Anwar al-Awlaki

Anwar al-Awlaki
أنور العولقي
Anwar al-Awlaki di Yaman pada 2008.
LahirAnwar bin Nasser bin Abdulla al-Aulaqi
(1971-04-21)21 April 1971[1][2] (UPI gives April 22)
Las Cruces, New Mexico, USA
Meninggal30 September 2011(2011-09-30) (umur 40)
al-Jawf Governorate, Yemen[3]
Sebab meninggalTertembak
Tempat tinggalYaman
KewarganegaraanU.S. dan Yemen (dual)
AlmamaterColorado State University (B.S.)

George Washington University
(Ph.D., incomplete)
PekerjaanLecturer, former imam, Inspire magazine
OrganisasiAl-Qaeda in the Arabian Peninsula
Dikenal atasAlleged senior al-Qaeda
recruiter and spokesman[4][5]
Anak5[6]
Orang tuaNasser al-Aulaqi (ayah)
IMDB: nm5165579 Find a Grave: 77376198 Modifica els identificadors a Wikidata

Anwar Nasser Abdulla al-Awlaki (bahasa Arab: أنور العولقي, translit. Anwar al-'Awlaqī; 22 April 1971 – 30 September 2011) adalah tokoh khawarij kelahiran Amerika Serikat dan memiliki kewarganegaraan ganda, yaitu Amerika Serikat dan Yaman.[7][8]

Pemerintah Amerika Serikat menganggap dia sebagai tokoh yang mendorong kekerasan terhadap Dunia Barat dan perancang operasi al Qaeda.[2][9][10][11][12][13][14][15] CIA mencantumkan namanya di daftar hitam.[4] Situs web YouTube dan Facebook menjulukinya sebagai "Osama bin Laden di Internet".[16]

Menurut pejabat AS, al-Awlaki dipromosikan sebagai "komandan regional" al-Qaeda pada 2009.[17]

Tahun-tahun terakhir syekh Anwar al-Awlaki dipercaya bersembunyi di tenggara Yaman. Dia dibicarakan in absentia pada 2010 di Yaman, dan menyuruh dia ditangkap 'hidup atau mati'.[18] Tim tentara Amerika memburu dan kemudian menembakkan rudal, saat Anwar al-Awlaki berada di mobilnya di Al Jawf pada 30 September 2011.[19]

Biodata

Al-Awlaki lahir pada 22 April 1971 di New Mexico. Orang tua di Yaman. Ayahnya adalah profesor di Universitas Sana'a dan juga sempat menjabat sebagai Menteri Pertanian.

Di tahun 1991, Awlaki kembali ke Amerika Serikat untuk belajar teknik sipil di Colorado State University. Dia mempelajari pendidikan di San Diego State University, dan melanjutkan pendidikan kedokteran di Universitas George Washington di Washington, DC.

Al-Awlaki kemudian menjadi Pemuka Agama di Pusat Islam Dar Al-Hijrah di Falls Church, Virginia. Dia pernah menjadi imam di Masjid Ar-Ribat al-Islami di pinggir San Diego, Ca, pada 1996-2000.[10]

Setelah serangan 11 September 2001, Awlaki diwawancarai sehubungan adanya tiga pelaku 9/11. Dua di antaranya ditemukan yakni Khalid al-Mihdhar dan Nawaf al-Hazmi, di sebuah masjid di San Diego pada tahun 2000. Sejak 1999 dan 2000, Awlaki juga diselidiki oleh FBI namun investigasi tidak berhasil karena tidak ada bukti kuat atas Al-Awlaki terlibat dalam serangan 9/11.

Di tahun 2002 dia kembali ke Yaman dan ditangkap oleh pemerintah Yaman. Di tahun 2006 Al-Awlaki dicurigai sebagai dalang dari kelompok penculikan terhadap anak muda. Ia kemudian dipenjara tanpa sepatah katapun hingga akhirnya dibebaskan berkat bantuan dari pendukungnya.

Setelah dibebaskan dari penjara, Awlaki pindah ke daerah tengah suku Awalik di timur Kegabenoran Shabwah yang merupakan kubu al-Qaeda dan menjadi pengajar di masjid lokal.

Propaganda Al Qaeda

Al-Awlaki adalah orang karismatik dan fasih berbahasa Inggris. Khutbahnya tersebar di Amerika Serikat, Inggris dan seluruh Semenanjung Arab.

