Arca

Arca Prajnaparamita, salah satu arca Jawa kuno terindah di Indonesia.
Arca Hindu di Sungai Rata (foto diambil antara tahun 1898 dan 1900)

Arca adalah patung yang dibuat dengan tujuan utama sebagai media keagamaan, yaitu sarana dalam memuja tuhan atau dewa-dewinya. Arca berbeda dengan patung pada umumnya, yang merupakan hasil seni yang dimaksudkan sebagai sebuah keindahan. Oleh karena itu, membuat sebuah arca tidaklah sesederhana membuat sebuah patung.

Kini di dalam dunia keagamaan Indonesia dikenal tiga macam arca, yakni arca peninggalan agama Hindu, arca peninggalan agama Buddha, dan arca agama Kristen (terutama Katolik).

Hindu

Dalam agama Hindu, arca adalah sama dengan Murti (Dewanagari: मूर्ति), atau murthi, yang merujuk kepada citra yang menggambarkan Roh atau Jiwa Ketuhanan (murta). Berarti "penubuhan", murti adalah perwujudan aspek ketuhanan (dewa-dewi), biasanya terbuat dari batu, kayu, atau logam, yang berfungsi sebagai sarana dan sasaran konsentrasi kepada Tuhan dalam pemujaan.[1] Menurut kepercayaan Hindu, murti pantas dipuja sebagai fokus pemujaan kepada Tuhan setelah roh suci dipanggil dan bersemayam didalamnya dengan tujuan memberikan persembahan atau sesaji.[2] Perwujudan dewa atau dewi, baik sikap tubuh, atribut, atau proporsinya harus mengacu kepada tradisi keagamaan yang bersangkutan.[1]

Arca tidak selalu ditemukan di dekat sebuah candi. Candi bisa jadi memiliki sebuah arca, namun sebuah arca belum tentu ada dalam sebuah candi. Ada tiga jenis arca berdasarkan kuantitas pemujanya, yakni:

  • Arca Istadewata, yaitu arca yang dimiliki oleh perseorangan, sehingga dapat dibawa ke mana-mana.
  • Arca Kuladewata, yaitu arca yang dimiliki oleh sebuah keluarga, biasanya terdapat di rumah-rumah.
  • Arca Garbadewata, yaitu arca yang dipuja oleh banyak orang, dalam hal ini masyarakat.

Buddha

Murti juga dimuliakan dalam agama Buddha terutana mazhab Mahayana saat beribadah sebagai sasaran pemujaan atau fokus meditasi. Pemujaan murti sangat dianjurkan dalam dalam Hindu dan Buddha, khususnya pada masa Dwapara Yuga,[3] seperti disebutkan dalam naskah Pañcaratra. Dalam agama Buddha, arca perwujudan Buddha Gautama disebut Buddharupa.

Laksana

Dewa Brahma digambarkan berkepala empat

Arca dewa, dewi, atau boddhisatwa biasanya mengenakan perhiasan yang raya dan mewah, seperti jamang, jatamakuta (mahkota), subang (anting-anting), cincin, gelang, kelat bahu, upawita, pending, ikat perut, ikat pinggang, ikat pinggul, dan gelang kaki.

Tidak seperti patung biasa yang dibuat bebas sesuai keinginan seniman pematungnya, arca dewa-dewi, buddha, bodhisattwa atau makhluk spiritual tertentu memiliki ciri-ciri yang disebut laksana, yaitu atribut atau benda-benda tertentu yang dibawa oleh arca ini yang menjadi cirinya. Laksana sudah disepakati dalam ikonografi seni Hindu dan Buddha.

Berikut ini adalah laksana atau ciri-ciri atribut dewa-dewa atau tokoh spiritual lainnya:

