentangan dengan autarki mulai muncul pada abad ke-18 dan ke-19 Masehi akibat adanya liberalisme. Para pendukung liberalisme beranggapan bahwa perang yang dilakukan oleh negara untuk tujuan perdagangan merupakan suatu pemikiran yang tidak lagi dapat diterima. Para ekonom mulai mendukung perdagangan bebas seiring dengan disebarluaskannya teori keungguluan komparatif. Dalam teori ini, kemakmuran negara akan lebih baik dalam masa perdamaian antarnegara karena adanya keterbukaan. Perdagangan bebas juga membentuk komunitas negara dan bangsa yang kemudian menghilangkan pemisah antara negara dan individu.[5]

Dampak

Ketertinggalan teknologi

Autarki dapat terjadi pada negara-negara yang berusaha menghindari ketergantungan dengan negara lain dalam pemenuhan ekonomi dalam negerinya. Ketergantungan dianggap sebagai bentuk tidak langsung dari pembatasan kehendak negara dalam kebijakan ekonomi. Adanya kegiatan investasi asing langsung untuk pembangunan dalam skala internasional menyebabkan banyak negara yang terpaksa mengikuti keputusan masyarakat internasional dan bukan keputusan masyarakat dalam negara. Negara-negara yang memilih melakukan autarki akhirnya mengalami ketertinggalan teknologi karena tidak menjalin hubungan dengan negara lain. Contohnya ialah negara Brasil dan India yang mengalami ketertinggalan dalam teknologi komputer akibat berusaha mengembangkan teknologi tanpa bantuan dari negara lain.[6]

Referensi

  1. ^ Kartawinata, B.R., dkk. (2014). Sonjaya, Sona, ed. Bisnis Internasional (PDF). Bandung: PT Karya Manunggal Lithomas. hlm. 30. ISBN 978-602-99118-7-9. 
  2. ^ a b Peter, Bondarenko. "Autarky". Diakses tanggal 30 Oktober 2017. 
  3. ^ Chu, C.Y. Cyrus (1 Juni 1998). "Economy of specialization and diseconomy of externalities". Journal of Public Economics. 69 (2). doi:10.1016/S0047-2727(98)00024-3. Diakses tanggal 31 Oktober 2017.  line feed character di |title= pada posisi 44 (bantuan)
  4. ^ Sanggar Inovasi Desa 2020 (2020). Ekonomi Berkeadilan: Perekonomian dan Kemandirian (PDF). Yogyakarta: Sanggar Inovasi Desa 2020. hlm. 25. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2022-01-22. Diakses tanggal 2021-08-13. 
  5. ^ Burchill, S., dan Andew Linklater (1996). Teori-Teori Hubungan Internasional (PDF). Bandung: Penerbit Nusa Media. hlm. 46–47. ISBN 979-1305-29-3. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2021-08-13. Diakses tanggal 2021-08-13. 
  6. ^ Ambardi, U.M., dan Socia Prihawantoro, ed. (2002). Pengembangan Wilayah dan Otonomi Daerah: Kajian, Konsep dan Pengembangan (PDF). Jakarta: Pusat Pengkajian Kebijakan Teknologi Pengembangan Wilayah. hlm. 28. ISBN 979-3138-01-7. 

Pranala luar

Read other articles:

Species of butterfly Euphaedra rezia Scientific classification Domain: Eukaryota Kingdom: Animalia Phylum: Arthropoda Class: Insecta Order: Lepidoptera Family: Nymphalidae Genus: Euphaedra Species: E. rezia Binomial name Euphaedra rezia(Hewitson, 1866)[1] Synonyms Romalaeosoma rezia Hewitson, 1866 Euphaedra (Euphaedrana) rezia Euphaedra rezia, the Rezia Ceres forester, is a butterfly in the family Nymphalidae. It is found in Cameroon, Gabon, the Republic of the Congo and possibly...

 

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Februari 2023. Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber...

 

American judge and politician from Maine The HonorableCharles P. Barnes17th Chief Justice of the Maine Supreme Judicial CourtIn officeNovember 21, 1939 – July 31, 1940Nominated byLewis BarrowsPreceded byCharles J. DunnSucceeded byGuy H. Sturgis[1][2]Associate Justice of the Maine Supreme Judicial CourtIn officeApril 17, 1924 – November 21, 1939Nominated byPercival BaxterPreceded byGeorge M. HansonSucceeded byGeorge H. Worster[1]67th Speaker of the...

