Aras Fermi (dari sebuah benda padat) adalah kerja termodinamika yang diperlukan untuk menambahkan satu elektron ke dalam sebuah benda (biasanya dilambangkan sebagai µ atau EF[1] untuk singkatannya). Aras Fermi tidak mencakup kerja yang diperlukan untuk mengeluarkan elektron darimana pun asalnya.
Catatan kaki dan referensi