Seruan Membunuh Tentara Amerika

Pada 22 Mei 2010, beberapa situs menyiarkan pidatonya agar umat Islam segera bangkit dan membunuh tentara Amerika Serikat. Orang Islam yang menjadi tentara Amerika diminta untuk membunuh tentara Amerika di Afghanistan dan Irak. Salah satu yang dipujinya dalam tindakan membunuh 13 orang di kamp militer Amerika di Fort Hood, Texas.[20] adalah Nidal Hassan.

Presiden Amerika Serikat Barack Obama memberi izin kepada agen CIA untuk menangkap Awlaki dalam keadaan hidup atau mati.

Dibunuh Dengan Rudal

Pada 30 September 2011, al-Awlaki ditembak mati di kota Khashef, Kegabenoran Al Jawf, Yaman ketika dalam perjalanan naik mobil di jalan raya. Sekitar 87 km di timur Sana'a. Militer AS menggunakan rudal AGM-114 Hellfire ke lantai mobil yang hendak menuju ke Ma'rib jam 9.55 pagi waktu setempat pada hari Jumat 30 September 2011. Serangan itu disetujui oleh Presiden AS Barack Obama. Selain itu orang yang tewas adalah Ibrahim al-Asiri penumpang dan Samir Khan rakyat Amerika lahir di Arab Saudi dan tinggal di Carolina Utara. Samir Khan merupakan editor majalah al-Qaeda berbasa Inggris - 'Inspire'. Ibrahim pintar membuat bom dan dikaitkan dengan bom celana dalam dari Nigeria yang akan meledakkan pesawat dari Detroit saat Hari Natal Top al Qaeda bombmaker dead in drone strike] CBS</ref> [21]

Bantahan

Ron Paul dari Uni Kebebasan Sipil Amerika di Hampshire mengutuk pembunuhan Anwar al-Awlaki karena tidak pernah dihukum dengan kejahatan. Tidak ada orang yang mengetahui dia telah membunuh banyak orang. Ron Paul adalah anggota parlemen Texas - partai Republikan. Pembunuhan itu merupakan pelanggaran hukum AS dan internasional. Presiden AS tidak memiliki kekuatan untuk membunuh rakyatnya tanpa bukti kuat.[22]

Referensi

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama foxnews2
  2. ^ a b Cardona, Felisa (December 3, 2009). "U.S. attorney defends dropping radical cleric's case in 2002". The Denver Post. Diakses tanggal December 7, 2009. 
  3. ^ Staff report (September 30, 2011). "Born in US, Al-Awlaki was his birth nation's sworn enemy." Diarsipkan 2011-12-23 di Wayback Machine. MSNBC
  4. ^ a b Eileen Sullivan; Lee, Matthew (16 Agustus 2010). "US-born radical cleric added to terror blacklist". Fox News. Associated Press. Diakses tanggal 17 Juli 2010. 
  5. ^ Death of Anwar Al Awlaki Doesn't Solve Yemen's Problems – US News and World Report. Retrieved on October 1, 2011.
  6. ^ "U.S. imam wanted in Yemen over Al-Qaida suspicions". Star Tribune. Associated Press. November 10, 2009. Diakses tanggal September 30, 2011. 
  7. ^ "Anwar al Awlaki: Pro Al-Qaida Ideologue with Influence in the West: A NEFA Backgrounder on Anwar al Awlaki" (PDF). The NEFA Foundation. 5 Februari 2009. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal March 6, 2009. Diakses tanggal 2 Desember 2009. 
  8. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama atc
  9. ^ "Boston Marathon Bombers Inspired By Anwar al-Awlaki". Anti-Defamation League. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-25. Diakses tanggal 2013-07-21. 
  10. ^ a b Sperry, Paul E. (2005). Infiltration: how Muslim spies and subversives have penetrated Washington. Thomas Nelson Inc. ISBN 978-1-59555-003-3. Diakses tanggal 1 Desember 2009. 
  11. ^ Orr, Bob (December 30, 2009). "Al-Awlaki May Be Al Qaeda Recruiter". CBS News. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-01-17. Diakses tanggal December 31, 2009. 
  12. ^ Meek, James Gordon (November 9, 2009). "Fort Hood gunman Nidal Hasan 'is a hero':". New York Daily News. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-11-12. Diakses tanggal November 12, 2009. 
  13. ^ Shephard, Michelle (October 18, 2009). "The powerful online voice of jihad". Toronto Star. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-10-21. Diakses tanggal November 13, 2009. 
  14. ^ Sharpe, Tom (November 14, 2009). "Radical imam traces roots to New Mexico; Militant Islam cleric's father graduated from NMSU". The Santa Fe New Mexican. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-01-05. Diakses tanggal December 1, 2009. 
  15. ^ How Anwar Al-Awlaki Inspired Terror From Across the Globe retrieved 4 February 2012l
  16. ^ Madhani, Aamer (25 Agustus 2010). "Cleric al-Awlaki dubbed 'bin Laden of the Internet'". USA Today. Diakses tanggal 30 Oktober 2010. 
  17. ^ Raghavan Sudarsan (25 Desember 2009). "US-aided attack in Yemen thought to have killed Aulaqi, 2 al-Qaeda leaders". The Washington Post. Diakses tanggal 25 Desember 2010. 
  18. ^ msn.com/id/39962939/ns/world_news-mideastn_africa "Yemen charges US-born cleric dengan plot to kill foreigners" Diarsipkan 2013-07-14 di Wayback Machine. The Associated Press. 2 November 2010.
  19. ^ "Islamist cleric Anwar al -Awlaki 'killed in Yemen'". BBC News. Diakses tanggal 30 September 2011. 
  20. ^ "Officials: US Army Told of Hasan'S Contacts dengan al Qaeda; Army Major in Fort Hood Massacre Used 'Electronic Means' to Connect with Terrorists". The Blotter dari Brian Ross. ABC News. 9 November 2009. 
  21. ^ Justice memo authorized killing of Al-Awlaki CBS
  22. ^ contentBody Ron Paul, ACLU condemn Anwar al- Awlaki killing[pranala nonaktif permanen] CBS

