29 Maret adalah hari ke-88 (hari ke-89 dalam tahun kabisat ) dalam kalender Gregorian .
Peristiwa
Abad <19
Abad 19
Abad 20
Abad 21
Abad <20
1901–1950
1927 – John Robert Vane , farmakolog Britania Raya penerima hadiah Nobel (m. 2004).
1929 – Lennart Meri , Presiden Estonia (w. 2006).
1930 – Anerood Jugnauth , Presiden Mauritius .
1940 – Astrud Gilberto , penyanyi Brazil.
1941 – Joseph Hooton Taylor, Jr. , astrofisikawan Amerika Serikat penerima hadiah Nobel .
1943 :
1944 – Terry Jacks , musisi, penulis lagu, dan aktivis Kanada.
1945 – Walt Frazier , pemain basket Amerika Serikat.
1947 – Bobby Kimball , penyanyi Amerika Serikat.
1951–2000
1955 :
1959 – Rebecca Lee Dorsey , dokter Amerika Serikat dalam bidang endokrinologi .
1968 – Lucy Lawless , aktris dan penyanyi Selandia Baru.
1972 – Rui Costa , pemain sepak bola Portugal.
1973 – Marc Overmars , pemain sepak bola Belanda.
1974 – Marc Gené , pembalap Spanyol.
1976 – Jennifer Capriati , pemain tenis Amerika Serikat.
1980 – Vincent Ryan Rompies , pelawak dan presenter Indonesia
1982 – Hideaki Takizawa , artis Jepang.
1983 – Marissa Anita , pembawa acara Indonesia.
1990 – Vidi Aldiano , penyanyi Indonesia.
1991 – Fabio Borini , pemain sepak bola Italia .
Abad <20
1210 – Fakhruddin Ar-Razi , ilmuwan Persia (l. 1150)
1772 – Emanuel Swedenborg , seorang ilmuwan, filsuf dan teolog Swedia (l. 1688)
1788 – Charles Wesley , pendiri gerakan Methodist (l. 1707)
1796 – François de Charette , prajurit dan politikus Royalis Prancis (l. 1763)
1832 – Maria Theresia dari Austria-Este , Ratu Sardinia (l. 1773)
1890 – Pierre-Nicolas Brisset , pelukis dan muralis Prancis (l. 1810)
1891 – Georges Pierre Seurat , pelukis Prancis (l. 1859)
1892 – William Bowman , ahli bedah, histologi dan anatomi Inggris (l. 1816)
1901–1950
1907 – Luigi Macchi , bangsawan dan kardinal Katolik Italia (l. 1832)
1910 – George Turner , pelukis lanskap Inggris (l. 1841)
1923 – Edward Christian , hakim dan profesor hukum Inggris (l. 1758)
1924 – Charles Villiers Stanford , komponis, guru musik dan konduktor Irlandia (l. 1852)
1933 :
1939 – Gerardo Machado , jenderal Perang Kemerdekaan Kuba dan Presiden Kuba ke-5 (l. 1871)
1942 – Yogbir Singh Kansakar , penyair, reformator sosial Nepal (l. 1885)
1943 – Ermenegildo Pellegrinetti , kardinal Gereja Katolik Roma asal Italia (l. 1876)
1945 :
1948 :
John Jacob Astor , pengusaha dan investor Amerika Serikat (l. 1763)
Wilfred Noy , sutradara, pemeran, penulis naskah dan produser Inggris (l. 1883)
1950 – Lucien-Victor Guirand de Scévola , pelukis Prancis (l. 1871)
1951–2000
1954 – Georges de Bazelaire , jenderal Angkatan Darat Prancis (l. 1858)
1958 :
1957 – Zainuddin Hamidy , ulama Indonesia dari Minangkabau (l. 1907)
1959 :
1961 – Fritzi Ridgeway , pemeran film bisu Amerika Serikat (l. 1898)
1965 – Eric Brook , pemain sepak bola Inggris (l. 1907)
1970 – Vera Brittain , perawat, penulis, sosialis dan feminisme Inggris (l. 1893)
1972 :
Alexey Nemkov , kapten Tentara Merah, Pahlawan Uni Soviet dan penerima anugerah Orde Lenin (l. 1919)
Hal Roach Jr. , produser dan sutradara film dan televisi Amerika Serikat (l. 1918)
1973 – Adolfo Zumelzú , pesepakbola Argentina (l. 1902)
1974 – Czesław Kukuczka , korban non-Jerman ke-114 Tembok Berlin (l. 1935)
1977 :
1979 – Yahya Petra dari Kelantan , Yang di-Pertuan Agong Malaysia ke-6 (l. 1917)
1982 – Nathan F. Twining , jenderal Angkatan Udara Amerika Serikat (l. 1897)
1985 – Jeanine Deckers , penyanyidan penulis lagu Belgia (l. 1933)
1989 – Xiao Jinguang , salah satu pemimpin utama Tentara Merah dan Tentara Pembebasan Rakyat (l. 1903)
1992 – Bashir Hussain Zaidi , anggota Lok Sabha pertama (l. 1898)
1996 – Juan E. Negrón , anggota Angkatan Darat Amerika Serikat (l. 1929)
1997 – Gaius de Gaay Fortman , politikus Belanda (l. 1911)
1999 – Gyula Zsengellér , pesepakbola Hungaria (l. 1915)
Abad 21
2002 – Henning Bahs , penulis naskah dan perancang efek Denmark (l. 1928)
2003 :
2004 :
2009 – Monte Hale , bintang film Amerika Serikat (l. 1919)
2010 :
Choi Jin-young , pemeran dan penyanyi Korea Selatan (l. 1970)
Yan Asmi , komedian anggota kelompok D'Bodor (l. 1959)
2011 :
2013 – Günther Kleiber , anggota politbiro Partai Persatuan Sosialis Jerman (l. 1931)
2017 – Alexei Alexeyevich Abrikosov , fisikawan Rusia dan Amerika Serikat (l. 1928)
2019 – Agnès Varda , sutradara film Prancis (l. 1928)
2020 :
2021 – Wawan Wanisar , pemeran Indonesia (l. 1949)
2022 – Lucky Andreono , jurutama masak, wirausahawan Indonesia (l. 1980)
Hari raya dan peringatan
Wikimedia Commons memiliki media mengenai
March 29 .
28 Maret – 29 Maret – 30 Maret
Wikimedia Commons memiliki media mengenai
29 March .