Dolce & GabbanaJenisPerusahaan pribadiIndustriFashionDidirikan1985KantorpusatMilan, ItaliaProdukPakaian, alas kaki, tas.Situs webhttp://www.dolcegabbana.com/ Dolce & Gabbana merupakan sebuah rumah mode bermarkas di Milan, Italia yang menghasilkan berbagai macam produk fashion. Didirikan pada tahun 1985 oleh Domenico Dolce dan Stefano Gabbana, produk-produk dari rumah mode ini pernah dikenakan berbagai artis terkenal seperti Madonna, Gisele Bündchen, Monica Bellucci, Anggun C. Sasmi, ...

 

Vittoria di CapuaContessa consorte di Novellara, Bagnolo e CortenuovaStemma In carica1567 –1589 PredecessoreCostanza da Correggio SuccessoreBarbara Borromeo Nascita1548 MorteNovellara, 23 maggio 1627 Luogo di sepolturaNovellara, oratorio dei padri Cappuccini DinastiaDi Capua PadreGiovanni Tommaso di Capua MadreFaustina Colonna ConsorteAlfonso I Gonzaga FigliAlessandroCamilloPetronillaFaustinaVittoriaBarbaraSettimiaIsabellaCostanzaCamilloGiulio CesareAlfonsinaAlfonso ReligioneCatt...

 

Indian regional literature See also: Indian English literature For the journal, see Indian Literature (journal). This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article includes a list of general references, but it lacks sufficient corresponding inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (December 2015) (Learn how and when to remove t...

1941 novel by James Hadley Chase This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article consists almost entirely of a plot summary. Please help improve the article by adding more real-world context. (November 2019) (Learn how and when to remove this message) This article includes a list of references, related reading, or external links, but its sources remain unclear because it lack...

 

1965 studio album by Chet BakerBaby BreezeStudio album by Chet BakerReleased1965RecordedNovember 14 & 20, 1964StudioA&R Studios, NYCGenreJazzLength54:56 CD release with bonus tracksLabelLimelightLM 82003/LS 86003ProducerBobby ScottChet Baker chronology The Most Important Jazz Album of 1964/65(1964) Baby Breeze(1965) Stella by Starlight(1964) Baby Breeze is an album by trumpeter/vocalist Chet Baker which was recorded in 1964 and released on the Limelight label.[1][...

 

Building in Aarhus, DenmarkAarhus Craftsmen's Association's AsylumAarhus Håndværkerforenings AsylFront facade of the former asylumGeneral informationLocationAarhus, DenmarkConstruction started1865Completed1866Technical detailsFloor count3Floor area528 m2 (5,680 sq ft)Design and constructionArchitect(s)Vilhelm Theodor Walther Aarhus Craftsmen's Association's Asylum (Danish language: Århus Håndværkerforenings Asyl) is a listed building and a former asylum in Aarhus, Denmark....

American philosopher of religion (1931–2015) William RoweBorn(1931-07-26)July 26, 1931Detroit, Michigan, U.S.DiedAugust 22, 2015(2015-08-22) (aged 84)Lafayette, Indiana, U.S.NationalityAmericanEducationWayne State University Chicago Theological Seminary (MDiv)University of Michigan (Ph.D)EraContemporary philosophyRegionWestern philosophySchoolAnalytic philosophyMain interestsPhilosophy of religionNotable ideasEvidential problem of evil William Leonard Rowe (/roʊ/; July 26, 1931 – Au...

 

1981 Japanese filmEejanaika / Why Not?DVD cover for Eejanaika (1981)Directed byShohei ImamuraWritten byHisashi YamauchiProduced byShohei Imamura Shoichi Ozawa Shigemi Sugisaki Jiro TomodaStarringKaori Momoi Shigeru Izumiya Ken Ogata Shigeru Tsuyuguchi Masao Kusakari Yūko Tanaka Mitsuko Baisho Shōhei HinoCinematographyShinsaku Himeda (as Masahisa Himeda)Edited byKeiichi UraokaMusic byShin’ichirō IkebeDistributed byImamura Productions, Shochiku Films Ltd., Beverly Pictures (USA)Release dat...