Read other articles:

Disambiguazione – Orchidee rimanda qui. Se stai cercando l'album di Ghemon, vedi Orchidee (album). Disambiguazione – Orchidea rimanda qui. Se stai cercando il colore, vedi Orchidea (colore). Come leggere il tassoboxOrchidaceae Alcune specie di Orchidaceae Classificazione APG IV Dominio Eukaryota Regno Plantae (clade) Angiosperme (clade) Mesangiosperme (clade) Monocotiledoni Ordine Asparagales Famiglia OrchidaceaeJuss., 1789 Classificazione Cronquist Dominio Eukaryota Regn...

 

 

Untuk CEO AIG, lihat Peter Hancock (pengusaha). Untuk pesepak bola Australia, lihat Peter Hancock (pesepak bola). Peter HancockUskup Bath dan WellsHancock usai penahbisannya di WellsGerejaGereja InggrisKeuskupanKeuskupan Bath dan WellsMasa jabatan2014–sekarangPendahuluPeter PriceJabatan lainUskup Basingstoke (2010–2014)ImamatTahbisan imam1980 (deakon)1981 (imam)oleh Ronald GordonTahbisan uskup21 September 2010Informasi pribadiLahir26 Juli 1955 (umur 68)Isle of Wight, Britania Ra...

 

 

Roman Catholic archbishop His EminenceStephen Ameyu Martin MullaCardinal, Archbishop of JubaAmeyu in September 2022ChurchRoman Catholic ChurchArchdioceseJubaSeeJubaAppointed12 December 2019Installed22 March 2020PredecessorPaulino Lukudu LoroOther post(s)Vice-President of the Episcopal Conference of Sudan and South Sudan (2020-)Cardinal-Priest of Santa Gemma Galgani (2023–)OrdersOrdination21 April 1991Consecration3 March 2019by Paulino Lukudu LoroCreated cardinal30 September 2023by Pope...

.gd

.gd البلد غرينادا  الموقع الموقع الرسمي  تعديل مصدري - تعديل   gd. هو نطاق إنترنت من صِنف مستوى النطاقات العُليا في ترميز الدول والمناطق، للمواقع التي تنتمي إلى غرينادا.[1][2] مراجع ^ النطاق الأعلى في ترميز الدولة (بالإنجليزية). ORSN [الإنجليزية]. Archived from the original on 2019-0...

 

 

2002 video gameDisaster ReportNorth American cover artDeveloper(s)IremPublisher(s)JP: Irem, Granzella Inc.WW: AgetecDesigner(s)Kazuma KujoProgrammer(s)PierreArtist(s)Koichi KitaKazuhiro UshiroMizu SeijuroWriter(s)Maki D. IguchiPlatform(s)PlayStation 2ReleaseJP: April 25, 2002NA: February 18, 2003[1]UK: March 7, 2003[2]Genre(s)Action-adventureMode(s)Single-player Disaster Report, known in Japan as Zettai Zetsumei Toshi (絶体絶命都市, The Desperate City) and in the PAL re...

