AM adalah album studio dari penyanyi asal SpanyolAbraham Mateo. Album ini dirilis pada tanggal 12 November 2013, melalui Sony Music Spain.[1] Album ini memulai debut di peringkat enam pada tangga lagu album Spain's Top 100 dan bertengger selama 52 minggu.[1][2] It was certified Gold in Spain.[3]