  • Shiwa: Memiliki mata ketiga di dahinya, pada mahkotanya terdapat bulan sabit dan tengkorak yang disebut Ardhachandrakapala, upawita (tali kasta) ular naga, mengenakan cawat kulit harimau yang ditampilkan dengan ukiran kepala dan ekor harimau di pahanya, bertangan empat yang membawa atribut yaitu trisula, aksamala (tasbih), camara (pengusir lalat), dan kamandalu (kendi). Wahana (kendaraannya) adalah Nandi.
  • Wishnu: Mengenakan mahkota agung jatamakuta, bertangan empat yang membawa atribut yaitu chakra (piringan cakram), cengkha (cangkang kerang bersayap), gada, dan buah atau kuncup bunga padma. Wahananya adalah Garuda.
  • Brahma: Berkepala empat pada tiap penjuru mata angin, mengenakan mahkota agung jatamakuta, bertangan empat yang membawa atribut yaitu kitab, aksamala (tasbih), camara (pengusir lalat), dan buah atau kuncup bunga padma.Wahananya adalah Hamsa (angsa).
  • Agastya: Shiwa dalam perwujudannya sebagai resi brahmana pertapa, digambarkan pria tua berjanggut dan berperut buncit, memegang aksamala, kamandalu, dan trisula.
  • Ganesha: Putra Shiwa yang berkepala gajah ini digambarkan bertangan empat dengan tangan belakang memegang aksamala dan kampak, sementara tangan depannya memegang mangkuk yang dihirup belalainya, serta potongan gadingnya.
  • Durga: Istri Shiwa ini sering diwujudkan sebagai Mahisashuramardhini (pembunuh ashura banteng) dengan posisi menindas raksasa banteng. Ia digambarkan sebagai wanita cantik dalam busana kebesaran bertangan delapan atau duabelas dengan memegang berbagai senjata seperti pedang, perisai, parang busur panah, anak panah, chakra, cengkha, dan tangan yang menjambak rambut Mahisashura dan menarik ekornya. Wahananya adalah Singa.
  • Laksmi: Istri Wishnu ini adalah dewi kemakmuran dan kebahagiaan. Digambarkan sebagai wanita cantik dalam busana kebesaran bertangan dua atau empat dengan memegang padma (teratai merah).
  • Saraswati: istri Brahma ini adalah dewi pengetahuan dan kesenian. Digambarkan sebagai wanita cantik dalam busana kebesaran bertangan empat yang memegang alat musik sitar, aksamala, dan kitab lontar. Wahananya adalah hamsa (angsa).
  • Wairocana: Buddha penguasa pusat zenith digambarkan sebagai Buddharupa dalam posisi bersila atau duduk dengan mudra (sikap tangan) dharmachakra mudra atau witarka mudra.
  • Awalokiteswara: Mengenakan mahkota agung jatamakuta yang ditengahnya terukir Buddha Amitabha, bertangan dua atau empat yang membawa atribut buah atau kuncup bunga padma.
  • Maitreya: Mengenakan mahkota agung jatamakuta yang ditengahnya terukir stupa.
  • Prajnaparamita: Dewi kebijaksanaan buddhis ini digambarkan sebagai wanita cantik berbusana kebesaran tengah bersila dalam posisi teratai dengan mudra dharmachakra (memutar roda dharma). Lengan kirinya menggamit batang bunga teratai yang diatasnya terdapat naskah lontar kitab Prajnaparamita sutra.

Lihat juga

Catatan kaki

  1. ^ a b Klostermaier, Klaus K. A Survey of Hinduism. 1989 page293-5
  2. ^ Kumar Singh, Nagendra. Encyclopaedia of Hinduism, Volume 7. 1997, page 739-43
  3. ^ Garuḍa Purāṇa 1.223.37, 1.228.18

Read other articles:

Work or energy produced from the human body A hybrid battery/hand-crank radio by Philips. Human power is the rate of work or energy that is produced from the human body. It can also refer to the power (rate of work per time) of a human. Power comes primarily from muscles, but body heat is also used to do work like warming shelters, food, or other humans. World records of power performance by humans are of interest to work planners and work-process engineers. The average level of human power t...

 

 

Agostino Valier Agostino Valier (7 April 1531 – 24 Mei 1606), juga Augustinus Valerius atau Valerio, adalah seorang kardinal Irlandia dan uskup Verona. Ia adalah uskup reformator, yang memberikan dampak pada keputusan Konsili Trente melalui bidang administratif dan disipliner.[1] Ia adalah salah satu pengikut humanis Kristen dari Filippo Neri.[2] Catatan ^ Alison Forrestal (2004). Fathers, Pastors And Kings: Visions Of Episcopacy In Seventeenth-Century France. ...

 

 

U.S. House district for California CA-42 redirects here. For the former state route, see California State Route 42. California's 42nd congressional districtInteractive map of district boundaries since January 3, 2023Representative  Robert GarciaD–Long BeachPopulation (2022)723,841[1]Median householdincome$73,006[1]Ethnicity64.5% Hispanic18.1% White7.6% Asian6.2% Black2.6% Two or more races1.0% otherCook PVID+22[2] California's 42nd congressional district is a U....