 

 

Dedi Solihin Asisten Intelijen Kepala Staf Angkatan DaratMasa jabatan30 Mei 2022 – 16 Januari 2023 PendahuluSuko PranotoPenggantiArief Jaka Tandang Informasi pribadiLahir27 Februari 1965 (umur 59)Bandung, Jawa BaratSuami/istriNy. Ina RinawatiAnakMuhammad Andika Pratama, M.Psi.,PsikologNadia Shafira Khairunnisa, S.PsiAlma materAkademi Militer (1988B)Karier militerPihak IndonesiaDinas/cabang TNI Angkatan DaratMasa dinas1988—2023Pangkat Mayor Jenderal TNINRP32418Satua...

Ancient Egyptian solar goddess Raet / Raet-TawyPtolemaic statue of Raet discovered at Medamud, on display at the Louvre Museum.Name in hieroglyphs Major cult centerMedamud, el Tod, ThebesConsortMontu Part of a series onAncient Egyptian religion Beliefs Afterlife Cosmology Duat Ma'at Mythology Index Numerology Philosophy Soul Practices Funerals Offerings: Offering formula Temples Priestess of Hathor Pyramids Deities (list)Ogdoad Amun Amunet Hauhet Heh Kauket Kek Naunet Nu Ennead Atum Geb Isis ...

 

 

Bagian dari seriGereja Katolik menurut negara Afrika Afrika Selatan Afrika Tengah Aljazair Angola Benin Botswana Burkina Faso Burundi Chad Eritrea Eswatini Etiopia Gabon Gambia Ghana Guinea Guinea-Bissau Guinea Khatulistiwa Jibuti Kamerun Kenya Komoro Lesotho Liberia Libya Madagaskar Malawi Mali Maroko Mauritania Mauritius Mesir Mozambik Namibia Niger Nigeria Pantai Gading Republik Demokratik Kongo Republik Kongo Rwanda Sao Tome dan Principe Senegal Seychelles Sierra Leone Somalia Somaliland ...

 

 

 烏克蘭總理Прем'єр-міністр України烏克蘭國徽現任杰尼斯·什米加尔自2020年3月4日任命者烏克蘭總統任期總統任命首任維托爾德·福金设立1991年11月后继职位無网站www.kmu.gov.ua/control/en/(英文) 乌克兰 乌克兰政府与政治系列条目 宪法 政府 总统 弗拉基米尔·泽连斯基 總統辦公室 国家安全与国防事务委员会 总统代表(英语:Representatives of the President of Ukraine) 总...

Bahasa Wallonia walon Dituturkan diBelgia, PrancisWilayahWallonia, Ardennes, bahasa minoritas di County Door, Wisconsin (Amerika Serikat)EtnisOrang WalloniaPenuturSekitar 600.000 memiliki pemahaman mengenai bahasa ini[1] (2007)[2]Kemungkinan hanya sekitar 300.000 penutur aktif di kawasan pedesaan Wallonia Rumpun bahasaIndo-Eropa Italik Latino-Faliskan Romanik Italo Barat Romanik Barat Gallo-Romanik Rhaeto-Romanik[3] (possibly)OïlWallonia Bentuk awalLatin Kun...

 

 

XII legislaturaS.M. Re Vittorio Emanuele II inaugura la XII legislaturaStato Italia MonarcaVittorio Emanuele II di Savoia Inizio23 novembre 1874 Fine3 ottobre 1876 SessioniI sessione23 nov. 1874–21 feb. 1876 II sessione6 mar. 1876–3 ott. 1876 CameraElezioni8 novembre 1874 (Dettagli) PresidenteGiuseppe Biancheri DeputatiElenco SenatoPresidenteLuigi Des AmbroisGiuseppe Pasolini SenatoriElenco Capi di governoGoverniMinghetti II (1873-1876)Depretis I (1876-1877) XI legislatura XIII legis...

 

 

Vertebra lumbarPosisi tulang belakang bawah pada manusia (ditunjukkan pada merah). Terdiri dari lima tulang, dari atas ke bawah, mereka ialah L1, L2, L3, L4, dan L5.Vertebra lumbar biasa.RincianPengidentifikasiBahasa Latinvertebrae lumbalesMeSHD008159TA98A02.2.04.001TA21068FMA9921Daftar istilah anatomi tulang[sunting di Wikidata]Pada anatomi manusia, tulang punggung bawah atau tulang punggung lumbar adalah serangkaian lima vertebra diantara tulang rusuk dan pelvis. Mereka merupakan segmen...

