Anshar Miad

Anshar Miad
Panglima Komando Militer Hassanudin
Masa jabatan
13 januari 1997 – 16 mei 1998
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Panglima Komando Lantamal VI Makassar
Masa jabatan
26 April 1994 – 13 Juni 1997
Komandan Sekolah Staf dan Komando Angkatan Laut
Masa jabatan
9 April 1992 – 26 April 1994
Informasi pribadi
Lahir(1944-11-09)9 November 1944
Barus, Sumatra utara
Meninggal5 April 2005(2005-04-05) (umur 60)
Jakarta
Suami/istriThaifah Bukari
AnakBrigjen (Polisi) Arif Budiman (polisi, lahir 1974)., Upik Mutiara, dan Yunita Arfani.
AlmamaterAngkatan Bersenjata Republik Indonesia, (1966)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Laut
Masa dinas1966–1998
PangkatPdu_laksdatni_staf.png Laksamana Muda TNI
SatuanMarinir
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Laksamana Muda TNI (purnawirawan) Drs. Anshar Miad, S.H., M.AP., M.Tr.(Han)., CHRMP., CIQnR., CIQar. (lahir 9 November 1944) adalah seorang Mantan perwira tinggi TNI-ALIndonesia. Ia bergabung dengan TNI AL pada tahun 1966 dan bertugas hingga tahun 1998.

Laksamana Muda (purnawirawan) Anshar Miad (lahir 20 April 1944, meninggal 13 Juni 2005) adalah seorang mantan anggota TNI Angkatan Laut (TNI AL) Indonesia. Ia bergabung dengan TNI AL pada tahun 1966 dan bertugas hingga tahun 1998.

Selama karier militernya, Anshar Miad menjabat dalam beberapa posisi penting di TNI AL. Jendral Bintang 2 ini pernah menjabat sebagai:

•Komandan KRI Arun-903 (1977)

•Komandan Lanal Merauke (1978)

•Komandan Pusdikpel (1981–1982)

•Chief of Staff MTF

•Dansatkat Koarmabar (1983)

•Komandan Puslatekdalsen Kobangdikal (1984)

•Paban VI Binkuat Sopsal

•Komandan Lantamal VI/Makassar[3] (1988–1989)

•Staf Khusus Kasal (1990)

•Pa Sahli Tk. III Bid. Banusia Panglima TNI (1991)

•Pangdam Hassanudin (1997–1998)

Puncak kariernya terjadi pada tahun 1997 hingga 1998, ketika Anshar Miad menjabat sebagai Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) Hassanudin. Pangdam Hassanudin adalah komando TNI yang bertanggung jawab atas wilayah tertentu di Indonesia.

Lahir di Barus pada tanggal 20 April 1944,. Ia merupakan lulusan Akademi Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (Akabri) pada tahun 1966.

Anshar Miad meninggal pada tanggal 13 juni 2005 Pemakaman Laksamana muda anshar miad dilaksanakan Di taman makam hankam yang terletak di dekat rumahnya

Jendral bintang 2 ini juga adik kandung dari mufidah jusuf kalla istri dari mantan wakil presiden republik indonesia