Untuk Serial Satria prekuelnya, lihat BIMA Satria Garuda. Satria Garuda BIMA-XLogo Satria Garuda BIMA-XPembuatReino BarackIshimori ProductionPengembangMedia Nusantara Citra (MNC Media/MNC Pictures) Ishimori ProductionSutradara Hideki Oka Teruyoshi Ishii Arnandha Wyanto Alam Putra Kencana Wangi Ahmad Nurudin PemeranChristian Loho Rayhan Febrian Stella Cornelia Adhitya Alkatiri Thalia Fernando Surya Tetsuo KurataPengisi suara Maulana Dwi Laksono Agus Salman Paramitha Putri Penggubah lagu temaAr...

 

 

Lokomotif BB305BB 305 CFDData teknisSumber tenagaDiesel hidraulikProdusenNippon Sharyo, Jepang Jenbacher Werke AustriaCFD, PrancisSpesifikasi rodaNotasi Whyte0-4-4-0Susunan roda AARB-BKlasifikasi UICBo'Bo'DimensiLebar sepur1.067 mm (3 ft 6 in)Panjang11.734 mm (12 yd 2 ft 6,0 in)Lebar2.740 mm (3 yd 0 ft 0 in) (01 Nippon Sharyo)2.920 mm (3 yd 0 ft 7 in) (01, 02, dan 03) 2.870 mm (3 yd 0 ft 5 in) ...

 

 

Gyeonggi 경기도Gyeonggi-doProvinsiTranskripsi Korea • Hangul경기도 • Hanja京畿道 • Diperbaiki RomanisasiGyeonggi-do • McCune‑ReischauerKyŏnggido BenderaLogoKoordinat: 37°30′N 127°15′E / 37.500°N 127.250°E / 37.500; 127.250Koordinat: 37°30′N 127°15′E / 37.500°N 127.250°E / 37.500; 127.250Negara South KoreaWilayahIbukota SeoulIbukotaSuwonSubdivisi28 kota; 3 ...

SAM 26000 Nama lain Air Force One Jenis VC-137C (Boeing 707-353B) Nomor konstruksi 18461 Dibuat 1962 Serial 62-6000 Penerbangan pertama 10 Agustus 1962 Pemilik dan operator Angkatan Udara Amerika Serikat Beroperasi 1962–1998 Status Dipensiunkan Museum Museum Nasional Angkatan Udara Amerika Serikat dekat Dayton, Ohio SAM 26000 adalah salah satu dari dua pesawat Boeing VC-137C milik Angkatan Udara Amerika Serikat yang dikonfigurasi dan dipelihara secara khusus untuk digunakan oleh presiden A...

 

 

U.S. presidential administration from 1977 to 1981 For a chronological guide, see Timeline of the Jimmy Carter presidency. Presidency of Jimmy CarterJanuary 20, 1977 – January 20, 1981CabinetSee listPartyDemocraticElection1976SeatWhite House← Gerald FordRonald Reagan → Seal of the presidentLibrary website This article is part of a series aboutJimmy Carter 76th Governor of Georgia Governorship 39th President of the United States Presidency timeline Transition I...

 

 

Petruk ꦥꦺꦠꦿꦸꦏ꧀Tokoh pewayangan JawaNama lainDawalaKantong BolongDublajayaPentungpinanggulJengglongjayaBambang Pecruk Pecukilan Welgeduwelbeh Tongtongsot, Surogendelo jambulita/jambuleta juwala/deluwaJenis kelaminPriaPosisiPunakawanKarakteristikBerhidung panjang, Tinggi, Berlengan panjangKeistimewaanSenang bergurau, bertarung adu jago, membela tuannyaKeluargaKyai Ki Lurah Semar Badranaya (bapak)Prabu Sri Bathara Kresna (mertua)Kyai Ki Lurah Nala Gareng (kakak)Kyai Ki Lurah Bagong...

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Hisar division – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (January 2017) (Learn how and when to remove this message) Division of Haryana State in IndiaHisar divisionDivision of Haryana StateHisar Division in Haryana StateCountryIndiaStateHaryana A skeleton f...

 

 

Greek railway infrastructure company This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Hellenic Electric Railways – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (March 2024) (Learn how and when to remove this message) Hellenic Electric RailwaysNative nameΕλληνικοί Ηλεκτρικοί Σιδηρόδρ�...

 

 

Schloss Oranienstein in 2008. The Oranienstein Letters are a series of letters sent by William V, Prince of Orange in December 1801 from Schloss Oranienstein near Diez, Germany. William addressed them to 15 Orangist ex-regenten of the old Dutch Republic and advised them to end their staying out of government. That meant that some of his instructions given in the Kew Letters, which urged resistance against the French–Batavian invasion, were no longer in effect. He and his son, William Freder...