 

  لمعانٍ أخرى، طالع خالد بن الوليد (توضيح). خالد بن الوليدمعلومات عامةالصنف الفني تاريخيتاريخ الصدور 1958مدة العرض 142 دقيقةاللغة الأصلية العربيةالبلد  مصرالطاقمالمخرج حسين صدقيالكاتب حسين صدقيحسين حلمي المهندسعبد العزيز سلامأحمد الشرباصيالبطولة حسين صدقيمديحة يس�...

Lazarevac ЛазаревацKota praja Lambang kebesaranLokasi Lazarevac di BeogradKoordinat: 44°22′N 20°15′E / 44.367°N 20.250°E / 44.367; 20.250Negara SerbiaKotaBeogradPermukiman1Pemerintahan • Wali kotaDragan Alimpijević (SPS)Luas[1] • Kota17,86 km2 (690 sq mi) • Kota praja382,77 km2 (14,779 sq mi)Ketinggian161 m (528 ft)Populasi (Sensus 2011)[2] •&#...

 

Multinational wheeled armoured fighting vehicle Boxer Australian Boxer CRV (Combat Reconnaissance Vehicle) variant in 2016TypeArmoured fighting vehiclePlace of origin Germany  NetherlandsService historyIn serviceSince 2011 [1]Used bySee OperatorsWarsAfghanistan war (ISAF) NATO Response ForceProduction historyDesignerARTEC GmbH [de]Designed1998–2009ManufacturerRheinmetall Krauss-Maffei WegmannUnit cost APC €3 – 4 million IFV €5 �...

 

Questa voce sull'argomento contee della Virginia è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Contea di Charles Citycontea LocalizzazioneStato Stati Uniti Stato federato Virginia AmministrazioneCapoluogoCharles City Data di istituzione1634 TerritorioCoordinatedel capoluogo37°21′00″N 77°03′36″W37°21′00″N, 77°03′36″W (Contea di Charles City) Superficie529 km² Abitanti6 926 (2000) Densità13,09 ab./km² Altre ...

Saint-Pierre-es-ChampscomuneSaint-Pierre-es-Champs – Veduta LocalizzazioneStato Francia RegioneAlta Francia Dipartimento Oise ArrondissementBeauvais CantoneGrandvilliers TerritorioCoordinate49°25′55″N 1°43′41″E49°25′55″N, 1°43′41″E (Saint-Pierre-es-Champs) Altitudine191 m s.l.m. Superficie10,75 km² Abitanti684[1] (2009) Densità63,63 ab./km² Altre informazioniCod. postale60850 Fuso orarioUTC+1 Codice INSEE60592 CartografiaSaint-Pierre-...

 

Sikh religious tithing practice This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Dasvandh – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (June 2021) (Learn how and when to remove this message) Part of a series onSikh practices and discipline Foundations of Practice Simran Sewa Three pillars Naam Japo Kirat Kar...

 

Housing authority in New Orleans, Louisiana, United States Part of a series onLiving spaces MainHouse (detached)ApartmentGreen homeHousing projectHuman outpostTenementCondominiumMixed-use development (live-work)HotelHostel (travellers' hotel)CastlePublic housingSquatFlophouseGreen homeShackSlumShanty town IssuesAffordabilityAffordability in the United StatesExecutive housingEnvironmental:designplanningracismEnvironmental securityEvictionFair housingHealthinessHomelessnessHousing crisisHousing...

Armistice agreement ending the Second Nagorno-Karabakh War 2020 Nagorno-Karabakh ceasefire agreementStatement by the President of the Republic of Azerbaijan,the Prime Minister of the Republic of Armenia,and the President of the Russian FederationVladimir Putin and Ilham Aliyev signing the agreementvia videoconferenceTypeArmisticeContextSecond Nagorno-Karabakh WarSigned9 November 2020 (2020-11-09)Effective10 November 2020 (2020-11-10)Mediators Vladimir PutinSignat...

 

Liliana RonchettiNazionalità Italia Altezza171 cm Pallacanestro RuoloGuardia Termine carriera1973 Hall of fameFIBA Hall of Fame (2007) CarrieraGiovanili 1946-1947 Pool Comense Squadre di club 1947-1955 Pool Comense1955-1956 Legnano Basket1956-1957Autonomi Torino1957-1958 Olimpia Milano1958-1965 B.F. Milano1965-1966Zaiss Milano1966-1971Mendrisio1971-1973 Pall. Varese Nazionale 1950-1962 Italia83 (825) Il simbolo → indica un trasferimento in prestito. ...