Military pilots known for destroying enemy observation balloons Observation balloon being shot down by a German biplane Balloon busters were military pilots known for destroying enemy observation balloons. These pilots were noted for their fearlessness, as balloons were stationary targets able to receive heavy defenses, from the ground and the air.[1] Seventy-seven flying aces in World War I were each credited with destroying five or more balloons, and thus were balloon aces. The cruc...

 

 

Dacian fortress of MarcaShown within RomaniaLocationCetate,[1] Marca, Sălaj, RomaniaCoordinates47°13′N 22°33′E / 47.21°N 22.55°E / 47.21; 22.55Site notesConditionRuined The Dacian fortress of Marca was a Dacian fortified town. References ^ a b National Register of Historic Monuments in Romania, Sălaj County (PDF). www.inmi.ro. Retrieved 16 October 2012.[permanent dead link] vteAncient Dacian cities and/or fortresses Acidava Acmonia Aedava Aiad...

 

 

Airport in Bhubaneswar, Odisha, India BBI Airport redirects here. For the German airport formerly abbreviated/titled as BBI (Berlin Brandenburg International), see Berlin Brandenburg Airport. Biju Patnaik AirportIATA: BBIICAO: VEBSSummaryAirport typePublicOwner/OperatorAirports Authority of IndiaServesBhubaneswarLocationBhubaneswar, Odisha, IndiaOpened17 April 1962; 62 years ago (1962-04-17)Hub forIndiaOne AirElevation AMSL42 m / 138 ftCoordinates20°14′40�...

Belgian high-speed rail line HSL 2HSL 2 near Hoegaarden alongside A3/E40OverviewStatusIn operationOwnerInfrabelLocaleBelgiumTerminiLeuvenAnsStations0ServiceTypeHigh Speed RailHeavy railSystemBelgian HSLOperator(s)Thalys, ICE, SNCB/NMBSDepot(s)Forest, (Leuven, Ans)Rolling stockThalys PBKA, ICE 3M, SNCB Class 18 or Class 13 + I11 or I6 or I10HistoryOpened15 December 2002TechnicalLine length66 km (41 mi)Number of tracks2Track gauge1,435 mm (4 ft 8+1⁄2 in) stan...

 

 

  لمعانٍ أخرى، طالع الخور (توضيح). الخور شاطئ الخور الاسم الرسمي الخور الإحداثيات 25°41′02″N 51°30′21″E / 25.68389°N 51.50583°E / 25.68389; 51.50583   تقسيم إداري  البلد قطر  البلدية الخور عاصمة لـ الخور والدخيرة  خصائص جغرافية ارتفاع 10 متر  عدد السكان (2008)  المجموع...

 

 

Callum Wilson Informasi pribadiNama lengkap Callum Eddie Graham Wilson[1]Tanggal lahir 27 Februari 1992 (umur 32)[1]Tempat lahir Coventry, InggrisTinggi 5 ft 11 in (1,80 m)[1]Posisi bermain PenyerangInformasi klubKlub saat ini Newcastle UnitedNomor 13Karier junior Coventry CityKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2009–2014 Coventry City 55 (23)2010–2011 → Kettering Town (loan) 17 (1)2011–2012 → Tamworth (loan) 3 (1)2014–2020 AFC Bournemo...

1,5-Pentanediol[1] Names Preferred IUPAC name Pentane-1,5-diol Other names Pentamethylene glycol1,5-Dihydroxypentane Identifiers CAS Number 111-29-5 Y 3D model (JSmol) Interactive image ChEMBL ChEMBL448289 Y ChemSpider 13839441 Y ECHA InfoCard 100.003.505 EC Number 203-854-4 PubChem CID 8105 UNII 07UXZ0SCST Y CompTox Dashboard (EPA) DTXSID2041256 InChI InChI=1S/C5H12O2/c6-4-2-1-3-5-7/h6-7H,1-5H2 YKey: ALQSHHUCVQOPAS-UHFFFAOYSA-N YInChI=1/C5H12O2/c6-...

 

 

Tank, Cruiser, Mk VIII, Cromwell (A27M) Cromwell Mk IVd di Museum Tank Kubinka Jenis Tank jelajah Negara asal Britania Raya Sejarah pemakaian Masa penggunaan 1944–1955 Digunakan oleh British Army, Israeli Army, Greek Army, Portuguese Army Pada perang Perang Dunia II, Perang Arab-Israel 1948, Perang Korea Sejarah produksi Perancang Leyland, kemudian Birmingham Railway Carriage and Wagon Company sejak 1942[1] Produsen Nuffield Mechanisation and Aero Biaya pro...