2020年夏季奥林匹克运动会波兰代表團波兰国旗IOC編碼POLNOC波蘭奧林匹克委員會網站olimpijski.pl(英文)(波兰文)2020年夏季奥林匹克运动会(東京)2021年7月23日至8月8日(受2019冠状病毒病疫情影响推迟,但仍保留原定名称)運動員206參賽項目24个大项旗手开幕式:帕维尔·科热尼奥夫斯基(游泳)和马娅·沃什乔夫斯卡(自行车)[1]闭幕式:卡罗利娜·纳亚(皮划艇)&#...

 

 

 本表是動態列表,或許永遠不會完結。歡迎您參考可靠來源來查漏補缺。 潛伏於中華民國國軍中的中共間諜列表收錄根據公開資料來源,曾潛伏於中華民國國軍、被中國共產黨聲稱或承認,或者遭中華民國政府調查審判,為中華人民共和國和中國人民解放軍進行間諜行為的人物。以下列表以現今可查知時間為準,正確的間諜活動或洩漏機密時間可能早於或晚於以下所歸�...

 

 

نصف نهائي كأس آسيا 2019ديربي الحصارتشكيلة الفريقين وطاقم التحكيم قبل المباراةالحدثكأس آسيا 2019 قطر الإمارات العربية المتحدة 4 0 تأهلت قطر لأول نهائي لها في تاريخ نهائيات كأس آسياالتاريخ29 فبراير 2019 (2019-02-29)الملعبستاد محمد بن زايد، أبو ظبيرجل المباراةبوعلام خوخي (قطر)ا�...

Open source text shaping library HarfBuzzOriginal author(s)The FreeType ProjectDeveloper(s)Behdad EsfahbodStable release8.5.0[1]  (13 May 2024; 10 days ago (13 May 2024)) [±] Repositorygithub.com/harfbuzz/harfbuzz Written inC++Operating systemUnix-like, WindowsTypeSoftware development libraryLicenseMITWebsiteharfbuzz.github.io  HarfBuzz (loose transliteration of Persian calque حرف‌باز harf-bāz, literally open type)[2][3] is ...

 

 

italo-SalvadoregniLuogo d'origine Italia Popolazionecirca 200.000 discendenti e 2.300 cittadini italiani(2009) Linguaitaliano, spagnolo Religionecattolicesimo Distribuzione  El Salvadorcirca 200.000 Manuale il teatro di Santa Ana, realizzato da immigrati e architetti italiani, ha una somiglianza con la Scala di Milano Con italo-salvadoregni si intendono i cittadini di El Salvador di origine italiana o discendente di emigranti italiani. Indice 1 Caratteristiche 2 Storia 3 Note 4...

 

 

Den här artikeln handlar om hundraårsperioden 1900–1999. För decenniet 1900–1909, se 1900-talet (decennium). För Eric Hobsbawms term, se Det korta 1900-talet. 1900-talet År: 1900 | 1901 | 1902 | 1903 | 19041905 | 1906 | 1907 | 1908 | 1909 1910 | 1911 | 1912 | 1913 | 19141915 | 1916 | 1917 | 1918 | 1919 1920 | 1921 | 1922 | 1923 | 19241925 | 1926 | 1927 | 1928 | 1929 1930 | 1931 | 1932 | 1933 | 19341935 | 1936 | 1937 | 1938 | 1939 1940 | 1941 | 1942 | 1943...

Untuk klub penerus Blitar United FC, lihat Bandung United FC. Blitar United F.C.Nama lengkapBlitar United Football ClubJulukanThe Black CatsNama singkatBUFCBerdiri2012Dibubarkan2019StadionStadion Gelora Supriyadi Kota Blitar, Provinsi Jawa Timur(Kapasitas: 15,000)PemilikPemerintah Kota BlitarKetua Djarot Saiful HidayatManajer Yudi MeiraPelatih Bonggo PribadiLigaLiga 2 IndonesiaLiga 2 2018Peringkat 7(Wilayah timur) Kostum kandang Kostum tandang Blitar United F.C. adalah sebuah klub sepak bola ...

 

 

Flagge der Europäischen Union Gemeinsame Handelspolitik ist ein Politikbereich der Europäischen Union, der die Gesamtheit der Maßnahmen zur Regelung und Steuerung des Außenhandels mit Drittstaaten umfasst. Strikt zu unterscheiden ist sie vom Europäischen Binnenmarkt, der die Handelsbeziehungen der Mitgliedstaaten untereinander betrifft, aber auch von der Außenhandelspolitik der Mitgliedstaaten, wenn auch deren Kompetenzen durch den Vertrag über die Arbeitsweise der Europäischen Union ...